Anda di halaman 1dari 8

Kelompok VIII

MENGEMBANGKAN
MEDIA 1. Mutmainnah Nur Islamia (A22119073)
PEMBELAJARAN 2. Rahmiati (A22119078)

1
Pengertian media
pembelajaran

Media dapat diartikan sebagai alat atau sarana komunikasi yang


digunakan sebagai perantara atau pengantar pesan yang berisi
informasi dari sumber ke penerima pesan
Media pembelajaran adalah alat komunikasi yang digunakan
dalam proses pembelajaran untuk membawa informasi berupa materi
ajar dari pengajar kepada peserta didik sehingga peserta didik
menjadi lebih tertarik untuk mengikuti kegiatan pembelajaran

2
Jenis-jenis Media Pembelajaran

Berdasarkan dimensinya, media pembelajaran dapat dibedakan menjadi


dua macam,

1. Media Dua 3.Media Tiga


Dimensi Dimensi
3
Selain pembagian diatas ada lagi pembagian media
pembelajaran menurut jenis

Berdasarkan jenisnya, media terbagi menjadi

1. Media 2. Media 3. Media


auditif visual audio visual

4
Fungsi Media Pembelajaran

Terdapat dua fungsi utama media pembelajaran

1. Media pembelajaran sebagai alat bantu 2. Media pembelajaran sebagai sumber


dalam pembelajaran belajar

5
1. Fungsi atensi

Adapun mengapa media


pembelajaran yang tepat dapat 2. Fungsi afektif
membawa keberhasilan belajar
dan mengajar di kelas, menurut
Levie dan Lentz (1982). itu
karena media pembelajaran 3. Fungsi kognitif
khususnya media visual
memiliki empat fungsi yaitu:
4. Fungsi compensations

6
Merancang Media Pembelajaran

◍ Merumuskan tujuan pembelajaran


◍ Mengklasifikasikan tujuan berdasarkan domain atau tipe belajar
◍ Memilih peristiwa-peristiwa pengajaran yang akan berlangsung
◍ Menentukan tipe perangsang untuk tiap peristiwa
◍ Mendaftar media yang dapat digunakan pada setiap peristiwa dalam
pengajaran
◍ Mempertimbangkan (berdasarkan nilai kegunaan) media yang dipakai
◍ Menentukan media yang terpilihkan digunakan
◍ Menulis rasional (penalaran) memilih media tersebut
◍ Menuliskan tata cara pemakaiannya pada setiap peristiwa
◍ Menuliskan script pembicaraan dalam penggunaan media.

7
Thanks!

Anda mungkin juga menyukai