Anda di halaman 1dari 16

BAHAN MAKANAN YANG

HARUS DIHINDARI DAN


BAHAN MAKANAN YANG BAIK
UNTUK HIPERTENSI SERTA
DIET DASH
by : DIAN, PUTRI, EKA, EKO
PENDAHULUAN

TEKANAN DARAH TINGGI MERUPAKAN


FAKTOR RESIKO YANG KUAT TERHADAP
TERJADINYA PENYAKIT GINJAL DAN
PENYAKIT KARDIOVASKULER SEPERTI
STROKE, JANTUNG.

*
Bahan makanan yang
diperbolehkan

1. Bahan makanan segar seperti beras, ubi, mie, maizena, hunkwe,terigu, gula pasir
2. Kacang kacangan dan hasil olahannya seperti kacang hijau, kacang merah, kacang kolo,
tempe, tahu tawar, oncom, minyak goreng, margarine tanpa garam
3. Sayuran dan buah buahan segar
4. Bumbu seperti bawang merah, bawang putih, jahe, kemiri, kunyit, kencur, laos, salam,
sereh dll
Cara memasak yang dianjurkan

Dalam memasak atau menumis sebaiknya menggunakan mentega


yang tidak asin. Untuk memperbaiki rasa makanan yang tawar,
dapat digunakan bumbu bumbu seperti bawang merah, bawang
putih, gula, cuka, kunyit, daun salam dan asam.
Dengan menggoreng, menumis, pepes, kukus, atau memanggang
juga dapat meninggikan / menambah rasa masakan sehingga
tidak terasa tawar
DIET DASH / DIETARY
APPROACHES TO STOP
HIPERTENSION
POLA MAKAN SEHAT YANG
TERBUKTI MEMBANTU
MENGURANGI TEKANAN
DARAH DAN KOLESTEROL.
SELAIN UNTUK MENURUNKAN
TEKANAN DARAH, JUGA
UNTUK MENGURANGI RESIKO
PENYAKIT JANTUNG, STROKE,
DAN KANKER
• KENAPA PERLU DIET?
HIPERTENSI MERUPAKAN SALAH SATU
PENYAKIT TIDAK MENULAR YANG
MEMILIKI MORBIDITAS DAN MORTALITAS
YANG TINGGI. PENELITIAN dash
MENUNJUKKAN DIET TINGGI SAYUR, BUAH
BUAHAN, DAN HASIL OLAHAN SUSU
RENDAH LEMAK DAN LEMAK TOTALNYA
RENDAH SERTA TINGGI KANDUNGAN
KALIUM, KALSIUM DAN MAGNESIUM DAPAT
MENURUNKAN TEKANAN DARAH SISTOLIK
6-11 MMHG DAN TEKANAN DARAH
BERAPA LAMA DIET DASH
DILAKUKAN
. DILAKUKAN SEPANJANG TAHUN
SAMPAI TERBENTUK KEBIASAAN
MAKAN YANG BAIK. ATURAN
FREKUENSI MAKAN TETAP 3X
SEHARI DENGAN PORSI MAKAN
MENCAKUP 2000 KALORI PERHARI
Ada dua jenis diet DASH

Diet DASH standar yaitu maksimal asupan
sodium yang diperbolehkan adalah 2300mg
perhari

Diet DASH di bawah standar yaitu asupan sodium
perhari tidak boleh melebihi 1500 mg sehari
CARA MELAKUKAN DIET DASH

1. GANTI NASI PUTIH DENGAN BERAS MERAH


2. GANTI ROTI TAWAR DENGAN ROTI GANDUM
TANPA MENAMBAHKAN TOPING
14:3 3. SAYURAN DAN BUAH BUAHAN ( 4-5 SAJIAN
0
PERHARI)
TIPS

