Anda di halaman 1dari 20

RIWAYAT ALAMIAH

PENYAKIT pada
MANUSIA

epid-bidan 1
RIWAYAT ALAMIAH PENYAKIT
PADA MANUSIA
 Merupakan proses perkembangan suatu
penyakit tanpa adanya intervensi yang
dilakukan oleh manusia dengan sengaja dan
terencana
 Ada 2 periode yaitu :
* Prepatogenesa
* Patogenesa

epid-bidan 2
Periode
PREPATOGENESA

epid-bidan 3
 Setiap keadaan sehat manusia, adalah
berasal dari proses lain, sebelum manusia
itu sendiri terlibat.
 Sebab-sebab yang bisa mempercepat/
mempermudah terjadinya sakit, scr tdk
disadari berlangsung terus menerus
 Interaksi antara faktor agent, host, &
lingkungan yang terjadi sebelum proses
terjadinya penyakit (seimbang) 
periode PREPATOGENESA

epid-bidan 4
Periode PATOGENESA

epid-bidan 5
 Perjalanan penyakit pada manusia
dari INTERAKSI PERTAMA dgn
stimulus yg merangsang terjadinya
penyakit
 Sampai dgn adanya PERUBAHAN
BENTUK & FUNGSI dr jaringan
 Sampai KESEIMBANGAN tercapai
(sembuh, carrier, cacat atau
meninggal)
epid-bidan 6
FASE
PENCEGAHAN PENYAKIT

epid-bidan 7
 Telah dilakukan Cina 2000 th SM untuk
mencegah Variola (cacar api)
 “Seorang dokter yg baik bukan
menyembuhkan orang sakit, tetapi
menyembuhkan orang sehat”
 Pencegahan penyakit berkembang untuk
penyakit infeksi, non infeksi maupun untuk
non penyakit

epid-bidan 8
Berdasarkan perjalanan penyakit,
PENCEGAHAN dibagi beberapa
tingkat, yaitu :
 Pencegahan PRIMER
 Pencegahan SEKUNDER
 Pencegahan TERSIER

epid-bidan 9
I. PENCEGAHAN PRIMER
 UPAYA YG BERTUJUAN UTK
MENCEGAH BERKEMBANGNYA SUATU
PENYAKIT (SEBELUM PENYAKIT ITU
TERJADI)
 UPAYA UNTUK MEMPERTAHANKAN
ORANG SEHAT TETAP SEHAT
 DILAKUKAN PADA PERIODE
PREPATOGENESA
 BERSIFAT UMUM & KHUSUS

epid-bidan 10
BERSIFAT UMUM
 Pencegahan pada masyarakat umum
 Dilakukan dengan PROMOSI
KESEHATAN/ PENDIDIKAN
KESEHATAN (Health Promotion)
 Misalnya penyuluhan tentang kebersihan
lingkungan, makan bergizi, dll

epid-bidan 11
BERSIFAT KHUSUS
 Pencegahan yang ditujukan pada orang-
orang yang mempunyai risiko
 Dengan memberikan PERLINDUNGAN
SPESIFIK (Spesific Protection)
 Misalnya dengan memberikan imunisasi,
sanitasi lingkungan, proteksi terhadap
kecelakaan, dll

epid-bidan 12
II. PENCEGAHAN SEKUNDER

 UPAYA UTK MENCEGAH ORANG YG


TELAH SAKIT AGAR SEMBUH,
MENGHAMBAT PROGRESIFITAS
PENYAKIT, MENCEGAH
KOMPLIKASI,MENGURANGI
KETIDAKMAMPUAN

epid-bidan 13
 DAPAT DILAKUKAN DGN CARA
MENDETEKSI PENYAKIT SCR DINI &
PENGOBATAN YANG CEPAT & TEPAT
(EARLY DIAGNOSIS & PROMPT
TREATMENT)  DISABILITY
LIMITATION
 DILAKUKAN PADA PERIODE
PATOGENESA
 CONTOH DENGAN SKRINING,
PEMERIKSAAN KESEHATAN
BERKALA
 UMUMNYA PENYAKIT KRONIS
epid-bidan 14
III. PENCEGAHAN TERSIER
 Untuk mengurangi KETIDAKMAMPUAN
dan mengadakan REHABILITASI dari
akibat penyakit (REHABILITATION)
 Ditujukan utk penyakit yg menyebabkan
cacat/ gejala sisa, spy individu dpt hidup
dg ketergantungan fisik & emosi yang
minimal
 Contoh dengan fisioterapi, paliatif

epid-bidan 15
APLIKASI DARI UPAYA
PENCEGAHAN PADA PENYAKIT

PREPATOGENESA PATOGENESA

EARLY
HEALTH SPESIFIC DIAGNOSIS DISABILITY
REHABILITATION
PROMOTION PROTECTION and PROMPT LIMITATION
TREATMENT

TERTIARY
PRIMARY PREVENTION SECONDARY PREVENTION
PREVENTION

epid-bidan 16
epid-bidan 17
epid-bidan 18
Kuis - 2
 Buatlahriwayat perjalanan
penyakit pada salah satu
penyakit, kerjakan secara
berkelompok.

epid-bidan 19
epid-bidan 20

Anda mungkin juga menyukai