Anda di halaman 1dari 18

Agenda Kerja

Pengertian
 Agenda kerja pimpinan merupakan bagian dari kegiatan keprotokolan
yang mempunyai mengatur kegiatan - kegiatan kerja pimpinan dalam
rangka menciptakan efisien dan efektif.

 jadwal kegiatan pimpinan adalah segala kegiatan pimpinan yang


memerlukan kehadirannya di luar rutinitas kantor yang dilakukan di balik
meja kerja.
Tujuan Mengelola Agenda
 Mengelola waktu
 Membuat janji temu
 Pengingat kegiatan
 Mengetahui kegiatan pimpinan
FUNGSI
 mengelola kegiatan kerja pimpinan agar
membuat pimpinan dapat melaksanakan
kegiatan - kegiatan rutin tanpa
menghambat tugas penting yaitu membuat
kebijaksanaan yang mengefektivitas
manajemen organisasi kerja.
Jenis Agenda Kerja
 Agenda Mingguan
 Agenda papan
 Agenda harian
 Agenda Kembar
 Agenda Saku
 Agenda bulanan
 Agenda meja
 Agenda tahunan
 Agenda lembaran
Pengunaan Agenda
Agenda Agenda
Pimpinan Sekretaris

Konfirm Agenda
Tentative Deadline Meja

reminder Agenda
Saku
Contoh Agenda Harian
Juli 2017

Rabu, 5 Kamis, 6
08.00
09.00
10.00
11.00
12.00
13.00
14.00
15.00
16.00
17.00
18.00
Contoh Agenda Mingguan

Jadwal Kegiatan Pimpian

Hari/Tgl Waktu Kegiatan Tempat Keterangan


Senin,
Selasa
Rabu
Kamis
Jumat
Sabtu
Minggu
Contoh Agenda Kerja Bulanan
JANUARI 2017

1 Senin 2 Selasa 3 Rabu 4 Kamis 5 Jumat 6 Sabtu 7 Minggu

8 Senin 9 Selasa 10 Rabu 11 Kamis 12 Jumat 13 Sabtu 14 Minggu

15 senin 16, selasa 17 Rabu 18 Kamis 19 Jumat 20 Sabtu 21 Minggu

22 Senin 23 Selasa 24 Rabu 25 Kamis 26 Jumat 27 Sabtu 28 Minggu

29 Senin 30 Selasa 31 Rabu 1 Rabu 2 Jumat 3 Sabtu 4 Minggu


Contoh Agenda Harian
Juli 2017

Rabu, 12 Kamis, 13

08.00 : Rapat Karyawan 09.00


Seminar di
10.00 Hotel Mulia
Ibu Ani, PT Sinar
datang 15.00
12.00
Contoh Agenda Bulanan
JULI 2017

Rabu, 12 Kamis, 13

08.00 : Rapat Karyawan 09.00


10.00
Seminar di
Ibu Ani, PT Sinar datang
Hotel Mulia
12.00

15.00

Telp Bapak Rudi, PT MSI Laporan Proyek selesai


Contoh
 Pada hari selasa, 12 Januari 2017, jam
10.00 – 12.00. Atasan Akan menghadiri
Rapat Direksi di Hotel Indonesia, anda
diminta untuk menyiapkan laporan
kegiatan sehari sebelumnya
Contoh Agenda Kembar
Januari 2017
P S
Selasa, 12 Selasa, 12

10.00 Rapat direksi di 10.00 Rapat direksi di


Hotel Indonesia Hotel Indonesia
12.00 12.00
Contoh Agenda Bulanan
Januari 2017

Senin, 11 Selasa, 12

10.00 Rapat direksi di


Hotel Indonesia
12.00

Laporan Kegiatan selesai


Agenda papan
Hari/tanggal Waktu Kegiatan Tempat Keterangan

Senin,
11 Januari 2017
Selasa, 10.00 -12.00 Rapat Direksi H Indonesia -
12 Januari 2017
Rabu,
13 Januari 2017
Kamis,
14 Januari 2017
Jumat,
15 Januari 2017
Sabtu,
16 Januari 2017
Minggu,
17 Januari 2017
Cara membuat Agenda Kerja
 Buka Ms Word
 Rubah Tipe kertas menjadi landscape
 Rubah Ukuran kertas menjadi A-4
 Buat Judul “JADWAL KEGIATAN
PIMPINAN” dibuat centering.
Membuat Tabel
 Pilih Insert
 Klik Tabel
 Tentukan kolom 5, baris 8
 Isi baris pertama, dengan “Hari/Tanggal”,
“waktu”, “Kegiatan”, “Tempat”,
“Keterangan”
 Atur besar kecil kolom sesuai kebutuhan
 Isi kolom hari/tanggal secara berurut mulai
senin sampai minggu
Terima kasih

Anda mungkin juga menyukai