Anda di halaman 1dari 38

PAJAK PENGHASILAN

ORANG PRIBADI

PPA UKDW 1
PAJAK PENGHASILAN
(PPh)
Pasal 1

ADALAH

PAJAK YANG DIKENAKAN


TERHADAP SUBJEK PAJAK
ATAS PENGHASILAN YANG
DITERIMA ATAU DIPEROLEHNYA
DALAM TAHUN PAJAK

PPA STIENUS 2
DASAR HUKUM

UU No 36 TAHUN 2008
Tentang
PERUBAHAN KEEMPAT ATAS
UU NOMOR 7 TAHUN 1983 TENTANG
PAJAK PENGHASILAN

• PP
• KEP PRES
• KEP MENKEU
• KEP DIRJEN
• SE DIRJEN
PPA STIENUS 3
Subjek
SUBYEKPajak
PAJAK

Obyek Pajak

Pengurang

Penghasilan Kena Pajak

PPh Terutang

Kredit Pajak
4

N / KB / LB =
PPA STIENUS
PPh Ps 29
SUBJEK PAJAK
Pasal 2 ayat (1)

- ORANG PRIBADI

- WARISAN YG BELUM TERBAGI

BENTUK USAHA TETAP (BUT)


(perlakuannya dipersamakan
dengan subyek pajak badan)
PPA STIENUS 5
SUBJEK PAJAK
Pasal 2 ayat (2)

SUBJEK PAJAK

DALAM NEGERI LUAR NEGERI

PPA STIENUS 6
SUBJEK PAJAK
DALAM NEGERI
Pasal 2 ayat (3)

ORANG PRIBADI :
- BERTEMPAT TINGGAL / BERADA DI
INDONESIA LEBIH DARI 183 HARI
DLM 12 BULAN; ATAU
- DALAM SUATU TAHUN PAJAK BERADA
DI INDONESIA DAN MEMPUNYAI NIAT
BERTEMPAT TINGGAL DI INDONESIA

WARISAN YANG BELUM TERBAGI


PPA STIENUS 7
SUBJEK PAJAK
LUAR NEGERI
Pasal 2 ayat (4)

• ORANG PRIBADI YG TIDAK BERTEMPAT


TINGGAL DI INDONESIA / BERADA DI
INDONESIA TIDAK LEBIH DARI 183 HARI
DALAM 12 BULAN

YANG MENERIMA ATAU


MEMPEROLEH
YANG MENJALANKAN PENGHASILAN DARI
USAHA ATAU INDONESIA BUKAN
KEGIATAN MELALUI DARI MENJALANKAN
BUT DI INDONESIA USAHA ATAU KEGIATAN
PPA STIENUS
MELALUI 8

BUT DI INDONESIA
TEMPAT TINGGAL
Pasal 2 ayat (6)

TEMPAT
TINGGAL
ORANG PRIBADI

DITETAPKAN OLEH
DIRJEN PAJAK

MENURUT KEADAAN
YANG SEBENARNYA
PPA STIENUS 9
KEWAJIBAN PAJAK SUBJEKTIF
Pasal 2A ayat (1),(2),(3),(4) dan (5)

SUBJEK PAJAK SUBJEK PAJAK WARISAN


DALAM NEGERI LUAR NEGERI YG BELUM
TERBAGI
ORANG PRIBADI SELAIN BUT

MULAI : MULAI :
- SAAT DILAHIRKAN SAAT MENERIMA MULAI :
- SAAT BERADA ATAU /MEMPEROLEH SAAT
BERNIAT TINGGAL PENGHASILAN DARI TIMBULNYA
DI INDONESIA INDONESIA WARISAN

BERAKHIR : BERAKHIR :
- SAAT MENINGGAL SAAT TIDAK LAGI BERAKHIR :
- MENINGGALKAN MENERIMA/MEMPERO SAAT
INDONESIA UNTUK LEH PENGHASILAN WARISAN
SELAMANYA. DARI INDONESIA SELESAI
DIBAGIKAN

PPA STIENUS 10
KEWAJIBAN PAJAK SUBJEKTIF
Pasal 2A ayat (6)

