Anda di halaman 1dari 8

Kelompok 1

Anggota:Ahmad Dhakata
Bagus Sadewo
Ladiestya Bilqis
Siti Sarah
Vindka Salsabila
Pengertian iman kepada Rasul Rasul Allah
• Iman kepada rasul berarti meyakini bahwa rasul itu benar-benar utusan Allah SWT yang
ditugaskan untuk membimbing umatnya ke jalan yang benar agar selamat dunia dan akhirat.
Perintah beriman kepada rasul Allah SWT terdapat dalam surat An-Nisa/4:136
ٓ
• ‫ى أَن َز َل ِمن قَ ْب ُل ۚ َو َمن يَ ْكفُرْ بِٱهَّلل ِ َو َم ٰلَئِ َكتِِۦه‬ ِ َ‫ب ٱلَّ ِذى نَ َّز َل َعلَ ٰى َرسُولِ ِهۦ َو ْٱل ِك ٰت‬
ٓ ‫ب ٱلَّ ِذ‬ ِ َ‫وا بِٱهَّلل ِ َو َرسُولِ ِهۦ َو ْٱل ِك ٰت‬ َ َ ‫ٰيَٓأَيُّهَا ٱلَّ ِذ‬
۟ ُ‫ين َءامنُ ٓو ۟ا َءا ِمن‬
‫ض ٰلَاًۢل بَ ِعي ًدا‬
َ ‫ض َّل‬ َ ‫َو ُكتُبِ ِهۦ َو ُر ُسلِ ِهۦ َو ْٱليَ ْو ِم ٱلْ َءا ِخ ِر فَقَ ْد‬
• Terjemah Arti: Wahai orang-orang yang beriman, tetaplah beriman kepada Allah dan Rasul-
Nya dan kepada kitab yang Allah turunkan kepada Rasul-Nya serta kitab yang Allah turunkan
sebelumnya. Barangsiapa yang kafir kepada Allah, malaikat-malaikat-Nya, kitab-kitab-Nya,
rasul-rasul-Nya, dan hari kemudian, maka sesungguhnya orang itu telah sesat sejauh-jauhnya.
Sifat Sifat Rasul Allah SWT
1.Sifat Wajib
A.As-Siddiq
B.Al-Amanah
C.Al-tabli’g
D.Al-Fatanah
2.Sifat mustahil
A.Al-Kizzib
B.Al-Khia’nah
C.Al-Kitman
D.Al-Baladah
3.Sifat Jaiz

Selain itu rasul juga mempunyai sifat yang tidak terdapat pada selain
rasul,yaitu seperti berikut
1.Ishmaturrasul
2.Ihtizamurrasul
Tugas Rasul-Rasul Allah sebagai berikut
1.Menyerukan kepada umat manusia untuk mentauhidkan Allah Swt.sebagai
Tuhan bagi seluruh makhluk yang ada di atas dunia
2.Memberi kabar gembira kepada orang mukmin dan memberi peringatan
kepada orang kafir,
3.Menerjemahkan pesan-pesan Allah sehingga ajaran itu menjadi rahmat bagi
seluruh alam,
4.Menjelaskan cara-cara kepada manusia untuk memuliakan dan
membesarkan Allah Swt dalam bentuk kegiatan ibadah dan menjauhi larangan
Allah serta perbuatan jahat.
5.Mengajarkan seluruh umat agar senantiasa mempelajari kitab suci yang
diturunkan kepada rasul sebagai pedoman hidupnya.
Hikmah beriman kepada rasul rasul Allah
SWT
1. Imannya makin sempurna
2. Terdorong untuk menjadikan contoh dalam hidupnya
3. Terdorong untuk melakukan perilaku sosial yang baik
4. Memiliki teladan dalam hidupnya
5. Mencintai para rasul dengan mengikuti dan mengamalkan ajarannya
6. Mengetahui hakikat bahwa ia diciptakan Allah SWT untuk mengabdi
kepada-Nya
Perilaku mulia yang dicerminkan oleh orang yang
beriman kepada rasul adalah seperti berikut.
1. Menjunjung tinggi risalah (ajaran Allah Swt. yang disampaikan rasul-Nya).
2. Melaksanakan seruannya untuk beribadah hanya kepada Allah Swt.
3. Giat dan rajin bekerja mencari rezeki yang halal, sesuai dengan keahliannya.
4. Selalu mengingat, memahami, dan berperilaku sesuai dengan tuntunan Rasulullah saw.
5. Melakukan usaha-usaha agar kualitas hidupnya meningkat ke derajat yang lebih tinggi.
Usaha-usaha itu, misalnya seperti berikut.
A.Memelihara dan meningkatkan iman dan takwa kepada Allah Swt.
B. Memelihara dan meningkatkan kesehatan jasmani dan rohani.
c. Meningkatkan ilmu pengetahuan yang bermanfaat. Misalnya, ilmu pengetahuan tentang
pertanian, perikanan, peternakan, teknologi, kedokteran, perdagangan, industri, transportasi,
dan ekonomi. Ilmu-ilmu pengetahuan tersebut hendaknya digunakan sebagai bekal dalam
beribadah dan usaha menyejahterakan umat manusia

Anda mungkin juga menyukai