Anda di halaman 1dari 11

PSAK 7 - PENGUNGKAPAN PIHAK-PIHAK BERELASI

DAN IAS 24: RELATED PARTY DISCLOSURE


Dosen Pengampu :
Dr. Jumirin Asyikin, M, Si., Ak., CA

DISUSUN OLEH:
KELOMPOK 6 
1.RIZKYYATURRAUDAH 2019310020
2.SAHLA MUTHIA FAIDAH 2019310023
3.NURUL AULIA 2019310036
4.AHMAD DINNUR KAMIL 2019310038
5.HILDA TANGKIN 2019310043
6.NOVIA MERISKA2019310068
7.DEVI PERMATA SARI2019310080
PSAK 7 Pengungkapan Pihak-pihak
Berelist ini berkaitan dengan
pengungkapan pihak-pihak berelasa TUJUAN
dan transaksi antara pihak-pihak
berelasi. PSAK 7 (Revis 2010) Untuk memastikan bahwa laporan
menggantikan PSAK 7 keuangan entitas berisi pengungkapan
Pengungkapan Pihak-pihak yang yang diperlukan untuk dijadikan
Mempunyai Hubungan Istimewa perhatian terhadap kemungkinan
revisi tahun 1994. bahwa posisi keuangan dan laba rugi
telah dipengaruhi oleh keberadaan
pihak-pihak berelasi dan oleh transaksi
dan saldo, termasuk komitmen, dengan
pihak-pihak tersebut

2
RUANG LINGKUP

1. Mengidentifikasi hubungan dan transaksi dengan pihak-pihak berelasi.

2. Mengidentifikasi saldo, termasuk komitmen antara entitas entitas dengan pihak-


pihak berelasi

3. Mengidentifikasi keadaan pengungkapan yang disyaratkan di huruf (a) dan (b), dan

4. Menentukan pengungkapan yang dilakukan mengenai butir-butir tersebut

9/3/20XX Presentation Title 3


PIHAK-PIHAK BERELASI
1. perusahaan tersebut yang melalui satu atau lebih perantara, mengendalikan, atau dikendalikan oleh,
atau berada di bawah ventura bersama, dengan perusahaan pelapor
2. perusahaan tersebut adalah perusahaan asociai
3. perusahaan tersebut adalali perusahaan ventura bersama di mana perusahaan pelapor menjadi venturer
4. perusahaan tersebut adalah dari anggota manajemen kunci perusahaan pelapor atau induk
perusahaannya
5. perusahaan tersebut adalah perusahaan yang mengendalikan, ventura bersama, atau yang dipengaruhi
secara signifikan oleh individu dari anggota manajemen kunci perusahaan pelapor atau induk
perusahaannya; dan
6. perusahaan tersebut adalah suatu program imbalan pascakerja untuk imbalan kerja dari salah satu
perusahaan pelapor atau perusahaan mana pun yang berelasi dengan perusahaan pelapor.
4
TUJUAN PENGUNGKAPAN PIHAK-
PIHAK BERELASI

Hubungan dengan pihak-pihak berelasi


merupakan suatu karakteristik normal
dari perdagangan dan bisnis. Entitas Hubungan dengan pihak-pihak
memiliki kemampuan untuk
mempengaruhi kebijaan keuangan dan berelasi dapat berpengaruh terhadap
operasi investee melalui keberadaa laba rugi dan posisi keuangan
pengendalian, pengendalian bersama,
atau pengaruh signifikan.
entitas. Laba rugi dan posisi
keuangan dapat dipengaruhi oleh
pihak-pihak berelasi bahkan jika
transaksi dengan pihak-pihak
berelasi tidak terjadi sekalipun.

9/3/20XX 5
Di sisi lain, PSAK 7 secara spesifik menyebutkan pihak-
pihak yang tidak dianggap sebagai pihak-pihak berelasi;

 dua perusahaan yang mempunyai direksi atau anggota manajemen kunci yang sama;
 penyandang dana, serikat dagang, perusahaan pelayanan umum, departemen dan
instansi pemerintah; serta
 satu-satunya pelanggan, pemasok, pemegang hak waralaba, distributor, atau
perwakilan/agen umum dengan siapa suatu perusahaan mengadakan transaksi usaha
bervolume signifikan, semata-mata karena ketergantungan ekonomis yang diakibatkan
oleh keadaan.

9/3/20XX Presentation Title 6


Pengungkapan

Pengungkpan 1 ; Jika entitas memiliki transaksi dengan pihak-pihak


berelasi selama periode yang dicakup dalam laporan
Hubungan antara entitas induk dan entitas anak
keuangan, maka entitas mengungkapkan sifat dari
diungkapkan terlepas dari apakah telah terjadi transaksi
hubungan dengan pihak-pihak berelasi serta informasi
antara mereka.
mengenai transaksi dan saldo, termasuk komitmen, yang
Pengungkapan 2 ; diperlukan untuk memahami potensi dampak hubungan
tersebut dalam laporan keuangan.
Entitas mengungkapkan kompensasi personil manajemen
kunci secara total dan untuk masing-masing kategori Pengungkapan 31 ;
berikut :
Pengungkapan yang disyaratkan di atas dilakukan secara
1. Imbalan kerja jangka pendek terpisah untuk masing-masing kategori berikut:
1. Entitas induk
2. Imbalan pascakerja
2. Entitas dengan pengendalian bersama atau pengaruh
3. Imbalan kerja jangka panjang lainnya
signifikan terhadap entitas
4. Pesangon, dan
3. Entitas anak
5. Pembayaran berbasis saham
4. Entitas asosiasi
Pengungkapan 3 ;
5. Ventura bersama dimana entitas merupakan venturer
bersama (joint venturer) 7
Relasi dengan pemerintah
• Pemerintah P baik secara langsung maupun tidak langsung mengendalikan entitas 1 dan 2 dan Entitas A, B, C, dan D. Si
X adalah personil manajemen kunci Entitas 1

• Jika entitas pelapor menerapkan pengecualian di atas, maka entitas mengungkapkan mengenai transaksi dan saldo
terkait yang dirujuk di paragraf di atas, yaitu :

1. Nama departemen atau instansi pemerintah dan sifat hubungannya dengan entitas pelapor )yaitu pengendalian,
pengendalian bersama, atau pengaruh signifikan)

2. Informasi berikut dengan rincian yang cukup memungkinkan pengguna laporan keuangan memahami dampak
transaksi dengan pihak-pihak berelasi terhadap laporan keuangan :

9/3/20XX Presentation Title 8


PERBEDAAN DENGAN STANDAR PSAK 7 (REVISI 1994)
Ruang lingkup : Tidak diatur
Definisi :
1. Pihak hubungan istimewa
2. Transaksi hubungan istimewa
3. Penegendalian
4. Pengaruh signifikan
Bukan pihak berelasi : Tidak diatur
Pengungkapan : Tidak diatur

9/3/20XX Presentation Title 9


Kesimpulan

9/3/20XX Presentation Title 10


Thank you

Anda mungkin juga menyukai