KEWAJIBAN PAJAK SUBJEKTIF


ORANG PRIBADI YANG
BERADA ATAU BERTEMPAT TINGGAL
DI INDONESIA

HANYA MELIPUTI
SEBAGIAN DARI TAHUN PAJAK

MAKA

BAGIAN TAHUN PAJAK


TERSEBUT
MENGGANTIKAN
PPA STIENUS
TAHUN PAJAK 11
TIDAK TERMASUK SUBJEK PAJAK
Pasal 3

PEJABAT-PEJABAT PERWAKILAN DIPLOMATIK DAN


KONSULAT ATAU PEJABAT-PEJABAT LAIN DARI NEGARA
ASING, DAN ORANG-ORANG YG DIPERBANTUKAN KPD
MEREKA YG BEKERJA PADA DAN BERTEMPAT TINGGAL
BERSAMA-SAMA MEREKA DGN SYARAT BUKAN WNI
DAN DI INDONESIA TDK MENERIMA ATAU
MEMPEROLEH PENGHASILAN LAIN DI LUAR JABATAN
ATAU PEKERJAANNYA TSB SERTA NEGARA YBS
MEMBERIKAN PERLAKUAN TIMBAL BALIK

PEJABAT PERWAKILAN ORGANISASI INTERNASIONAL


YG DITETAPKAN OLEH MENKEU DGN SYARAT BUKAN
WNI DAN TDK MENJALANKAN USAHA / KEGIATAN/
PEKERJAAN LAIN UTK MEMPEROLEH PENGHASILAN
DARI INDONESIA

PPA STIENUS 12
OBJEK PAJAK
Pasal 4 ayat (1)

P E N G H A S I LA N

SETIAP TAMBAHAN KEMAMPUAN EKONOMIS


YANG :

- Diterima atau diperoleh Wajib Pajak,


- Berasal dari Indonesia maupun dari luar
Indonesia,
- Dapat dipakai untuk konsumsi atau untuk
menambah kekayaan Wajib Pajak,

DENGAN NAMA DAN DALAM


PPA STIENUS
BENTUK APAPUN 13
OBJEK PAJAK
Pasal 4 ayat (1)

Penggantian atau imbalan berkenaan dgn pekerjaan atau


jasa yg diterima atau diperoleh termasuk gaji, upah,
tunjangan, honorarium, komisi, bonus, gratifikasi, uang
pensiun, atau imbalan dlm bentuk lainnya, kec.
ditentukan lain dlm UU ini
Hadiah dari undian atau pekerjaan/kegiatan dan
penghargaan

Laba usaha
Keuntungan karena penjualan atau karena pengalihan harta
termasuk :
1. keuntungan krn pengalihan harta kepada perseroan,
persekutuan, dan badan lainnya sbg penggantian
saham/penyertaan modal;
2. keuntungan yang diperoleh perseroan, persekutuan dan badan
lainnya krn pengalihan harta kpd pemegang saham, sekutu
atau anggota;
3. keuntungan krn likuidasi, penggabungan, peleburan,
pemekaran, pemecahan, pengambilalihan usaha, atau
reorganisasi dg nama dan dlm bentuk apapun;
4. keuntungan krn pengalihan harta berupa hibah, bantuan atau
sumbangan, kec. yang diberikan kpd keluarga sedarah dlm
garis keturunan lurus satu derajat, dan badan keagamaan atau
badan pendidikan atau badan sosial termasuk yayasan,
koperasi, atau OP yg menjalankan usaha mikro dan kecil
ditetapkan oleh Menkeu, sepanjang tidak ada hubungan
dengan usaha, peekerjaan, kepemilikan atau penguasaan
antara pihak-pihak yg bersangkutan
PPA STIENUS 14
5. Keuntungan karena penjualan atau pengalihan sebagian atau
seluruh hak penambangan, tanda turut serta dalam
pembiayaan, atau permodalan dalam perusahaan
pertambangan
OBJEK PAJAK
Pasal 4 ayat (1)

Penerimaan kembali pembayaran pajak yang telah


dibebankan sebagai biaya dan tambahan pengembalian
pajak

Bunga termasuk premium, diskonto, dan imbalan krn


jaminan pengembalian utang

Deviden, dgn nama dan dlm bentuk apapun, termasuk


deviden dari perusahaan asuransi kpd pemegang polis,
dan pembagian SHU koperasi
Royalti, sewa dan penghasilan lain sehubungan dgn
penggunaan harta

