Anda di halaman 1dari 21

A SMOOTH SEA

NEVER
MADE A SKILLFUL
MARINER
TOPIK-TOPIK BAHASAN
1. Perencanaan Strategis dan Perencanaan
Bisnis
2. Visi dan Misi
3. Analisis Struktur Pasar dengan fokus pada
persaingan
4. Analisis SWOT
5. Menetapkan Sasaran Strategis dan Tujuan
Operasional
6. Perencanaan Aktiva
7. Perencanaan Modal
8. Perencanaan Struktur Liabilitas
9. Perencanaan Pendapatan
10. Perencanaan Biaya
11. Analisis Hasil
12. Rencana Operasional dan Pengawasan
Rencana Kerja
TOPIK 1

PERENCANAAN STRATEGIS
DAN PERENCANAAN BISNIS
Tujuan Pembelajaran
• Memahami dan menjelaskan arti pentingnya
perencanaan strategis dan perencanaan bisnis
(rencana kerja tahunan) perusahaan

• Mengetahui langkah-langkah proses


penyusunan rencana bisnis

• Mengetahui unsur-unsur rencana bisnis


ADAKAH PERBEDAAN ?

• Nanti bagaimana ?

• Bagaimana nanti ?
MANFAAT MENERAPKAN PERENCANAAN
STRATEGIS BAGI
ORGANISASI/PERUSAHAAN
• Untuk menggambarkan tujuan organisasi
• Menjelaskan tujuan yang realistis
• Membantu untuk beradaptasi
• Mengenali masalah potensial
• Mengurangi kegiatan yang tumpang tindah
• Mengkonsentrasikan pada kegiatan penting
• Untuk mengukur kemajuan
• Untuk memotivasi staf
• Mengetahui posisi perusahaan dalam persaingan
SEBAB-SEBAB PERENCANAAN TIDAK
TERLAKSANA DENGAN BAIK

• Tidak ada waktu untuk selalu melihat


perencanaan
• Kurangnya kemampuan untuk mencapai
tujuan
• Lemahnya pemahaman tentang pentingnya
perencanaan
• Pengalaman negatif masa lalu berkaitan
dengan perubahan lingkungan
PERENCANAN STRATEGIS
(STRATEGIC PLANNING)
Merupakan sebuah proses yang mana saat
Anda canangkan ke mana perusahaan Anda
inginkan melangkah dengan cara menilai
keadaan masa kini dan mengembangkan
suatu rencana menyeluruh untuk masa
depan.
PERENCANAAN STRATEGIS
MENGHARUSKAN ANDA UNTUK:

• Menyatakan Visi dan Misi


• Mengevaluasi Lingkungan
• Mengembangkan Sasaran-sasaran Umum
• Menilai Kinerja
• Merancang sebuah Strategi untuk mencapai
Tujuan Perusahaan
PERENCANAAN OPERASIONAL
(OPERASIONAL PLANNING)

adalah rencana terinci untuk mendukung


misi, sasaran dan pencapaian strategi,
seperti:
• Rencana pemasaran
• Rencana SDM
• Rencana keuangan
TOPIK 2

VISI dan MISI


VISI adalah……………..
“What do we want to be for the future”

• Ingin menjadi seperti apa Perusahaan di


masa depan ?
• Citra Perusahaan seperti apa yang ingin
dibangun di masa depan ?
• Kondisi dan Situasi seperti apa yang ingin
diciptakan Perusahaan di masa depan ?
Pernyataan Visi yang baik lazimnya
memenuhi unsur-unsur sebagai berikut :
• Ringkas, lazimnya kurang lebih 10 kata
• Menarik perhatian dan mudah diingat
• Memberi inspirasi dan tantangan bagi prestasi di
masa mendatang
• Dapat dipercaya dan konsisten dengan nilai
strategik
• Berfungsi sebagai titik temu dengan semua
stakeholders
• Menyatakan dengan jelas esensi tentang
keberadaan Perusahaan
• Memungkinkan fleksibilitas dan kreativitas dalam
pelaksanaannya.
BAGAIMANA VISI BERPERAN
DALAM PERUSAHAAN ?

• Menghasilkan komitmen dan memotivasi


karyawan, direksi dan pemilik perusahaan
• Memberikan arti bagi kehidupan karyawan
• Menjembatani masa sekarang dan masa
yang akan datang
KAPAN DIBUTUHKAN VISI
BARU ?
• Terdapat tanda-tanda kebingungan tujuan
• Perusahaan kehilangan legitimasi, posisi
pasar atau reputasi
• Terdapat tanda-tanda menurunnya
kebanggaan terhadap perusahaan
• Terdapat tanda-tanda perusahaan tidak
tanggap terhadap kecenderungan perubahan
lingkungan
MISI adalah…………..
“What do we want to do for the future”

• Karya seperti apa yang ingin dilakukan


Perusahaan untuk masa depan ?
• Tugas luhur apa yang ingin dilakukan
Perusahaan untuk masa depan ?
• Sumbangsih apa yang ingin dilakukan
Perusahaan untuk masa depan ?
FAKTOR-FAKTOR YANG DIPERHATIKAN
DALAM MENYUSUN MISI

• Konsumen
• Produk dan jasa/pelayanan
• Pasar
• Teknologi
• Citra
• Komitmen terhadap karyawan
• Komitmen untuk tetap ada, berkembang dan
memperoleh keuntungan
PERUMUSAN VISI
PANDUAN PERUMUSAN VISI PERUSAHAAN
PERUSAHAAN :………………………..
Proyeksi Tahun : ………………………..

Nilai-Nilai Strategik Nilai-Nilai Nilai-Nilai Rumusan


N Perusahaan (dapat Strategik Strategik Visi
o mengacu dari Perusahaan Perusahaan
renstra sebelumnya) Sekarang (dapat (diproyeksi untuk
digali dari masa yang akan
Renstra datang)
Sekarang)
PERUMUSAN MISI
PANDUAN PERUMUSAN MISI PERUSAHAAN
Perusahaan :………………………..
Proyeksi Tahun : ………………………..

Pengelolaan dan Pengelolaan dan Pengelolaan Rumusan


N Layanan apa layanan apa saja dan layanan Misi
o saja yang pernah yang dilakukan apa saja yang
dilakukan (sesuai dengan seharusnya
(sesuai dengan tupoksi/renstra dilakukan
tupoksi/renstra sekarang) (untuk masa
lalu) yad)
CONTOH : VISI & MISI
VISI : Menjadi perusahaan yang memiliki jejaring
terkuat, terbesar dan selalu mengedepankan
kepentingan bersama

MISI:
1. Menjalin hubungan harmonis dengan seluruh
pemangku kepentingan
2. Dalam …..tahun memiliki ….buah cabang/agen
3. Memberikan layanan prima kepada seluruh
pemangku kepentingan

Anda mungkin juga menyukai