Anda di halaman 1dari 7

PART 1

SANITASI
TIM KKN DESA PANDES ITNY
TAUKAH KAMU ???
Permasalahan Lingkungan Hidup Menjadi
Permasalahan Utama Yang Membahayakan
Keberlangsungan Hidup Manusia

Pemanasan Global Eksploitasi Alam Yang


Berlebihan

Permasalahan Sanitasi
SANITASI
Pengertian Sanitasi adalah perilaku
disengaja dalam pembudayaan hidup
bersih dengan maksud mencegah
manusia bersentuhan langsung dengan
kotoran dan bahan buangan berbahaya
lainnya dengan harapan usaha ini akan
menjaga dan meningkatkan kesehatan
manusia. Dengan kata lain pengertian
sanitasi adalah segala upaya yang
dilakukan dalam rangka menjamin
terwujudnya kondisi yang memenuhi
persyaratan kesehatan.
SANITASI ITU
PENTING
Tujuan :

Mencegah penyakit menular, mencegah


kecelakaan, mencegah timbulnya bau
tidak sedap, menghindari pencemaran,
mengurangi jumlah persentase sakit,
serta lingkungan menjadi bersih, sehat
dan nyaman
RUANG LINGKUP

PERSAMPAHAN AIR LIMBAH DRAINASE


YUK CEK FAKTA BERIKUT !!!
Konferensi Sanitasi dan Air Minum Nasional 

Sanitasi = Agenda MDG Yang Digaungkan Oleh PBB

Baru 57% Target Akses Sanitasi

Akses Air Bersih Hanya 46%

63 Juta Penduduk Tidak Memiliki Toilet

Indonesia = Rangking 2 Sanitasi Terburuk


MANFAAT SANITASI YANG BAIK
• Terciptanya kondisi lingkungan yang lebih bersih, sehat,
dan nyaman bagi manusia.
• Mencegah timbulnya penyakit-penyakit menular.
• Mencegah atau meminimalisir kemungkinan terjadinya
kecelakaan.
• Mencegah atau mengurangi kemungkinan terjadinya
polusi udara, misalnya bau tidak sedap.
• Menghindari pencemaran lingkungan.
• Mengurangi jumlah persentase orang sakit di suatu
daerah.

Ayo, Belajar Dan Tau Lebih Lanjut Tentang Sanitasi


Demi Masa Depan Kita Semua

Anda mungkin juga menyukai