1. PILIH BUAH DAN SAYURAN YANG KAYA MAGNESIUM DAN POTASIUM SEPERTI
PISANG. MAKAN SEBAGAI SNACK PADA JAM 11 PAGI DAN 5 SORE ATAU 1 JAM
SEBELUM MAKAN BESAR
2. SEBAIKNYA JANGAN KUPAS KULIT BUAH KARNA BANYAK MENGANDUNG ZAT
GIZI, DAN PILIH SAYURAN SEGAR DIBANDING SAYURAN BEKU
3. SUSU DAN PRODUK SUSU RENDAH ATAU TANPA LEMAK (2 S.D 3 SAJIAN
PERHARI), GOLONGAN MAKANAN INI SANGAT BERMANFAAT KARNA
KANDUNGAN KALSIUM, VITAMIN D DAN PROTEIN
4. PILIHLAH YANG RENDAH LEMAK ATAU BEBAS LEMAK. DAPAT DIVARIASIKAN
DENGAN SAYUR DAN BUAH DALAM HIDANGAN SALAD
TIPS

5. DAGING, UNGGAS, DAN IKAN ( MAKSIMAL 6 SAJIAN PERHARI ). BUANG KULIT


DARI DAGING KARENA DALAM KULIT MENGANDUNG LEMAK YANG TINGGI
6. CARA PENGOLAHAN DENGAN CARA MEMANGGANG,MENGUKUS, ATAU
MEREBUS LEBIH DIUTAMAKAN DARIPADA MENGGORENG
7. PILIH IKAN YANG KAYA AKAN ASAM LEMAK OMEGA 3 YANG BERFUNGSI
UNTUK MENURUNKAN KOLESTEROL SEPERTI SALMON DAN TUNA
8. BATASI ASUPAN DAGING, MENTEGA, KEJU, SUSU, DAN KRIM SERTA MAKANAN
OLAHAN MINYAK KELAPA
TIPS

9. HINDARI LEMAK TRANS YANG BANYAK DIGUNAKAN PADA MAKANAN OLAHAN


SEPERTI BISKUIT, GORENGAN, DAN SNACK KEMASAN
10. BACA DENGAN TELITI LABEL MAKANAN, PILIH YANG MENGANDUNG LEMAK
JENUH DALAM KADAR RENDAH DAN BEBAS LEMAK TRANS
11. HINDARI MAKANAN YANG MENGANDUNG PEMANIS BUATAN. MISAL MINUMAN
KEMASAN YANG MENAGNDUNG PEMANIS BUATAN. WALAUPUN BERLABEL
DIET ATAU LOW SUGAR, NAMUN KANDUNGAN GULAYANG TIDAK TERLALU
DIBUTUHKAN TUBUH TETAP ADA
12. PILIHLAH AIR PUTIH SEBAGAI MINUMAN SEHARI HARI. SELAIN TANPA
KALORI, AIR PUTIH JUGA MEMILIKI BANYAK FUNGSI SEPEETI MELARUTKAN
RACUN TUBUH, PEMBENTUK SEL DAN CAIRAN TUBUH, SEBAGAI BANTALAN
ORGAN TUBUH, SEBAGAI PELUMAS, DAN MELANCARKAN FUNGSI
TIPS

13. KACANG KACANGAN, BIJI BIJIAN DAN POLONG POLONGAN ( 4 SAMPAI 5


SAJIAN PERMINGGU) DAN SODIUM ( GARAM ), TERGANTUNG DARI JENIS DIET
DASH YANG DIPILIH
14. KONSUMSI SODIUM ( GARAM DAPUR) YANG DIREKOMENDASIKAN ADALAH
1500-2300 MG PERHARI
REFERENSI
1. HTTPS://P2PTM.KEMKES.GO.ID/ INFOGRAPHIC-P2PTM/HIPERTENSI-
PENYAKIT-JANTUNG-DAN-PEMBULUH-DARAH/JIKA-ANDA-
MENGIDAP-PENYAKIT-HIPERTENSI-ATUR-POLA-MAKAN-ANDA
2. HTTPS://YANKES.KEMKES.GO.ID/ VIEW-ARTIKEL/96/DIET-
HIPERTENSI-DARAH-TINGGI-DASH-DIET

TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai