Anda di halaman 1dari 10

PENGENALAN HTML

DEFINISI HTML
• HTML = HyperText Markup Language
• Bahasa markup yang digunakan untuk
membuat kerangka halaman web
• HTML sebagai penyusun struktur
halaman web yang berkembang sejak
tahun 1991 oleh Tim Berners-Lee sudah
berkembang hingga versi HTML5
FUNGSI HTML
• Apa saja yang dapat dilakukan oleh HTML:
1. Membuat struktur dari halaman website
2. Mengatur tampilan dan isi dari halaman web
3. Membuat tabel dengan tag HTML Table
4. Membuat Form HTML
5. Menambahkan objek-objek penting lainnya
seperti: audio, video dan animasi
6. Mempublikasikan halaman website secara
online
VERSI HTML
• Versi perkembangan HTML terdiri :
1. HTML versi 1.0 / versi awal
2. HMTL versi 2.0
3. HTML versi 3.0 / versi HTML+-
4. HTML versi 3.2
5. HTML versi 4.0
6. HTML versi 4.01
7. HTML versi 5.0
STRUKTUR CODE HTML
<!DOCTYPE html>
<html>
<head>
<title>… Judul Website</title>
</head>
<body>
… ISI KONTEN
</body>
</html>
STRUKTUR KODE HTML
• <!DOCTYPE html> = type dokumen yaitu HTML.
• <html> </html> = mendefinisikan atau
memberikan maksud dari pada kode
tersebut adalah kode HTML
• <head> </head> = kode bagian atau elemen
atas atau kepala dari pada halaman HTML, yang
bisa terdiri dari judul website <title>, tag meta
author, deskripsi web, dll <meta>, kode
<charset>
STRUKTUR KODE HTML
• <title> </title> = tag yang berfungsi
membuat judul website
• <body> </body> = bagian atau elemen
untuk menampilkan isi/konten dari pada
website.
ELEMEN PENDUKUNG HTML
• <hx>… </hx> = elemen untuk membuat judul
artikel. X = ukuran judul (1-6)
• <p>…</p> = membuat paragraph
• <br>…</br> = baris baru
• <i>…</i> = cetak miring
• <u>…</u> = garis bawah
• <b>…</b> = hasil bold
ELEMEN PENDUKUNG HTML
• <hr> = membuat garis horizontal
• <body> </body> = bagian atau elemen untuk
menampilkan isi/konten dari pada website.
• <abbr>…<abbr> = akronim
• <a href=”…url..”>…</a> = membuat
link/hyperlink
• <img src=”..url source..”> = menampilkan
gambar dalam halaman web
TEXT EDITOR HTML
• Notepad
• Wordpad
• Notepad++
• Sublime Text
• Komodo Edit

Anda mungkin juga menyukai