Anda di halaman 1dari 22

Bimbingan Kepribadian

Upaya Peningkatan
Kemapuan Personal

KOMUNIKASI EFFEKTIF
Bimbingan Kepribadian - Peningkatan
Kemampuan Personal
TUJUAN

1.Mampu Menyampaikan Pesan


Secara baik kepada lawan bicara
2.Meminimalkan Miss Komunikasi
3.Mampu berbicara secara efektif
didepan orang banyak
MATERI
• Pengertian Komunikasi
• Inti Komunikasi
• Faktor yang mempengaruhi
komunikasi
• Komunikasi Efektif
• Jenis Komunikasi
• Hambatan dalam
berkomunikasi
EDU GAME

“ KATA BOSS ”
PENGERTIAN

Proses penyampaian
Pesan/informasi dari satu
pihak ke pihak lain dengan
tujuan untuk mencapai
pengertian yang sama
INTI KOMUNIKASI
WHAT
“Apa yang akan disampaikan”

WHO
“Siapa yang akan menerima”

WHEN
“Kapan perlu disampaikan”

WHY
“Mengapa perlu disampaikan”

HOW
“Bagaimana menyampaikannya”
KOMPONEN KOMUNIKASI

PENGIRIM & PENERIMA BERITA


“Memiliki : Pemikiran, Pendidikan, Budaya, Lingkungan yang berbeda”

INFORMASI/PESAN
Isi dari Pesan/informasi itu sendiri

MEDIA KOMUNIKASI
Alat bantu yang digunakan
KUALITAS KOMUNIKASI
INFORMASI/PESAN
Banyak Vs Sedikit, Rumit Vs Sederhana, Relevan Vs Kadarluarsa

CARA PENYAMPAIAN
PENGIRIM & PENERIMA
Pemilihan kata, Bahasa tubuh, Kebutuhan, Pola Pikir & Sikap

MEDIA YANG DIPILIH


Langsung, Tidak Langsung

DISTORSI
Hambatan Selama Penyampaian Informasi
BOBOT KOMUNIKASI EFEKTIF

7% Kata-kata

38% Nada & Suara


Bahasa Tubuh 55%
HAMBATAN KOMUNIKASI
HAMBATAN INTERNAL
Penerima cenderung hanya mendengarkan
apa yang sebenarnya diharapkan
Pengirim & penerima mempunyai persepsi
yang berbeda
Pengirim tidak Memperhatikan bahasa non
verbal
Pengirim menggunakan istilah yang tidak
tepat
Kesulitan dalam
mengungkapkan/menceritakan
HAMBATAN KOMUNIKASI

HAMBATAN EKSTERNAL

Penerima Menilai Sumber berita


Adanya noise (gangguan) dalam
proses komunikasi
Hambatan Media
SIKAP DALAM KOMUNIKASI EFEKTIF

R.E.A.C.H
Respect
Hormat dan Clarity Humble
menghargai Jelas terdengar, Rendah hati
Empathy tidak bias
Memposisikan
kita sebagai
orang lain Audible
Mudah dipahami &
dimengerti
PENERAPAN REACH

R.E.A.C.H Waktu
DIBUTUHKAN
Media Pengetahuan akan ke-
3 hal ini
Sasaran

Mengetahui waktu Mengetahui siapa


yang tepat dalam sasaran
berkomunikasi komunikasi

Mengetahui media yang


tepat untuk
berkomunikasi
WAKTU

R E A C H
    

Tepat

Tidak tepat

R E A C H
X X X X X
MEDIA
Ex : FB/WA
• Apakah penerima pesan memiliki fasilitas tersebut
• Apakah penerima biasa menggunakannya

Komunikasi kepada Security Komunikasi kepada Ketua


Acara menggunakan Pelaksana Kegiatan
Facebook, padahal tidak punya menggunakan FB/WA
FB/WA

Tidak tepat Tepat

R E A C H R E A C H
X X X X X     
SASARAN

Tidak tepat Tepat

R E A C H R E A C H
X X X X X     
Memberikan informasi dan Memberikan informasi dan
menggunakan istilah-istilah yang menggunakan istilah-istilah yang
tidak dimengerti oleh dimengerti Ketua Pelaksana
masyarakat awam Kegiatan
JENIS-JENIS KOMUNIKASI

Menurut Bentuknya:
– Verbal
– Non Verbal
Menurut Arahnya:
– Satu Arah
– Dua Arah
CIRI KOMUNIKASI SATU ARAH

- Tidak ada tanya jawab


- Pembicara tidak tahu persis respon penerima
- Feedback tidak diketahui secara langsung
- Pesan yang diterima cenderung kurang tepat

Komunikasi 1 arah, sesuai apabila :


• Pesan sederhana
• Waktu mendesak
• Saling mengenal dengan baik
CIRI KOMUNIKASI DUA ARAH
- Ada proses tanya jawab
- Pembicara mengetahui respon penerima
- Feedback diketahui langsung
- Pesan yang diterima lebih tepat

Komunikasi 2 arah, sesuai apabila :


• Pesan komplek/rumit
• Waktu leluasa
• Belum saling mengenal
MENERIMA PERINTAH
• Menerima dan Memberi Perintah adalah
aktifitas komunikasi yang paling banyak
dilakukan di dalam berorganisasi.

• Saat Menerima Perintah prinsip yang


harus dipegang adalah :
• Mendengar
Mend Aktif
• Ulangi & Konfirmasi
• Berpikir
Berpi logis & taktis
• Jalankan
Jalan sepenuh hati, konsisten &
tanggung jawab
Question & Answer

Question
& Answer

Anda mungkin juga menyukai