Anda di halaman 1dari 14

TUGAS ISBD

DOSEN PEMBIMBING : IBU HJ. DARMAYANTI Y, SKM, M.KES

DISUSUN OLEH : KELOMPOK 3


1
Kelompok 3
1. ARDEA NATASYA
2. FAUZIAH AFDAL
3. JEMMI REVINA CAPRISA
4. MIFTAHUL JANNAH
5. PUTRI DELVI ANANDA
6. RISNA FADILA
7. VEMIA PUTRI

2
ASPEK SOSIAL
BUDAYA YANG
:
Kebudayaan atau yang disebut peradaban adalah
pemahaman yangmeliputi : pengetahuan, kepercayaan,
seni, moral, hokum, adat istiadatyang diperoleh dari
anggota masyarakat (Taylor, 1997)

Pola tingkah laku mantap, pikiran, perasaan, dan


reaksi yang diperolehdan terutama diwujudkan oleh
symbol-symbol pada pencapaian tersendiri dari kelompok
manusia yang bersifat universal (Kroeber &Klukhon,
1950).
4
LANJUTAN DEFINISI

Kebudayaan berasal dari bahasa


sansekerta “budayah“atau “bodhi“ yang
berarti budi akal atau segala sesuatu yang
berkaitandengan akal. Budaya dapat
dipisahkan sebagai kata majemuk Budi
&Daya yang berupa: cipta, rasa, karsa, karya
(Kuncoroningrat, 1980)

5
2.Jenis kebudayaan di
indonesia
a. Kebudayaan Modern
Biasanya berasal dari manca Negara yang datang
ke Indonesia, misalnya : budaya ataukesenian
import.Budaya modern lebih mengesampingkan
norma, gaya menjadi idola masyarakat
danmerupakan target sasaran. Contoh : film dan
music jazzb.
LANJUTAN JENIS KEBUDAYAAN DI INDONESIA


b. Kebudayaan Tradisional
•Bersumber dan berkembang dari daerah setempat.
•Penampilan mengutamakan norma dengan
mengedepankan intuisi bahkan bersifat bimbingan
dan petunjuk tentang kehidupan manusia.
•Kebudayaan tradisional kurang mengutamakan
komersial dan sering dilandasi sifat
kekeluargaan.Contoh : ketoprak, wayang orang,
keroncong, ludruk.
7
LANJUTAN JENIS KEBUDAYAAN DI INDONESIA


c. Budaya Campuran
•Pada hakikatnya merupakan campuran
budaya modern dengan budayatradisional
yang berkembang dengan cara asimilasi
ataupun defusi.
•Kebudayaan campuran sudah
memperhitungkan komersil tapi masih
mengindahkan norma dan adat setempat.
contoh : music dangdut, orkes gambus
8
ASPEK SOSIAL BUDAYA
PADA PERSALINAN
A. Minum rendaman air rumput Fatimah akan
merangsang mulas.
 Kandungan rumput Fatimah belum diteliti secara
medis
 Rumput Fatimah atau biasa disebut Labisia pumila
ini berdasarkankajian obat-obatan tradisional di
Sabah, Malaysia, tahun 1998,dikatakan
mengandung hormone oksitosin.

9
B. Keluarnya lender semacam keputihan yang agak
banyak menjelang persalinan.
 Akan membantu melicinkan saluran kelahiran
hingga bayi lebih mudahkeluar. Ini tidak benar.
 Keluarnya cairan keputihan pada usia hamil tua
justru tak normal, apalagi disertai gatal, bau, dan
berwarna.
 Ingat, bayi akan keluar lewat saluran lahir. Jika
vagina terinfeksi, bisa mengakibatkan radang
selaput mata pada bayi. Harus diketahui pula,yang
membuat persalinan lancar bukan keputihan,
melainkan air ketuban.Itulah mengapa, bila air
ketuban pecah duluan, persalinan jadi cepat 10
C. Minum minyak kelapa memudahkan
persalinan.
 Konotasi minyak kelapa membuat persalinan
lancer dan licin.
 Namun dalam dunia kedokteran, minyak tak
ada gunanya sama sekali dalammelancarkan
persalinan.
 Mungkin secara psikologis, ibu hamil
menyakini, dengan minum dua sendokminyak
kelapa dapat memperlancar persalinannya. Jika
itu demi ketenangan psikologisnya, maka
diperbolehkan, karena minyak kelapa bukan
racun. 11
D. Minum madu dan telur dapat menambah tenaga
untuk persalinan

 Madu tak boleh sembarangan dikonsumsi ibu hamil.


Jika BB-nya cukup,sebaiknya jangan minum madu
karena bisa mengakibatkan overweight.
 Madu boleh diminum hanya jika BB-nya kurang.
Begitu BB naik dari batasyang ditentukan, sebaiknya
segera hentikan.
 Selama telur itu matang maka tidak akan berbahaya
bagi kehamilan. Hal inidisebabkan karena telur banyak
mengandung protein yang dapat menambahkalori
tubuh.
E. Makan durian, tape, dan nanas
bisa membahayakan persalinan
 Durian, tape dan nanas
mengandung alcohol yang tinggi
sehingga akan meningkatkan gas
pada lambung, sehingga akan
menimbulkan rasa tidak nyaman
bagi ibu hamil
13
TERIMA
KASIH 
14

Anda mungkin juga menyukai