Anda di halaman 1dari 3

Kontrak Kuliah

A. Syarat boleh ujian


• Kuliah Min 14 tatap muka.
• 75 % harus hadir.
• Keterlambatan max 10 menit
B. Sistem Penilaian
Keaktipan :5%
Quis :5%
Tugas kelompok : 30 %.
Tugas Mandiri : 30 %
Mid : 15 %
UAS : 15 %
Buku Pegangan
1. Wajib :
 Teknologi dan perencanaan Sistem
Perpipaan,Raswari,Universitas Indonesia
 Procces Plant layout and Piping Design, Ed
Bousbacher ; Roger Hunt
2. Anjuran :
 Proses Piping Design Mc Graw Hill.
 ASTM, ANSI, SNI
Materi
1. Jenis pipa, komponen dan Perlengkapannya (standardrisasi)
2. Cara penyambungan Pipa.
3. Gambar Sistem Perpipaan.
4. Perhitungan Panjang Pipa.
5. Penyangga Pipa.
6. Baut dan Gasket Pipa
7. Instrumentasi
8. Fleksibilitas Pipa dan Analisa tegangan.
9. Perhitungan Tekanan,Kecepatan,Kapasitas dan Penurunan Tekanan.
10. Pemasangan pipa
11. Penggetesan Pipa dan Servis
12. Perhitungan bejana tekan.
13. Pipa instalasi Pemadam Kebakaran
14. Perawatan instalasi pipa , bejana tekan
15. Plambing

Anda mungkin juga menyukai