Penerimaan atau perolehan pembayaran berkala

Keuntungan krn pembebasan utang, kecuali sampai dgn


jumlah tertentu yg ditetapkan dgn PP

Keuntungan krn selisih kurs mata uang asing, selisih lebih


karena penilaian kembali aktiva, premi asuransi, iuran yg
diterima atau diperoleh perkumpulan dari anggotanya yg
terdiri dari WP yg menjalankan usaha / pekerjaan bebas,
tambahan kekayaan neto yg berasal dari penghasilan yg
belum dikenakan pajak.
PPA STIENUS 15
OBJEK PAJAK
Pasal 4 ayat (1)

Penghasilan dari usaha yg berbasis syariah

Imbalan bunga sebagaimana diatur dalam UU KUP

Surplus Bank Indonesia

PPA STIENUS 16
BESARNYA
PENGHASILAN TIDAK KENA PAJAK
(PTKP) Per Januari 2009
Pasal 7 ayat (1), (2) dan (3)

Rp 15.840.000 UNTUK DIRI WAJIB PAJAK

TAMBAHAN UNTUK WAJIB


Rp 1.320.000
PAJAK KAWIN

TAMBAHAN UNTUK SEORANG


Rp 15.840.000 ISTERI YG PENGHASILANNYA
DIGABUNG DENGAN
PENGHASILAN SUAMI

TAMBAHAN UNTUK SETIAP


Rp 1.320.000 ANGGOTA KELUARGA
SEDARAH SEMENDA DALAM GARIS
KETURUNAN LURUS SERTA ANAK
ANGKAT YG MENJADI TANGGUNGAN
SEPENUHNYA MAKSIMAL 3 ORANG

PENERAPAN PTKP DITENTUKAN OLEH KEADAAN


PADA AWAL TAHUN PAJAK
ATAU
PPA STIENUS
AWAL BAGIAN TAHUN PAJAK 17
BESARNYA
PENGHASILAN TIDAK KENA PAJAK
(PTKP)
Per 01 Januari 2013

Rp 24.300.000 UNTUK DIRI WAJIB PAJAK

TAMBAHAN UNTUK WAJIB


Rp 2.025.000
PAJAK KAWIN

TAMBAHAN UNTUK SEORANG


Rp 24.300.000 ISTERI YG PENGHASILANNYA
DIGABUNG DENGAN
PENGHASILAN SUAMI

TAMBAHAN UNTUK SETIAP


Rp 2.025.000 ANGGOTA KELUARGA
SEDARAH SEMENDA DALAM GARIS
KETURUNAN LURUS SERTA ANAK
ANGKAT YG MENJADI TANGGUNGAN
SEPENUHNYA MAKSIMAL 3 ORANG

PENERAPAN PTKP DITENTUKAN OLEH KEADAAN


PADA AWAL TAHUN PAJAK
ATAU
PPA STIENUS
AWAL BAGIAN TAHUN PAJAK 18
BESARNYA
PENGHASILAN TIDAK KENA PAJAK
(PTKP)
Per 01 Januari 2015

Rp 36.000.000 UNTUK DIRI WAJIB PAJAK

TAMBAHAN UNTUK WAJIB


Rp 3.000.000
PAJAK KAWIN

TAMBAHAN UNTUK SEORANG


Rp 36.000.000 ISTERI YG PENGHASILANNYA
DIGABUNG DENGAN
PENGHASILAN SUAMI

TAMBAHAN UNTUK SETIAP


Rp 3.000.000 ANGGOTA KELUARGA
SEDARAH SEMENDA DALAM GARIS
KETURUNAN LURUS SERTA ANAK
ANGKAT YG MENJADI TANGGUNGAN
SEPENUHNYA MAKSIMAL 3 ORANG

PENERAPAN PTKP DITENTUKAN OLEH KEADAAN


PADA AWAL TAHUN PAJAK
ATAU
PPA STIENUS
AWAL BAGIAN TAHUN PAJAK 19
BESARNYA
PENGHASILAN TIDAK KENA PAJAK
(PTKP)
Per Juni 2016

Rp 54.000.000 UNTUK DIRI WAJIB PAJAK

TAMBAHAN UNTUK WAJIB


Rp 4.500.000
PAJAK KAWIN

TAMBAHAN UNTUK SEORANG


Rp 54.000.000 ISTERI YG PENGHASILANNYA
DIGABUNG DENGAN
PENGHASILAN SUAMI

TAMBAHAN UNTUK SETIAP


Rp 4.500.000 ANGGOTA KELUARGA
SEDARAH SEMENDA DALAM GARIS
KETURUNAN LURUS SERTA ANAK
ANGKAT YG MENJADI TANGGUNGAN
SEPENUHNYA MAKSIMAL 3 ORANG

