Anda di halaman 1dari 10

KONTRASEPSI

TISU
( CUP KB)
Kel 4
S1 kebidanan ITKES WHS SAMARINDA
NAMA ANGGOTA KELOMPOK

PUTRI MAHAMI DARNA SKOLASTIKA L


SULISTIAWATI OKTAVIANI
SITI RAHMA ARUM MIRANDA
SHELLY NOVITA S ANDI YUNI SAFITRI
SRI HUSNUL KHOTIMAH RITA WAHYUNI
JUSNIAR WULANDARI
PENDAHULUAN
Alat kontrasepsi Tisu KB / spermisida / intravag / VCF
( Vaginal Contraceptive Film) sebenarnya mempunyai dua
jenis, yaitu alat kontrasepsi yang berbentuk jel dan berbentuk
mirip seperti tisu. Spermisida bekerja dengan bahan yang
mengandung zat kimia, dan bertujuan untuk membunuh
sperma sebelum masuk ke rahim untuk membuahi sel telur,
sehingga kehamilan bisa ditunda.
DEFINISI KONTRASEPSI
TISU
Tisu Kb adalah alat kontrasepsi bersifat local seperti kondom,
berbentuk kecil, transparan dan mempunyai bentuk mirip tisu
dengan ukuran kecil, tipis dan transparan.

Kelebihan alat kontrasepsi ini adalah tidak menyebabkan


gangguan hormonal pada Wanita.
Cara Penggunaan

1. Masukkan tissue ini 2. Selanjutnya didalam


ke dalam vagina, 5 – 10 vagina tissue ini akan
menit sebelum mencair
bersenggama
Cairan dari tissue inilah yg
mengandung bahan yg disebut
spermasid. Sesuai dengan cara
kerjanya, spermasid adalah bahan yg
bisa membunuh sperma, jadi sperma
yg kontak dengan cairan ini akan mati
dan tidak bisa membuahi sel telur.
Efektivitas
Tingkat keberhasilan
penggunaan tissue ini cukup
rendah. Karena itu biasanya
tissue ini dipakai dibarengi
kombinasi dengan metode
kontrasepsi yg lainnya, misalnya
kondom dan diafragma.
Efek Samping

iritasi atau alergi karena tidak cocok dengan bahan tissue tersebut,
biasanya ditunjukkan dengan gejala radang, gatal, maupun keputihan
pada vagina yg segera hilang setelah beberapa hari.
Semua alat kontrasepsi pasti
punya kekurangan dan
kelebihan. Untuk memilih alat
kontrasepsi harus
berkonsultasi dahulu dengan
Kesimpulan ahlinya yaitu bidan atau
dokter spesialis kandungan
(SpOG).
Thank You

Anda mungkin juga menyukai