Anda di halaman 1dari 6

TUGAS AGENDA 1

IDENTIFIKASI ISU KOTEMPORER


DI LINGKUNGAN STRATEGIS ( PUSKESMAS KARANGAN )

Program Pelatihan : Latsar CPNS Golongan 2 Kelompok 1

Nama Peserta : Sisvia Dian Ariski,A.Md.Kep

Nama mata pelatihan : Identifikasi isu kotemporer di lingkungan strategis

Instansi : Puskesmas Karangan Kab Trenggalek


PUSKESMAS KARANGAN KABUPATEN
TRENGGALEK
TATA NILAI PUSKESMAS KARANGAN

Tata Nilai yang diterapkan di UPT Puskesmas Karangan adalalah “AMANAH “


 AMANAH (Aman, Melayani, Aktual, Nyaman, Adil dan Hebat)
- Aman : Mengutamakan keselamatan dalam pelayanan baik untuk pengguna layanan maupun pemberi layanan
- Melayani : Puskesmas Karangan adalah institusi pelayanan masyarakat yang melayani sepenuh hati menuju
kepuasan masyarakat
- Aktual : Dalam memberi pelayanan, Puskesmas Karangan selalu mengikuti perkembangan ilmu terbaru juga
aturan-aturan yang terbaru
- Nyaman : Puskesmas Karangan bertekat untuk memberikan pelayanan yang nyaman termasuk lingkungan dan
suasana dalam memberikan pelayanan sesuai prinsip 5R
- Adil : Dalam memberikan pelayanan adil bagi seluruh lapisan masyarakat tanpa membedakan suku, agama, ras,
ekonomi, budaya dan sebagainya
- Hebat : Dalam memberikan pelayanan, Puskesmas Karangan akan mengedepankan tenaga-tenaga yang
kompeten dan hebat dibidangnya masing-masing.
BATAS WILAYAH KERJA :

1. Utara : Kec. Tugu dan Kec. Bendungan

2. Barat : Kec. Pule dan Kec. Suruh

3. Selatan : Kec. Dongko dan Kec. Suruh

4. Timur : Kec. Trenggalek

 Keadaan Desa :

1. Jumlah Dusun : 31

2. Jumlah RW : 79

3. Jumlah RT : 293

 Memiliki gedung dengan ruang yang sudah memenuhi standart puksemas


IDENTIFIKASI ISU DI WILAYAH KERJA
PUSKESMAS KARANGAN
NO ISU KONDISI SEKARANG KONDISI YANG
DIHARAPKAN
1 Belum optimalnya kegiatan timbang • Kegiatan operan jaga tidak • Kegiatan operan jaga
terima / operan jaga perawat diruang berjalan sesuai SOP berjalan sesuai SOP
rawat inap Puskesmas karangan • Belum tersedianya buku • Tersedianya buku
operan jaga operan

2 Belum optimalnya pengelolahan • Sampah medis dan non Pengelolahan sampah


sampah medis dan non medis di IGD medis masih tercampur medis dapat dikelola
Puskesmas Karangan • Warna plastik sampah sesuai SOP
medis kadang tidak
berwarna kuning

3 Belum optimalnya kepatuhan • Safety boks tercampur Petugas dapat


petugas dalam pencegahan kejadian antara jarum dan ampul memahami bahwa
tertusuk jarum di IGD puskesmas • Kurang patuhnya petugas kejadian tertusuk jarum
karangan dalam penatalaksanaan berbahaya
4 Belum optimalnya identifikasi Belum adanya penandaan Adanya penandaan
pasien resiko jatuh di ruang untuk pasien resiko jatuh di untuk pasein resiko
rawat inap Puskesmas ruang rawat inap puskesmas jatuh
Karangan karangan

5 Belum optimalnya kepatuhan • Banyak pasien dan keluarga Pasien dan keluarga
pasien dan keluarga pasien dalam pasien tidak memakai tetap mematuhi arahan
mematuhi protokol Kesehatan di masker karena pandemi belum
era new normal • Banyak pasien dan keluarga berakhir
tidak melaksanakan cuci
tangan dengan benar

Anda mungkin juga menyukai