Anda di halaman 1dari 18

Interaksi

Makhluk Hidup
dengan
Lingkungan
Tujuan Pembelajaran

1. Peserta didik dapat menjelaskan konsep lingkungan dan komponen-


komponennya
2. Peserta didik dapat melakukan pengamatan lingkungan dan mengidentifikasi
komponen biotik dan abiotik
3. Peserta didik dapat menjelaskan pengertian interaksi
4. Peserta didik dapat menjelaskan pola-pola interaksi
5. Peserta didik dapat menjelaskan konse bentuk saling ketergantungan makhluk
hidup
Apa itu
lingkung
an?
Lingkungan adalah segala sesuatu
yang terdapat disekitar makhluk hidup
Lingkungan Terdiri atas Dua Komponen Utama:

Komponen Biotik

Komponen Abiotik
Merupakan tempat tinggal makhluk hidup. Didalam
Habitat habitat ini terdapat berbagai jenis makhluk hidup
abiotik maupun biotik
Hal-Hal yang Ditemukan Dalam
Suatu Lingkungan
Interaksi dalam
Ekosistem
Membentuk Suatu
Pola
Ekosistem Merupakan interaksi atau hubungan timbal balik yang
terjadi antara makhluk hidup dengan lingkungannya
Jenis Ekosistem

Ekosistem Alami Ekosistem yang terbentuk akibat pengaruh alam sekitar


Jenis Ekosistem

Ekosistem
Ekosistem yang terbentuk akibat adanya campur tangan manusia
Buatan
1. Interaksi Makhluk Hidup dengan Makhluk Hidup
Lainnya

Rantai Makanan

Sebuah peristiwa makan dan dimakan antara semua


makhluk hidup dengan urutan-urutan tertentu.
1. Interaksi Makhluk Hidup dengan Makhluk Hidup
Lainnya

Piramida Makanan

Piramida makanan adalah pembagian populasi pada hewan,


tumbuhan atau ekosistem makhluk hidup lain ke dalam bentuk
piramida dengan perbandingan komposisi dengan
biomassanya
2. Simbiosis

Simbiosis adalah semua jenis


interaksi jangka panjang yang
terjadi antara dua organisme
yang berbeda
Macam-Macam Simbiosis
Parasitisme

Mutualism
e

Komensalism
e
3. Organisme berdasarkan cara menyusun makanannya

Herbivo Karnivo Omnivo


ra ra ra
Thank
You

Anda mungkin juga menyukai