Anda di halaman 1dari 6

Keamanan sistem operasi

Muhammad Rifki Nur Afra


200105010
Pengertian Keamanan sistem operasi
• Pengertian Keamanan Sistem operasi adalah
Manajemen pengelolaan keamanan yang bertujuan
mencegah, mengatasi, dan melindungi berbagai
sistem operasi dari resiko terjadinya tindakan ilegal
seperti penggunaan tanpa izin, penyusupan, dan
perusakan terhadap berbagai informasi yang di
miliki. 
Tujuan
• Tujuan dari keamanan sistem operasi meliputi tiga hal yaitu seperti yang
digambarkan dibawah :
Tipe Seranagan Sistem Operasi
• Interruption: Perangkat sistem menjadi rusak atau tidak tersedia.

• Interception: Pihak yang tidak berwenang berhasil mengakses aset


atau informasi.

• Modification: Pihak yang tidak berwenang tidak saja berhasil


mengakses, akan tetapi dapat juga mengubah (tamper) aset.

• Fabrication: Pihak yang tidak berwenang menyisipkan objek palsu


ke dalam sistem.
KRIPTOGRAFI
• Keamanan informasi selama
pengiriman dari sumber
informasi menuju ke penerima
informasi dapat dilakukan
dengan teknologi kriptografi.
Metode yang digunakan untuk
mengamankan informasi
ialah algoritma. Terdapat dua
jenis algoritme yang
diterapkan di dalam
kriptografi. Masing-masing
yaitu algoritme simetris dan
algoritme asimetris.
THANK YOU

Anda mungkin juga menyukai