PENERAPAN PTKP DITENTUKAN OLEH KEADAAN


PADA AWAL TAHUN PAJAK
ATAU
PPA STIENUS
AWAL BAGIAN TAHUN PAJAK 20
Mekanisme Perhitungan
Pajak Penghasilan

PAJAK
PENGHASILAN

SUBYEK OBYEK
Cara hitung

ORANG
PRIBADI Subye P
k
WARISAN BLM Pajak
E
TERBAGI Dalam N
Negeri G Tarif x Penghasilan Neto
H
A
Badan S
I
Subyek L
Pajak
A Tarif x Penghasilan
Luar
Bentuk Negeri N Bruto
Usaha
Tetap
PERHITUNGAN PAJAK
TERUTANG OP

TARIF PAJAK PEREDARAN BRUTO


(OMZET USAHA)
PASAL 4(2) X
FINAL

ATAU
PENGHASILAN NETO
TARIF PAJAK (PENGHASILAN
PASAL 17 X KENA PAJAK)
AYAT 1 (A)
FORMULA PENGHASILAN
PENGHITUNGA
  NETO
N
PPh OP
NORMA PEMBUKUAN
Tarif
PENGHITUNGAN
Norma

X Omset
Hanya ≤ 4,8 LAPORAN
Peredaran berlaku bagi M RUGI
Bruto WP Orang LABA
Pribadi

PENGHASILAN
PENGHASILAN
NETO
LABA (RUGI) BEBAN
BERSIH

NB : Dengan Belakunya PP 46 Th 2013,


maka Seolah-olah Perhitungan PPh
menggunakan Norma yang diatur
Pajak ketentuan perpajakan sebelumnya tidak
Penghasilan berlaku. Bagaimana mau berlaku kalau
perhitungan PPh nya menggunakan
Formula 1 % dikalikan Omzet Per
Bulan.
PENGHASILAN ATAU KERUGIAN
BAGI WANITA KAWIN
Pasal 8 ayat (1)

PENGHASILAN ATAU KERUGIAN BAGI WANITA


YANG TELAH KAWIN

DIANGGAP SEBAGAI PENGHASILAN


ATAU
KERUGIAN SUAMINYA

KECUALI
1. PENGHASILAN TSB SEMATA-MATA DITERIMA
ATAU DIPEROLEH DARI SATU PEMBERI KERJA
YG TELAH DIPOTONG PPh PASAL 21,
DAN
2. PEKERJAAN TSB TIDAK ADA HUBUNGANNYA
DENGAN USAHA ATAU PEKERJAAN BEBAS
SUAMI ATAU ANGGOTA KELUARGA LAINNYA
PPA STIENUS 24
SUAMI-ISTRI DIKENAKAN PAJAK
SECARA TERPISAH
Pasal 8 ayat (2) dan (3)

MENGADAKAN PERJANJIAN
PEMISAHAN HARTA DAN
HIDUP BERPISAH PENGHASILAN
BERDASARKAN SECARATERTULIS
PUTUSAN HAKIM Dan
DIKEHENDAKI ISTRI YG
MEMILIH UNTUK
MENJALANKAN
PERPAJAKANNYA SENDIRI

PENGHITUNGAN PKP
PENGHITUNGAN
DAN PENGENAAN
PAJAKNYA
PAJAKNYA
BERDASAR
DILAKUKAN SENDIRI- - Penghasilan Neto suami
SENDIRI isteri digabung
- Besarnya pajak yg harus
dilunasi oleh masing-masing
suami-isteri, sebanding dgn
PPA STIENUS Penghasilan Neto 25
CONTOH PENGHITUNGAN PPh
BAGI SUAMI-ISTRI YG MENGADAKAN
PERJANJIAN PEMISAHAN HARTA DAN
PENGHASILANSECARA TERTULIS
Pasal 8 ayat (3)

CONTOH ( PTKP 2015):

