Anda di halaman 1dari 2

Tugas Sistem Terdistribusi

Dosen Pengampu:
Syefudin, S.Kom, M.Pd
Tugas
1. Ada beberapa hal dampak keuntungan dan kerugian dari distribusi database
management. Sebutkan dampak keuntungan dan kerugian dari distribusi database
management tersebut.
2. Pengklasifikasian arsitektur paralel oleh Michael Flynn membedakan komputer
paralel kedalam empat kelas berdasarkan konsep aliran data dan aliran instruksi.
Sebutkan dan jelaskan keempat pengklasifikasian tersebut.
3. Jelaskan pengertian dari replication beserta dengan keuntungan replication tersebut.
4. Ada beberapa kumpulan satu atau lebih kontek penamaan yang biasa kita sebut
dengan name list. Sebutkan dan jelaskan name list tersebut.
5. Untuk mengatasi perbedaan waktu ada beberapa algoritma yang telah dikembangkan
untuk digunakan dalam sinkronisasi clock. Sebutkan dan jelaskan pengertian dari
ketiga algoritma tersebut.

Anda mungkin juga menyukai