Anda di halaman 1dari 15

Proses Belajar dalam pendidikan

kesehatan
Heri triwibowo
Pengertian Belajar

1. Slameto, 1995;2
Suatu proses usaha untuk memperoleh
perubahan tingkah laku yang baru secara
keseluruhan, sebagai pengalamannya sendiri
dalam interaksi dengan lingkungannya.
Teori proses belajar
Teori belajar gestalt
Setiap fenomena terdiri dari suatu kesatuan
esensial yang melebihi jumlah dari unsur-unsurnya
Seseorang dikatakan belajar apabila memperoleh
pemahaman dalam situasi problematis
- suatu perubahan yang tiba-tiba dari keadaan
berdaya mampu memecahkan maslahnya
- adanya penyimpanan yang baik
- adanya peristiwa transfer
Teori asosiasi
Mengambil tanggapan dan menggabung-
gabungkan tanggapan dengan jalan
mengulang-ulang
Teori Belajar Sosial
Miller dan Dollard
Tingkah laku manusia merupakan hasil belajar
4 prinsip belajar
- dorongan
- isyarat
- respon
- reward
Faktor-faktor yang mempengaruhi proses
belajar
Materi Lingkungan

Input Proses belajar


Output

Instrumental Individual
Proses belajar pada orang dewasa
Merupakan lanjutan atau pengganti pendidikan
formal yang ingin mengembangkan pengetahuan,
sikap dan perilaku
Lebih sulit andragogi dibanding pedagogi
Strategi belajar yang tepat
Terdapat hambatan dalam proses belajar
(penglihatan, pendengaran, artikulasi, dan
penyakit.)
Prinsip pendidikan orang dewasa
R= Recency (penekanan)
A = Appropriateness (kesesuaian)
M = Motivation
P = Primacy (menarik perhatian di awal
sesi)
2 = 2 – Way Communication
F = Feedback
A = Active Learning
M = Multi – Sense Learning
E = Excercise
MODEL PEMBELAJARAN
PEMECAHAN MASALAH SOSIAL
(Social Problem Solving)

9
MENGAPA KEMAMPUAN
PEMECAHAN MASALAH SOSIAL
DIPERLUKAN?
 MANUSIA SEBAGAI
MAHLUK BERPIKIR (HOMO SAPIENS)

 KECERDASAN BERKEMBANG SECARA


INDIVIDUAL DALAM KONTEKS
SOSIAL BUDAYA

 RASA INGIN TAHU (CURIOUSITY) SEBAGAI


BAGIAN DARI PROSES KECERDASAN

 KEMAMPUAN MEMECAHKAN MASALAH


MERUPAKAN SARANA
BERPIKIR KRITIS-REFLEKTIF
10
STUDI PUSTAKA

AKSES TERHADAP
MEDIA MASSA

APA SARANA
PENGEMBANGAN
KEMAMPUAN BERDIALOG DENGAN NARA
PEMECAHAN
MASALAH SOSIAL? SUMBER

PARTISIPASI SOSIAL
PERTEMUAN SOSIAL
11
MENGAPA PERLU PEMBELAJARAN
PEMECAHAN MASALAH SOSIAL?
 KEBUTUHAN INDIVIDU SEBAGAI
AKTOR SOSIAL

 KEMAMPUAN MEMBUAT KEPUTUSAN


SEBAGAI
ATRIBUT PERSONAL AKTOR SOSIAL

 PARTISIPASI DALAM PROSES PEMBUATAN


KEBIJAKAN PUBLIK SEBAGAI BENTUK
KONTRIBUSI AKTOR SOSIAL THD
MASYARAAKAT

 DEMOKRATIS, CERDAS DAN


BERTANGGUNGJAWAB SEBAGAI
 WATAK AKTOR SOSIAL

12
STRATEGI PEMBELAJARAN

1. IDENTIFIKASI
MASALAH

6. REFLEKSI

2. PILIH MASALAH
5. SAJIKAN
PORTOFOLIO

3. KUMPULKAN
4. KEMBANGKAN DATA
PORTOFOLIO
13
HASIL BELAJAR

2. KETERAMPILAN MERUMUSKAN
ALTERNATIF KEBIJAKAN

1. KEPEKAAN DAN KETANGGAPAN


TERHADAP MASALAH KEBIJAKAN
PUBLIK DAN IMPLIKASINYA 3. KEMAMPUAN
MELAKSANAKAN PROSES
DEMOKRATIS

5. KETERAMPILAN 4. KEMAMPUAN
MENSOSIALISASIKAN BERNALAR & RASA
USULAN KEBIJAKAN TANGGUNGJAWAB

14
Referensi
Notoadmodjo, S. 2007. Promosi Kesehatan
dan Ilmu Perilaku. Rineka Cipta, Jakarta
Mubarak, dkk. 2007. Promosi Kesehatan
(Proses Belajar Mengajar dalam
pendidikan). Graha Ilmu. Yogyakarta.

Anda mungkin juga menyukai