1. PENGHASILAN SUAMI (A)


DARI PEGAWAI Rp 100.000.000,00
2. PENGHASILAN ISTRI DARI
PEGAWAI DAN SALON (NETO) Rp 125.000.000,00
JML PENGHASILAN Rp 225.000.000,00
PTKP (K/I/3) Rp 126.000.000,00
PKP Rp 99.000.000,00
PPh TERUTANG Rp 9.850.000,00

PENGENAAN PPh MASING-MASING SUAMI-ISTERI


DIHITUNG SBB :

PPh SUAMI :

Rp 100.000.000,00 X Rp 9.850.000,00 = Rp 4.377.778


Rp 225.000.000,00

PPh ISTERI :

Rp 125.000.000,00 X Rp 9.850.000,00 = Rp 5.472.222


PPA STIENUS 26
Rp 225.000.000,00
PENGHASILAN ANAK YANG
BELUM DEWASA
Pasal 8 ayat (4)

DIGABUNG DENGAN
PENGHASILAN ORANG TUANYA

KECUALI

PENGHASILAN
DARI PEKERJAAN YANG TIDAK
ADA HUBUNGANNYA
DENGAN USAHA
ORANG YANG MEMPUNYAI
HUBUNGAN ISTIMEWA
PPA STIENUS 27
MENGHITUNG PENGHASILAN
KEWAJIBANNETO
PEMBUKUAN
BAGI WP ORANG PRIBADI

Pembukuan Norma Penghitungan

Laporan Keuangan Catatan Omset

Catatan :
% Norma hanya digunakan untuk
Penghasilan dari usaha/pekerjaan bebas

PPA STIENUS 28
PENGGUNAAN
NORMA PENGHITUNGAN
Pasal 14 ayat (1)

Norma Penghitungan
Penghasilan Neto

untuk

MENENTUKAN PENGHASILAN NETO

DIBUAT DAN DISEMPURNAKAN


TERUS-MENERUS SERTA DITERBITKAN
OLEH DIRJEN PAJAK

PPA STIENUS 29
PENGGUNAAN
NORMA PENGHITUNGAN
Pasal 14 ayat (2), (3) dan (4)

Norma Penghitungan
Penghasilan Neto

HANYA WAJIB PAJAK


ORANG PRIBADI

SYARAT

* Peredaran bruto dalam satu tahun kurang


dari Rp 4.800.000.000,00
* Memberitahukan kepada Dirjen Pajak dalam
jangka waktu 3 bulan pertama dari Tahun Pa-
jak Ybs. Apabila tidak memberitahukan, di-
anggap memilih Pembukuan
* Wajib menyelenggarakan Pencatatan

PPA STIENUS 30
PENGHASILAN KENA PAJAK
(PKP)
Pasal 16 ayat (1), (2), (3) dan (4)

PENGHASILAN DIKURANGI
PKP BAGI DENGAN BIAYA YANG
WAJIB PAJAK DIPERKENANKAN,
DALAM NEGERI KOMPENSASI KERUGIAN,
UNTUK WP ORANG PRIBADI
DIKURANGI DGN PTKP,

PKP BAGI DIHITUNG DENGAN NORMA


WAJIB PAJAK YG PENGHITUNGAN DAN
DIHITUNG DGN UNTUK WP ORANG PRIBADI
NORMA DIKURANGI PTKP

PPA STIENUS 31
TARIF PAJAK PENGHASILAN
Pasal 17 ayat 1 (a), (3) dan (7)

TARIF PAJAK PENGHASILAN BAGI


WAJIB PAJAK ORANG PRIBADI DN

LAPISAN PKP TARIF PAJAK


- S/D Rp 50.000.000,00 5%
- DI ATAS Rp 50.000.000,00 15 %
S/D Rp 250.000.000,00
- DI ATAS Rp 250.000.000,00 25 %
S/D Rp 500.000.000
- DI ATAS Rp 500.000.000 30%
-

LAPISAN PKP
DAPAT DIUBAH DENGAN
KEPUTUSAN MENTERI KEUANGAN

DENGAN PERATURAN PEMERINTAH DAPAT


DITETAPKAN TARIF PAJAK TERSENDIRI ATAS
PENGHASILAN TERTENTU, SEPANJANG TIDAK
PPA STIENUS 32

MELEBIHI TARIF PAJAK TERTINGGI


PENGHASILAN KENA PAJAK
Pasal 17 ayat (4)

