Anda di halaman 1dari 6

METODE ANALISIS TUMBUHAN

 Metode ekstraksi dan isolasi


 metode pemisahan
 metode identifikasi
Analisis hasil
 penggunaan
Metode Pemisahan
Pemisahan dan pemurnian kandungan
tumbuhan dapat dilakukan dengan
menggunakan teknik kromatografi.
• Kromatografi kertas (KKt)
• kromatografi lapis tipis (KLT)
• Kromatografi gas cair (KGC)
• Kromatografi cair kinerja tinggi (KCKT)
Kromatografi kertas
KKt dapat digunakan terutama bagi kandungan
tumbuhan yang mudah larut dalam air yaitu
asam amino, basa asam nukleat, asam organik
dan senyawa fenolat.
keuntungan utama KKt ialah :
1. Kemudahan dan kesederhanaanya pada
pelaksanaan pemisahan.
2. Keterulangan bilangan Rf yang besar pada
kertas
pada KKt senyawa terbagi dalam pelarut
alkohol yang sebagian besar tidak bercampur
dengan air misalnya n-butanol dalam air.

campuran klasik yaitu n-butanol - asam


asetat - air (4 : 1 : 5)
BAA dirancang sebagai sarana untuk
meningkatkan kadar air lapisan n-butanol
Kromatografi lapis tipis
KLT merupakan metode pilihan untuk
pemisahan semua kandungan yg larut dalam
lipid yaitu lipid, steroid, karotenoid, kuinon
sederhana dan klorofil.
Kelebihan khas dari KLT :
1. Keserbagunaan pada proses pemisahan
2. Kecepatan
3. kepekaannya
sejumlah penjerap yang sering digunakan
dalam teknik ini silika gel, alumina oksida,
kalsium hidroksida, magnesium fosfat
poliamida, sephadex, selulosa.

pendeteksian senyawa biasanya menggunakan :


• Sinar uv berpanjang gelombang 254 nm
• Penyemprotan pereaksi tertentu.

Anda mungkin juga menyukai