Anda di halaman 1dari 7

KEPRAMUKAAN

GERAKAN PRAMUKA

DOSEN PENGAMPU: MUH. JAYADI, S.PD


UU NOMOR 12 TAHUN 2010 PASAL 14 AYAT (1)
TENAGA PENDIDIK DALAM PENDIDIKAN KEPRAMUKAAN
NAMA ANGGOTA :

LALU MAHARDIKA NATANEGARA (E1E020101)


LIZA AYU ANGGRIANI (E1E020112)
LUNARIO APRINOVA (E1E020114)
MAULANA ALI AKBAR (E1E020119)
MELA ANGGRENI (E1E020121)
MUH. AHYAR (E1E020127)
1. Tenaga Pendidik dalam Pendidikan Kepramukaan

B. Pelatih Pembina Pramuka


A. Pembina
Pelatih Pembina Pramuka
Pembina bertugas
adalah anggota dewasa Gerakan
mendidik anggota muda
Pramuka yang bertugas melatih
sebagai peserta didik gugus
Pembina pramuka, sekurang-
depan. Para Pembina haruslah
kurangnya lulusan kursus pelatih
anggota dewasa, minimal
dasar (KPD).
lulusan kursus dasar (KMD).
C. Pamong Satuan karya Pramuka
Pamong satuan karya
pramuka adalah anggota dewasa D. Instruktur
gerakan pramuka yang bertugas Instruktur adalah
membina peserta didik pada satuan seseorang yang memiliki
karya pramuka, sekurang- keahlian tertentu yang bertugas
kurangnya lulusan KMD dan membantu gugus depan dan atau
kursus pamong saka. satuan karya pramuka.
2. TENAGA PENDIDIK SEBAGAIMANA DIMAKSUD PADA AYAT(1) HARUS
MEMENUHI PERSYARATAN STANDAR TENAGA PENDIDIK

Syarat umum standar tenaga pendidik antara lain :


a.  Sehat jasmani dan rohani.
b.  Memiliki kepedulian terhadap masa depan kaum muda.
c.  Memiliki  kemampuan,  keterampilan  dan  pengalaman  yang dibutuhkan Gerakan Pramuka.

d.  Menyetujui dan memahami Undang-undang Nomor 12 Tahun 2010  tentang  Gerakan 
Pramuka,  Anggaran  Dasar,  Anggaran Rumah Tangga dan ketentuan Gerakan Pramuka.
e.  Memiliki  keteladanan,  kepemimpinan,  ketokohan  dan kepeloporan.
f.  Mengikuti Kursus Orientasi Kepramukaan
3. Tenaga pendidik sebagaimana dimaksud pada ayat(1) dalam
pendidikan kepramukaan disebut sebagai anggota dewasa.

Tenaga  pendidik  dalam  pendidikan  kepramukaan  disebut  sebagai anggota dewasa (UUGP 
Pasal 14). Berdasarkan SK Kwarnas Nomor 047 Tahun 2018 tentang  Pedoman Anggota Dewasa
dalam Gerakan Pramuka, Anggota Dewasa adalah anggota Gerakan Pramuka yang berusia diatas 
25 tahun .

Anda mungkin juga menyukai