Anda di halaman 1dari 10

IMUNISASI

Refreshing Kader Posyandu Balita – Lutfi Imansari, S.KM


Pengertian Imunisasi
Imunisasi berasal dari kata imun, yg berarti
kebal atau resisten.

Imunisasi adalah suatu upaya untuk


meningkatkan kekebalan seseorang secara aktif
terhadap suatu penyakit, sehingga apabila suatu saat
terpajan dengan penyakit tersebut tidak akan sakit
atau hanya mengalami sakit ringan.
Tujuan Pemberian Imunisasi
• Menurunkan angka kesakitan,
kematian dan kecacatan akibat
Penyakit yang Dapat Dicegah
dengan Imunisasi (PD3I).

Contoh PD3I : Polio, Campak, Hepatitis B, Tetanus, Pertusis


(Batuk Rejan), Difteri, Pneumonia dan Meningitis
Jenis Imunisasi
Imunisasi Rutin :
Imunisasi Dasar pada Bayi
Imunisasi Lanjutan pada Batita, Anak Usia Sekolah
dan Wanita Usia Subur (WUS)

Imunisasi Tambahan :
Backlog Fighting Crash Program
PIN Sub PIN
Catch Up Campaign Campak ORI

Imunisasi Khusus :
Meningitis Meningokokus
Yellow Fever
Anti Rabies (VAR)
Sasaran Imunisasi
Sasaran Imunisasi
pada Anak
Batita
Sasaran Imunisasi
pada Anak Sekolah Dasar
(SD/Sederajat)
Sasaran Imunisasi
pada Wanita Usia Subur
(WUS)
Tempat pelayanan :

• Poskesdes / Posyandu
• Puskesmas pembantu
• Sekolah dasar / sederajat
• Unit pelayanan swasta ( RS, RB, BP, dll )
• Puskesmas
TERIMAKASIH

Anda mungkin juga menyukai