Anda di halaman 1dari 3

SEJARAH BADEN

POWEL
BAPAK PRAMUKA DUNIA.
MENGENAL BAPAK
PANDU DUNIA
NAMA LENGKAP : ROBERT STEPHENSON SMYTH BADEN POWELL.

NAMA PANGGILAN : BADEN POWELL ATAU BP (BEE-PEE/BIPI).

NAMA KECIL : STE, STEPHE, STEPHENSON ATAU STEEVIE.

TEMPAT / TANGGAL LAHIR : LONDON ( INGGRIS ) / 22 FEBRUARI 1857. WAFAT : NYERI, KENYA 8
JANUARI 1941.

NAMA AYAH : PROF.DOMINE BADEN POWELL.

NAMA IBU : MISS HENRIETTA GRACE SMYTH.

NAMA SAUDARA : WARRINGTON, GEORGE, AUGUSTUS, FRANK, PENROSE, AGNES, HENRIETTA,


JESSIE DAN BADEN FLETCHER.

NAMA ISTRI : OLAVE ST.CLAIR SOAMES ( LADY BADEN POWELL ).

NAMA ANAK : PETER, HEATHER DAN BETTY.

BUKU – BUKU KARYA BP : SCOUTING FOR BOYS, AIDS TO SCOUTING, ROVERING TO SUCCESS DSB.

PENGHARGAAN : ASHANTI STAR (1895), METABELE CAMPAIGN (1897), SOUTH AFRICAN WAR
QUEEN’S (1899), SOUTH AFRICAN WAR KING’S (1901), COMPANION ORDER OF YHE BATC (1900),DSB.

WARGA KEHORMATAN : NEWCASTLE, TYNE, BANGOR, CARDIFF, HARWICH, KINGSTON ON


THAMES, POOLE, GUILDFORD, BLANDFORD, LONDON, CANTERBURY DDAN PONTECRAFT
SEJARAH

DI SEKOLAH INI ATAU YANG DISEBUT


DENGAN CHARTERHOUSE SCHOOL,
BADEN-POWELL TERMASUK MURID
YANG BIASA SAJA DALAMPELAJARAN,
TETAPI LEBIH TERTARIK PADA BIDANG
PENDIDIKAN OLAHRAGA, HIDUP DI
LUAR DAN BERMAIN SANDIWARA, DAN
ITU YANG MEMBUATNYA POPULAR.

Anda mungkin juga menyukai