Anda di halaman 1dari 12

Metodologi Penelitian

Paradigma Ilmu
Dr. Luluk Kholisoh
PARADIGMA ILMU

POSITIVISTIK : FENOMENOLOGIS :
▪ Hukum/prosedur baku ▪ Pengalaman sehari-hari
▪ Deduktif ▪ Induktif
▪ Nemotetik (Hukum ▪ Idiografik
kausal Universal) (Deskripsi realitas)
▪ Diperoleh dari Indra ▪ Pemahaman makna
▪ Bebas nilai (Fakta & ▪ Tidak bebas nilai
Nilai Pisah)
KARAKTERISTIK PENELITIAN

KUANTITATIF KUALITATIF
▪ Bertujuan ▪ Situasi alamiah
▪ Sistematik ▪ Analisis induktif
▪ Terkendali ▪ Kontak Langsung
▪ Objektif ▪ Perspektif holistik
▪ Tahan Uji ▪ Netralitas empatik
▪ Fleksibilitas desain
▪ Instrumen kunci : Peneliti
Tabel 1.
Karakteristik Penelitian Kuantitatif
dan Kualitatif
KARAKTERIST KUANTITATI KUALITATIF
IK F
Istilah - Experimental - Etnografi
- Data “Kasar” - Studi lapangan
- Perspektif - Data “lembut”
- Empiris - Interaksi simbolik
- Positivisme - Perspektif dalam naturalisme
- Fakta sosial - Etno metodologi
- Statistik - Deskriptif
- Observasi partsipan
- Phenomenologi
- Dokumen
- Sejarah hidup
- Studi kasus
- EKologi
KARAKTERIST KUANTITATIF KUALITATIF
IK
Konsep-konsep - Variabel - Pemaknaan
pokok - Operasional - Pemahaman awam
- Reliabilitas - Penggolongan
- Hipotesis - Definisi situasi
- Validitas - Kehidupan sehari-hari
- Signifikansi - Pemahaman
- Statistik - Proses
- Replikasi - Urutan negosisasi
- Bentuk tujuan praktis
- Konstruksi sosial
Afiliasi Teori - Structural - Interaksi simbolik
functionalisme - Etno metodologi
- - Fenomenologi
Realisme,positivisme - Budaya
- Behaviorisme - Idealisme
- EMpiris logis
- Teori sistem
KARAKTERISTIK KUANTITATIF KUALITATIF

Afiliasi akademik - Psikologi - Sosiologi


- Ekonomi - Sejarah
- Sosiologi - Antropologi
- Ilmu politik

Tujuan - Mengetes teori - Interaksi simbolik


- menegakkan fakta - Etno metodologi
- Penggambaran statistik - Fenomenologi
- Penunjukkan hub - Budaya
diantara - Idealisme
variabel
- Prediksi terstruktur,
ditentukan
- Terlebih dulu, formal,
khusus
- Desain sebagai rencana

detail dari operasional


KARAKTERISTIK KUANTITATIF KUALITATIF

Penulisan proposal - Ektensif/luas -Cepat


penelitian - Detail &Khusus dalam fokus -Spekulatif
- Detail&khusus dalam prosedur -Memperkirakan yang
- Melalui kajian literatur mugkin berhubungan
- Menuliskan terlebih dahulu dengan penelitian
data yang terkumpul -Menuliskan setelah data
- Perumusan hipetesis terkumpul
-Tidak begitu menekankan
kajian pustaka
-Pernyataan umum
pendekatan
Data -Kuantitatif -Deskriptif
-pengelompokkan yang dapat -Dokumen pribadi
dihitung -Catatan lapangan
-Penghitungan, pengukuran -Foto
-Operasional variabel -istilah subjek sendiri
-Statistik -Dokumen dan temuan lain
KARAKTERISTIK KUANTITATIF KUALITATIF

Sampel -Eksperimen -Kecil


-Stratifikasi -Tidak representatif
-Kelompok kontrol -Sampel teoritis
-Tepat/seksama
-Seleksi random
-Kontrol terhadap variabel
ekstraneous
Teknik Metode -Eksperimen -Observasi
-Riset survei -Kajian terhadap sejumlah
-Interview terstruktur dokumen & temuan
-Eksperimen semu -Observasi partisipan
-Observasi terstruktur -Interview tak terbatas
-Sejumlah data
KARAKTERISTIK KUANTITATIF KUALITATIF
Hubungan dengan subjek -Dibatasi - Empati
-Jangka pendek - Mendasarkan pada
- Terpisah kepercayaan
-Jauh - Sejajar
-Subjek peneliti - Hubungan yang intensif
- Subjek sebagai teman
Sarana & Alat -Inventori -Tape perekam
-Kuesioner -Pentaskrip
-Index -Peneliti sebagai instrumen
-Komputer
-Skala
-Skor tes

Analisis Data -Deduktif -Terus menerus


-Nampak pada kesimpulan -Model, tema, konsep
kumpulan ata -Induktif
-Satistik -Induksi analitis
-Metode perbandingan konstan
KARAKTERISTIK KUANTITATIF KUALITATIF
Masalah dalam - Pengontrolan variabel lain - Membutuhkan waktu banyak
Penggunaan - Penonjolan - Kesulitan mereduksi data
- Validitas - Reliabilitas
- Prosedur yang tidak terstandar
- Kesulitan meneliti populasi
yang luas
Science And Research
Choose Topic

Inform Others Focus Research


Question

Interpret Data Design Study

Analyze Collect Data

Steps in the research process

Anda mungkin juga menyukai