Anda di halaman 1dari 9

MEKANISME LAIK

HIGIENE SANITASI
DEPOT AIR MINUM
DINAS KESEHATAN KAB.KARAWANG
PERATURAN MENTERI KESEHATAN REPUBLIK
INDONESIA
NOMOR 43 / TAHUN 2014
TENTANG
HIGIENE SANITASI DEPOT AIR MINUM
PENYELENGGARAAN

1. Setiap DAM wajib memiliki izin usaha sesuai ketentuan peraturan


perundang-undangan.
2. Izin usaha DAM dikeluarkan oleh Pemerintah Kota/Kab
3. Untuk menerbitkan izin usaha DAM, pemerintah daerah kab/kota
harus mempersyaratkan adanya Sertifikat Laik Higiene Sanitasi
4. Sertifikat Laik Higiene Sanitasi tersebut dikeluarkan oleh Dinas
Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu / DPMPTSP
5. Penyelenggaraan Perizinan Berusaha Berbasis Resiko Melalui Sistem
OSS /Online Single Submission dengan PB-UMKU (Perizinan Berusaha
Untuk Menunjang Kegiatan Usaha)
6. Setifikat laik Higiene sanitasi berlaku untuk 1(satu) tempat usaha DAM
7. Setifikat laik Higiene sanitasi DAM harus dipasang di tempat yang
terlihat dan mudah dibaca oleh konsumen
Langkah Mengurus Perizinan
Berusaha Bagi PB-UMKU
1. Pastikan Anda telah memiliki hak akses
2. Kunjungi https://oss.go.id/
3. Pilih MASUK
4. Masukkan Username dan Password beserta CAPTCHA yang tertera, lalu klik tombol MASUK
5. Klik Menu PB-UMKU dan pilih Permohonan Baru
6. Pilih KBLI untuk pengajuan PB-UMKU
7. Klik tombol Ajukan Perizinan Berusaha UMKU
8. Pilih Perizinan Berusaha UMKU
9. Lengkapi Formulir Perizinan Berusaha UMKU
10. Periksa Daftar Kegiatan Usaha Untuk Menunjang Kegiatan Usaha
11. Contoh Tampilan Perizinan pada Sistem K/L
12. Tunggu dan Periksa Perubahan Status Permohonan
13. Perizinan Berusaha UMKU telah terbit
Perorangan / Perusahaan DAM

Lakukan pendaftaran secara Online Berbasis Resiko


https://oss.go.id/ Melengkapi Data : keluar NIB
OK

Perbaikan / Pemeriksaan LOKASI, Personal hygiene, (IKL)


Pembinaan & pengambilan sampel oleh PKM/Dinkes
IKL MS Nilai Minimal 70
TIDAK Hasil Laboratorium
OK OK
Upload Dokumen persyaratan Administrasi Permohonan
Perbaikan Diverifikasi
Teknis , Bukti Lab MS, Form IKL
Detile Alasan
OK
ditolak
Di Tunggu dan Periksa Perubahan status
tolak Permohonan

Berhasil

Sertifikat LAIK HYGIENE


telah Terbit
TATA CARA MEMPEROLEH SERTIFIKAT LAIK HIGIENE
SANITASI DEPOT AIR MINUM

Sertifikat Laik Higiene Sanitasi dikeluarkan setelah Depot Air Minum memenuhi
persyaratan administratif dan persyaratan teknis.
1. Persyaratan administratif meliputi:
2. Nama pengusaha
3. Jenis Tempat Pengolahan Pangan : jasa boga A/B/C, restoran, TPP Tertentu, Depot Air Minum)
4. Nama Tempat Pengolahan Pangan
5. Alamat Tempat Pengolahan Pangan
6. Jumlah penjamah / operator depot air minum
7. Jumlah penjamah pangan memiliki sertifikat pelatihan higiene sanitasi depot air minum
TATA CARA MEMPEROLEH SERTIFIKAT LAIK HIGIENE
SANITASI DEPOT AIR MINUM
PERSYARATAN TEKNIS

1. Sertifikat pelatihan hygiene Sanitasi Depot Air Minum bagi penjamah pangan / operator

2. Bukti laboratorium Standar Baku Mutu yang dikeluarkan oleh laboratorium yang terakreditasi
KAN atau laboratorium yang ditunjuk oleh pemerintah daerah paling lama 1 bulan sebelum
pengajuan permohonan

3. Formulir Inspeksi Kesehatan Lingkungan Depot Air Minum Isi Ulang (DAMIU
SERTIFIKAT LAIK HIGIENE SANITASI
DEPOT AIR MINUM
Masa Berlaku
1. Sertifikat Laik Higiene sanitasi DAM berlaku selama 3 (tiga) tahun dan
dapat diperpanjang selama memenuhi persyaratan
2. Sertifikat Laik Higiene Sanitasi DAM tidak berlaku atau menjadi batal
apabila:
a. Masa berlakunya sudah habis
b. Terjadi pergantian pemilik;
c. Pindah lokasi/alamat;
d. Terjadi pelanggaran terhadap ketentuan yang menyebabkan terjadinya
Kejadian Luar Biasa keracunan pangan
HATURNUHUN…..
TERIMA KASIH ATAS PERHATIANNYA

Dinas Kesehatan Kabupaten Karawang

Anda mungkin juga menyukai