Anda di halaman 1dari 8

HUKUM AGRARIA

KODE MATA KULIAH : HKUM 4211


KONSEP MANAJEMEN PERTANAHAN

BAGIAN I
Manajemen Pertanahan

A. Pengertian Manajemen
B. Pengertian Pertanahan
C. Pengertian Manajemen Pertanahan
KONSEP MANAJEMEN PERTANAHAN

BAGIAN I
Manajemen Pertanahan

A.Pengertian Manajemen

“Manajemen mengandung tiga pengertian yaitu :


Sebagai proses, sebagai kolektivitas orang-orang yang
melakukan aktivitas manajemen dan manajemen sebagai
suatu seni dan ilmu”
KONSEP MANAJEMEN PERTANAHAN

BAGIAN I
Manajemen Pertanahan

B. Pengertian Pertanahan

Pengertian bumi meliputi permukaan bumi (yang disebut tanah) dalam UUPA.
Sedangkan pengertian tanah meliputi bumi yang ada di daratan dan
permukaan bumi yang berada di bawah air termasuk laut. Pengertian agraria
lebih luas dari pengertian tanah.
KONSEP MANAJEMEN PERTANAHAN

BAGIAN II
Kebijakan Manajemen Pertanahan

A. Penatagunaan Tanah

Penatagunaan tanah adalah serangkaian kegiatan penataan, peruntukan


penggunaan dan penyelesaian tanah secara berkesinambungan dan
teratur berdasarkan asas manfaat, lestari, optimal, seimbang dan serasi
KONSEP MANAJEMEN PERTANAHAN

BAGIAN II
Kebijakan Manajemen Pertanahan

B. Penatagunaan Penguasaan Tanah

Fungsi penatagunaan tanah dilakukan melalui kebijakan landreform


yang meliputi pengawasan, pembatasan penguasaan pemilikan dan
penggunaan tanah untuk melaksanakan proses Pasal 6 UUPA
(Fungsi sosial hak atas tanah)
KONSEP MANAJEMEN PERTANAHAN

BAGIAN II
Kebijakan Manajemen Pertanahan

C. Pengurusan Hak Atas Tanah

Fungsi pengurusan tanah sebagaimana pelaksanaan Pasal 2


UUPA adalah wewenang untuk mengatur hubungan hukum
antara orang dan perbuatan hukum mengenai bumi/tanah.
KONSEP MANAJEMEN PERTANAHAN

BAGIAN II
Kebijakan Manajemen Pertanahan

D. Pengukuran dan Pendaftaran Tanah

Tugas utama pemerintah di bidang manajemen pertanahan


adalah sebagaimana diperintahkan dalam Pasal 19 UUPA
adalah bahwa untuk kepastian hukum pemerintah
mengadakan pendaftaran tanah

Anda mungkin juga menyukai