Anda di halaman 1dari 9

MANUSIA DAN KEBUDAYAAN

DOSEN PEMBIMBING :NELSON TARIGAN, DRS. M.SI

KELOMPOK 1
Disusun Oleh :
BASRAH NASUTION (6192121007)
HAZRI BIMANTARA RITONGA (6193121026)
MUHAMMAD ZAINI (6193121001)
OZA KHARISMA (6192421017)
ACHMAD ADITYA WIGUNA (6193321011)
MATERI YANG DI BAHAS.
1. Pengertian manusia dan hakekatnya
2. Apa saja unsur-unsur yang membangun manusia
3.Apa saja yang dimaksud dengan kebudayaan
4. Apa saja unsur-unsur kebudayaan
5. Bagaima kaitan manusia dengan kebudayaan

2
1 Pengetian Manusia dan Hakekatnya

  Hakikat manusia adalah peran ataupun fungsi yang harus dijalankan oleh setiap manusia. Kata manusia berasal dari kata ”
manu ” dari bahasa Sanksekerta atau ” mens ” dari bahasa Latin yang berarti berpikir, berakal budi, atau bisa juga dikatakan
”homo” yang juga berasal dari bahasa Latin. Hal yang paling penting dalam membedakan manusia dengan makhluk lainnya
adalah dapat dikatakan bahwa manusia dilengkapi dengan akal, pikiran, perasaan dan keyakinan untuk mempertinggi kualitas
hidupnya di dunia. Manusia merupakan ciptaan Tuhan Yang Maha Esa yang memiliki derajat paling tinggi di antara ciptaan yang
lain.

3
2 Unsur-unsur yang Membangun
Manusia.

Manusia dan kebudayaan merupakan salah satu ikatan yang tidak  bisa dipisahkan dalam kehidupan ini. Manusia sebagai makhluk
Tuhan yang paling sempurna menciptakan kebudayaan mereka sendiri dan melestarikannya secara turun menurun. Budaya tercipta
dari kegiatan sehari hari dan juga dari kejadian – kejadian yang sudah diatur oleh Yang Maha Kuasa.

4
3. Pengertian Kebudayaan

Pengertian Kebudayaan
Kata kebudayaan berasal dari kata budh dalam bahasa
Sansekerta yang berarti akal, kemudian menjadi
kata budhi (tunggal) atau budhaya (majemuk), sehingga
kebudayaan diartikan sebagai hasil pemikiran atau akal
manusia. Ada pendapat yang mengatakan bahwa
kebudayaan berasal dari kata budi dan daya. Budi adalah
akal yang merupakan unsure rohani dalam kebudayaan,
sedangkan daya berarti perbuatan atau ikhtiar sebagai unsur
jasmani sehingga kebudayaan diartikan sebagai hasil dari
akal dan ikhtiar manusia.
5
4.Unsur-Unsur Kebudayaan
Menurut Kluckhohn ada tujuh unsur dalam kebudayaan
universal, yaitu system religi dan upacara keagamaan, system
organisasi kemasyarakatan, system pengetahuan, system mata
pencaharian hidup, system tekhnologi dan peralatan, bahasa,
serta kesenian.

6
5.Kaitan Manusia dan Kebudayaan

Manusia dan kebudayaan merupakan dua hal yang


sangat erat berkaitan satu sama lain. Manusia di alam
dunia inimemegang peranan yang unik, dan dapat
dipandang dari berbagai segi. Dalam ilmu sosial manusia
merupakan makhluk yang ingin memperoleh keuntungan
atau selalu memperhitungkan setiap kegiatan sering
disebut homo economicus (ilmu ekonomi). Manusia
merupakan makhluk sosial yang tidak dapat berdiri
sendiri (sosialofi), Makhluk yang selalu ingin mempunyai
kekuasaan (politik), makhluk yang berbudaya dan lain
sebagainya.

7
KESIMPULAN
Manusia dan kebudayaan merupakan salah satu ikatan yang tidak  bisa dipisahkan dalam kehidupan ini.
Manusia sebagai makhluk Tuhan yang paling sempurna menciptakan kebudayaan mereka sendiri dan
melestarikannya secara turun menurun. Budaya tercipta dari kegiatan sehari hari dan juga dari kejadian
– kejadian yang sudah diatur oleh Yang Maha Kuasa.

8
THANK
YOU!

Anda mungkin juga menyukai