Anda di halaman 1dari 4

APA ITU INSULIN?

LANGKAH-LANGKAH:
PENGGUNAAN INSULIN PEN
Insulin adalah hormone yang dihasilkan
oleh sel beta pada pulau-pulau Langerhans
Persiapkan insulin pen,
kelenjar pankreas
lepaskan penutup
insulin pen
TUJUAN PEMBERIAN :

Agar gula diabetes dalam keadaan


normal
Buka kertas
pembungkus dan 
TEMPAT PENYUNTIKAN INSULIN tutup jarum.

Penggunaan pertama
insulin pen, pastikan pen
siap digunakan tidak ada
gelembung udara di dalam
pen. Setel 2 unit, ketuk dan
tekan tombol untuk buang
gelembung udara. 
CARA PENYIMPANAN :

1. Dilemari pendingin (jangan di Freezer)


Aktifkan tombol dosis
tahan -+3 bulan
INSTALASI FARMASI insulin sesuai
2. Suhu ruangan 25 0C – 30 0 C tahan -+
rekomendasi dokter 
3 bulan jangan kena sinar matahari
Pilih lokasi bagian tubuh
yang akan  disuntikan

Persiapkan pen insulin untuk


penggunaan berikutnya :
1. Lepaskan tutup luar jarum dan putar
untuk melepaskan jarum dari pen.
2. Tempatkan  jarum yang telah
digunakan pada wadah yang aman
(kaleng kosong). Buang ke tempat
sampah dan jangan dibuang
ditempat pendaurulangan sampah

A. Genggam pen dengan 4 jari, letakkan ibu jari


     pada tombol dosis.
B. Cubit bagian kulit yang akan disuntik.
C. Segera suntikkan jarum pada sudut 90 derajat.
     Lepaskan cubitan.
D. Gunakan  ibu jari untuk menekan  kebawah
pada tombol dosis sampai berhenti (klep dosis
akan kembali pada nol). Biarkan jarum di tempat
selama 5-10 detik untuk membantu mencegah
insulin keluar dari tempat injeksi.
PENGGUNAAN ANTIBIOTIK Apa itu ANTIBIOTIK ??? BENTUK SEDIAAN ANTIBIOTIK
YANG TEPAT
Antibiotik adalah obat yang digunakan TABLET / KAPSUL / KAPLET / SIRUP
untuk membunuh atau menghambat bakteri. KERING / INJEKSI (VIAL)

Bagaimana Penggunaan
antibiotik yang aman dan efektif

Ambil dan habiskan semua resep


antibiotik, meskipun kamu mulai
merasa baik Resistensi ANTIBIOTIK

Terjadi ketika antibiotik telah kehilangan


kemampuannya secara efektif mengontrol
Jangan berbagi antibiotikmu
atau membunuh pertumbuhan bakteri,
dengan orang lain dengan kata lain “KEBAL” dan tetap
berkembang biak walaupun dengan
pengobatan antibiotik.

Bahayanya Resistensi antibiotik


Tanya apoteker cara
penggunaan antibioti yang  Penyakit sulit sembuh
benar  Kekebalan tubuh
menurun
INSTALASI FARMASI  Penularan bakteri lebih
cepat

Anda mungkin juga menyukai