UNTUK KEPERLUAN
PENERAPAN TARIF PAJAK

JUMLAH PKP DIBULATKAN


KE BAWAH DALAM
RIBUAN RUPIAH PENUH

PPA STIENUS 33
TARIF PAJAK PENGHASILAN
Pasal 17 ayat (5) dan (6)

BESARNYA PAJAK YANG TERUTANG BAGI WP


ORANG PRIBADI D.N YANG KEWAJIBAN PAJAK
SUBJEKTIFNYA < 1 TAHUN YG TERUTANG PAJAK
DLM BAGIAN TAHUN PAJAK

DIHITUNG

JUMLAH HARI X PAJAK TERUTANG UTK 1TAHUN PAJAK


360

JUMLAH PKP DIBULATKAN


KE BAWAH DALAM
RIBUAN RUPIAH PENUH

PPA STIENUS 34
CONTOH PENERAPAN
TARIF PPh BAGI WAJIB PAJAK
ORANG PRIBADI DN

JUMLAH PKP Rp 30.000.000,00

PPh TERUTANG :

5% X Rp 30.000.000 = Rp 1.500.000
15% X Rp 0 = Rp 0
25% X Rp 0 = Rp 0

Rp 1.500.000

JUMLAH PKP Rp 350.000.000,00

PPh TERUTANG :

5% X Rp 50.000.000 = Rp 2.500.000
15% X Rp 200.000.000 = Rp 30.000.000
25% X Rp 100.000.000 = Rp 25.000.000

PPA STIENUS Rp 57.500.000 35


KREDIT PAJAK BAGI
WP DALAM NEGERI
Pasal 28 ayat (1) dan (2)

PAJAK YANG TERUTANG DIKURANGI DENGAN


KREDIT PAJAK TAHUN YANG BERSANGKUTAN

PEMOTONGAN PPh DARI


PASAL 21
PEKERJAAN,JASA DAN KEGIATAN LAIN

PEMUNGUTAN PPh DARI KEGIATAN DI


PASAL 22 BIDANG IMPOR ATAU KEGIATAN USAHA DI
BIDANG LAIN

PEMOTONGAN PPh DARI


PASAL 23 DIVIDEN,BUNGA,ROYALTI,SEWA,
HADIAH DAN PENGHARGAAN,
DAN IMBALAN LAIN

PAJAK YG DIBAYAR ATAU TERUTANG ATAS


PASAL 24 PENGHASILAN DARI LUAR NEGERI YANG
BOLEH DIKREDITKAN

PASAL 25 PEMBAYARAN YG DILAKUKAN OLEH


WAJIB PAJAK SENDIRI

PASAL 25 FISKAL LUAR NEGERI


AYAT (7)

SANKSI ADMINISTRASI BERUPA


TIDAK BOLEH
PPA STIENUS BUNGA, DENDA DAN KENAIKAN 36
DIKREDITKAN SERTA SANKSI PIDANA BERUPA DENDA
CONTOH PENGHITUNGAN KREDIT PAJAK:

PPh TERUTANG WP ORG PRIBADI Rp 80.000.000,00

KREDIT PAJAK :

a. PPh YG DIPOTONG
PEMBERI KERJA Rp 5.000.000,00
(PPh PSL. 21)
b. PPh YG DIPUNGUT
PIHAK LAIN Rp 10.000.000,00
(PPh PSL. 22)
c. PPh YANG DIPOTONG
PIHAK LAIN PPh PSL 23
(DARI MODAL) Rp 5.000.000,00
d. KREDIT PPh
LUAR NEGERI Rp 15.000.000,00
(PPh PSL. 24)
e. DIBAYAR SENDIRI
OLEH WP (PPh PSL 25) Rp 10.000.000,00

JUMLAH PPh YG
DPT DIKREDITKAN (Rp 45.000.000,00)

PPh YG MASIH HARUS DIBAYAR Rp 35.000.000,00

PPA STIENUS 37
BATAS WAKTU PEMBAYARAN PPh
PADA AKHIR TAHUN PAJAK
Pasal 29

PAJAK TERUTANG
UNTUK SATU TAHUN PAJAK
LEBIH BESAR DARI
JUMLAH KREDIT PAJAK

KEKURANGAN
PAJAK YANG TERUTANG

HARUS DILUNASI
SEBELUM SPT TAHUNAN DISAMPAIKAN
SEBELUM 30 MARET

PPA STIENUS 38

Anda mungkin juga menyukai