Anda di halaman 1dari 6

APLIKASI CARING MENURUT MAYYEROF

Oleh :

1. Dila Rosita ( P17210204157 )


2. Riza Nur Aini ( P17210204164 )
3. Intania Cahya Andini ( P17210204171 )
4. Frisca Ilma Silvia ( P17210204178 )
5. Saidah Fitri ( P17210204185 )
Pendahuluan
• Di era globalisasi ini, segala bidang kehidupan sedang
mengalami dinamika perkembangan dan kemajuan. Bidang
pelayanan kesehatan salah satunya, tidak hanya sarana dan
prasarana saja yang mengalami kemajuan,tetapi juga
profesionalisme dari tenaga kesehatan.Ketika berada di rumah
sakit, perawat akan berhadapan dengan klien dan tenaga
kesehatan lainnya. Oleh karena itu, wajib bagi perawat untuk
terus meningkatkan profesionalismenya. Dengan meningkatkan
perilaku caring saja, klien akan merasa puas, dan bagi perawat
sendiri kepuasan klien tersebut adalah kepuasan untuk dirinya
juga karena telah sukses memberi pelayanan dengan baik.
Lanjutan
• CARING adalah tindakan asuhan keperawatan yang fokus pada
respon manusia. Tujuan caring adalah membantu pelaksanaan
rencana pengobatan/terapi dan membantu klien beradaptasi
dengan masalah kesehatan, memandirikan klien dalam memenuhi
kebutuhan dasarnya, mencegah penyakit, meningkatkan kesehatan
dan meningkatkan fungsi tubuh. Pengertian caring secara umum
merupakan suatu pengabdian diri kepada orang lain yang berupa
pengawasan, perhatian, rasa empati, maupun rasa cinta dan kasih
sayang yang merupakan kehendak keperawatan (Potter& Perry,
2005). Caring juga dapat diartikan sebagai rasa kepedulian kita
untuk orang lain, pengawasan kita terhadap orang lain, perasaan
empati dan perasaan cinta serta rasa menyayangi terhadap sesama
makhluk hidup.
Kasus Aplikasi Caring
Analisa Kasus Menuru Mayyerof
Kesimpulan

Anda mungkin juga menyukai