Anda di halaman 1dari 24

Research

Dwi Suheriyanto, S.Si, M.P.


HP. 0817534135
E-mail : suheriyanto2@ymail.com
What is Research ?

 Riset adalah suatu proses penyelidikan yang hati-


hati dan sistematis untuk menemukan jawaban
atas permasalahan yang diminati.
 Melakukan ‘riset' adalah untuk menyelidiki
masalah secara sistematis dan menyeluruh
 Riset termasuk: penggunaan fakta-fakta,
penggunaan teori-teori, analisis data, sampling,
melakukan eksperimen, pergi ke perpustakaan
untuk mempelajari suatu topik
 Gol dari riset adalah untuk menyelesaikan
‘masalah' yang diminati.
Research mean to investigate

Pencarian atau penyelidikan berulang-ulang


dalam rangka menemukan jawaban atas
permasalahan yang dihadapi melalui
kepercayaan pada bukti empiris

Note:
Bukti empiris diperoleh melalui pengamatan atau
penelitian, keduanya dengan menggunakan
metode ilmiah
Research

Berdasarkan bukti empiris


Terkait obyektifitas
Menggunakan konsep-konsep yang relevan
Menguraikan dengan jelas metode yang digunakan
Bertujuan merumuskan teori
Bertahan pada kenetralan etika
Why take a research methods class ?

 Dapat mengevaluasi apa yang dilihat dan


didengar
 Dapat membaca dan mengevaluasi laporan
penelitian orang lain
 Dapat mengerjakan tugas akhir
 Dapat memperoleh gelar
 Dapat mengerjakan riset di bidang pekerjaan
Types of Research

by Function
– Basic (Pure) Research
– Applied Research
by Purpose
– Descriptive, Causal, Interpretive Research
Quantitative and Qualitative Research

inter
Basic Research

Penelitian dasar untuk memenuhi rasa


ingin tahu
Berorientasi pada pengembangan disiplin
ilmu, dilakukan untuk menambah
pengetahuan
Hasil tidak dapat segera diaplikasikan
Mengabaikan masalah masyarakat

type
Applied Research

Dilaksanakan untuk tujuan aplikasi praktis


Biasanya merupakan respon terhadap
masalah masyarakat yang harus segera
diselesaikan

type
Interdependent of
Basic and Applied Research
Di jaman modern, penelitian dasar dan penelitian
terapan tidak dapat dipisahkan, keduanya saling
terkait dan saling berhubungan.
Example:
Biologi sel dapat berkembang setelah penemuan
mikroskop.
Biologi molekuler mengalami kemajuan karena
berkembangnya ilmu komputer.
aim
Aims of Research

Exploration (Eksplorasi)
Description (Deskripsi)
Prediction (Prediksi)
Explaination (Eksplanasi)
Action (Aksi)

mode
Exploration

Start for understand a problem


To give answer from question : Do X
happen ?
To satisfy of curiosity
To proper test
Method development

aims
Description

Descriptive studies are designed


primarily to describe what is going on or
what exists
To know in detail about phenomenon
Describe about a method, an object,
etc.

aims
Prediction
Causal study P

Correlational research is used


to predict trend or pattern E

Examined of a time series


plot of Pest (P) and Natural 0 Time

Enemy (E)
To speculate about
something (Y) basically
another (X)

aims
Explanation

Explain phenomena by establishing


correlations and postulating a causal
mechanism (called a ‘theory’ or its
testable part, a ‘hyphotesis’) to explain
the events.
It may be hypothesized that since lower
number of natural enemy, it tend to
higher pest
aims
Action

Can continue one aim forward, with do


something to find solution
Experiment design

aims
Modes of Inquiry
 Non-scientific
 Tradition, belief, intuition, etc
 May lead to false conclusions

 Scientific
 Based on research procedure and empirical
testing
 Subjectivists & Objectivists
Basic Methodological
Approaches

• Experiments
• Survey Research
• Field Research
• Using Available Data (penelitian sekunder)

ethic
Experiments

• Menyelidiki penyebab gejala

• Menentukan dua kondisi yang berbeda dari


topik yang diminati

• Variabel penelitian dan variabel kontrol

basic
Dan tanah yang baik, tanaman-tanamannya tumbuh subur
dengan seizin Allah; dan tanah yang tidak subur, tanaman-
tanamannya hanya tumbuh merana. Demikianlah Kami
mengulangi tanda-tanda kebesaran (Kami) bagi orang-orang
yang bersyukur. (QS. Al A’raaf:58)
Survey Research

• Melibatkan administrasi; daftar pertanyaan


atau wawancara terhadap kelompok orang

• Menguraikan frekuensi dari karakteristik-


karakteristik tertentu antar kelompok populasi

basic
Field Research

• Langsung berhubungan dengan obyek


penelitian

• Untuk mendapatkan pengetahuan/


pengalaman secara langsung tanpa perantara

basic
Research from Available Data

• Menggunakan data-data yang sudah ada,


seperti dokumen tertulis (surat, diari, buku,
koran, dsb), lukisan, tools, dsb.

• Biasanya digunakan oleh historian

basic

Anda mungkin juga menyukai