Anda di halaman 1dari 3

Situasi umum yang mempengaruhi

pemberian makan pada sasaran 1000


HPK, Balita dan anak prasekolah
Mitos Masa Kehamilan
• Masih percaya mitos tentang makana jenis
tertentu (cumi,gurita,kepiting,udang dll)
mempengaruhi proses persalinan
• Tidak boleh makan buah arbotus
• Tidak boleh berhubungan seks saat hamil

Intervensi : memberikan konseling tentang


pemberian makan pada ibu hamil, memberikan
edukasi
Mitos masa menyusui
• Tidak boleh menyusui anak saat ibu sakit
• Ibu dengan badan kurus tidak menghasilkan asi
• Memberikan kolustrum menyebabkan mencret
• Ibu menyusui tidak boleh makan pedas karna akan
mengakibatakan anak mencret
• Saat anak sakit ibu menyusui hanya mengkonsumsi
makanan tertentu

Intervensi : memberikan konseling tentang pemberian


makan pada ibu hamil, memberikan edukasi

Anda mungkin juga menyukai