Anda di halaman 1dari 7

RWB

(RATTAN WOOD BUSINESS)


Abdul Hafizh Firmansyah TIF B Pagi (210602051)
APA ITU RWB?
Rattan Wood Business adalah sebuah aplikasi/web
yang dibuat untuk menampung sekumpulan
produsen dan pengrajin rotan se-Indonesia, agar
mereka bisa lebih mudah dalam memasarkan
produk mereka. Di dalam aplikasi ini juga
terdapat marketplace, chat/forum/grup untuk
berdiskusi, serta terdapat paket tutorial agar kita
bisa mempelajari dan menjadi pengrajin rotan
secara otodidak. Aplikasi ini juga bisa digunakan
untuk mencari lowongan pekerjaan yang sesuai
dengan kriteria produksi bahan rotan.

Alasan menggunakan ide bisnis seperti ini karena


di dekat tempat tinggal saya terdapat salah satu
industri rotan.

20XX 2
ON LI NE Melakukan transaksi jual-beli produk hasil kerajinan rotan.
BU SI NE SS

E-COMMERCE Terdapat marketplace untuk menjual produk rotan.

MONETIZATIO Menghasilkan uang dari menjual layanan pembelajaran dan member


N aplikasi.

FORUM & Melalui aplikasi ini, para produsen dan konsumen bisa saling
DISCUSSION berkomunikasi dan menjalin relasi.

MODEL BISNIS
20XX 3
MODEL BISNIS

ONLINE BUSINESS E-COMMERCE


Aplikasi RWB Ini bisa digunakan untuk melakukan jual-beli Di dalam aplikasi ini terdapat marketplace, sehingga para
produk-produk rotan. Baik produk rotan mentah ataupun produsen dan pengrajin bisa memasarkan produk mereka dan
produk rotan yang sudah diolah menjadi produk jadi, seperti menjualnya. Serta para pembeli juga bisa mencari dan
kursi, lampion, dll. membeli produk sesuai dengan apa yang mereka inginkan.
Lalu melalui aplikasi ini juga, pembeli bisa menentukan atau Di marketplace ini juga terdapat beberapa cara untuk
membuat bentuk produk sesuai dengan keinginan sendiri. melakukan pembayaran seperti, COD, RWBpay dan
Sehingga produk dari rotan ini tidak hanya monoton itu-itu RWBpaylater, ataupun bisa langsung melakukan transfer dari
saja, tetapi bisa bervariasi sesuai dengan request dan atm. RWB Marketplace ini juga memberikan banyak promo
keinginan si pembeli. berupa voucher diskon, voucher cashback, serta voucher gratis
ongkir. Untuk jasa pengiriman, aplikasi RWB ini juga sudah
Di aplikasi ini juga terdapat beberapa kriteria identitas akun, bekerja sama dengan berbagai layanan ekspedisi.
seperti identitas akun untuk produsen, pengrajin, ataupun
hanya sebagai konsumen saja.

20XX 4
MODEL BISNIS

Monetization Forum & Discussion

Aplikasi RWB ini juga bisa mendapatkan uang dari menjual Aplikasi RWB ini juga tersedia fitur chat. Dengan fitur ini kita
paket pembelajaran eksklusif untuk mempelajari cara menjadi bisa melakukan chat dengan siapa saja. Bisa hanya dengan
pengrajin rotan. Hanya dengan membayar sebesar Rp 350rb perseorangan, atau dengan beberapa orang. Dengan cara
saja si pembeli sudah bisa mengakses banyak video tutorial membuat grup atau forum untuk berdiskusi agar produk
yang sudah disiapkan, serta bisa bertanya langsung kepada mereka bisa bekerja sama dan dijual merata hingga ke seluruh
pengrajin professional selama 24 jam, sehingga si pembeli Indonesia atau hanya sekedar berbincang santai saja.
bisa bertanya dan berkonsultasi secara maksimal. Jika si
pembeli tidak memiliki bahan untuk dipraktekkan secara
langsung, maka hanya dengan menambah Rp 50rb saja, kami
akan mengirimkan bahan rotan sesuai dengan kriteria
pembelajaran yang ingin dipelajari. Untuk kriteria
pembelajaran itu sendiri ada 2 kelas yaitu kelas kerajinan
fungsi pakai dan kelas kerajinan fungsi hias.

20XX 5
Harapan
- Semoga adanya ide bisnis aplikasi/web seperti ini bisa memudahkan
produsen/pengrajin rotan untuk mempromosikan produk mereka.
- Semoga produk kerajinan dari bahan rotan semakin dikenal dan banyak
digunakan oleh masyarakat di Indonesia sebagai bentuk rasa cinta
menggunakan produk dalam negeri.
- Pembeli bisa mendapatkan produk dengan kualitas istimewa, tetapi
dapat dibeli dengan harga yang terjangkau melalui voucher promo yang
telah disediakan.
- Mempermudah kegiatan jual-beli produk kerajinan rotan.
- Menjalin dan menambah relasi antar sesama pengguna aplikasi RWB.
- Semoga kedepannya aplikasi ini semakin ramai, sehingga bisa
dilakukan update agar tidak hanya orang Indonesia saja yang bisa

RWB menggunakannya. Melainkan bisa digunakan hingga ke berbagai negara.


- Dengan adanya fitur chat & forum diharapkan para pengguna aplikasi
(RATTAN WOOD ini bisa kreatif dan saling bekerja sama agar produk buatan mereka yang
BUSINESS) asli dalam negeri bisa terjual hingga ke berbagai negara.

20XX 6
TERIMAKASIH

20XX 7

Anda mungkin juga menyukai