Anda di halaman 1dari 14

Menara Doa

1200

@joseph team
Doa Pengerja / Persiapan Oleh:
Sdr. Yohanes Hudiono
Kata dan Doa pembuka
oleh Bp. Pdp. DR. Tony Tedjo
Praise & Worship
Ku hidup karena percaya Oleh Bp. Daniel Boenfie
Kau yang berjanji setia
Pengharapanku s'lalu ada di dalam-Mu Satu-satunya yang kuandalkan
Satu-satunya yang kupercaya
Ku tidak akan menyerah Engkau Tuhan memberkati
Meski dalam kesesakan Tuhan penyembuhku Tuhan pemulihku
S'luruh hidupku dalam genggaman-Mu

Aku punya Tuhan Yang Besar


Yang t'lah berjanji dan sanggup menggenapi
Imanku bersepakat percaya kuasa-Nya
Ku t'rima sekarang
Kemenangan dari-Mu
Pokok doa nomor satu. Oleh Bp. Dudhi Rudiawan

1.a.Berdoa kepada TUHAN,


dimana Indonesia akan mengalami
puncak bonus demografi
di tahun 2030.

1.b. Berterima kasih kepada TUHAN,


Mahkamah Konstitusi memutuskan Pemilu 2024
tetap memakai sistem proporsional terbuka.
Pokok doa nomor dua. Oleh Bp. Himawan

2.a. Berdoa kepada TUHAN,


agar presiden mendatang lebih berani dan tegas
menindak praktek-praktek budaya
menggelembungkan penggunaan anggaran.

2.b. Berdoa kepada Tuhan,


agar Bangsa Indonesia dianugerahkan pemimpin
yang takut akan Tuhan, mau bekerja keras, ulet,
pemimpin yang benar-benar pro rakyat.
Praise & Worship
Oleh Bp. Daniel Boenfie
Saat keadaan seklilingku
Ada di luar kemampuanku
Kuberdiam diri mencariMu
Doa mengubah segala sesuatu Doa orang benar bila di doakan
Dengan yakin besar kuasanya
Dan tiap doa yang lahir dari iman
Saat kenyataan di depanku
Berkuasa menyelamatkan
Mengecewakan perasaanku
Ku menutup mata memandangMu Sperti mata air di tanganMu
Sbab doa mengubah segala sesuatu Mengalir ke manapun kau mau
Tiada yang mustahil di mataMu
Doa mengubah segala sesuatu
Pokok doa nomor tiga. Oleh Bp. Erwin Sitohang

3.a. Berdoa
buat Rally doa
yang akan dilksanakan
di SICC Sentul Bogor.

3.b. Berdoa
untuk Ibadah Rally Doa
yang akan dilaksanakan
di Medan dan Kabanjahe.
Pokok doa nomor tiga. Oleh Bp. Erwin Sitohang

4.a. Berdoa kepada Tuhan, buat


pelaksanaan sidang Sinode GBI ke
XVII pada tanggal 23-25 Agustus di
SICC Sentul Bogor.

4.b. Berdoa kepada Tuhan, untuk


program Kabid PI & Misi Gereja
kita.
Pokok doa nomor lima. Oleh Bp. Benyamin Suharjo

5.a. Berdoa untuk


Bapak Gembala Pembina,
Bapak Gembala.

5.b. Berdoa untuk pelunasan tanah dan


pembangunan gedung ibadah.
Praise & Worship
Oleh Bp. Daniel Chandra
Kuatkanlah hatimu
Lewati setiap persoalan
Tuhan Yesus selalu menopangmu
Jangan berhenti harap padaNya

Tuhan pasti sanggup


TanganNya takkan terlambat tuk mengangkatmu

Tuhan masih sanggup


Percayalah dia tak tinggalkanmu
Deklarasi Firman Tuhan. Matius 7:12
Oleh Ibu Mary kristianingsih Segala sesuatu yang kamu kehendaki
supaya orang perbuat kepadamu,
perbuatlah demikian juga kepada mereka.
Itulah isi seluruh hukum Taurat
dan kitab para nabi.
Mari Memberkati Indonesia

"TUHAN memberkati dan meliundungi bangsa dan negara INDONESIA,


TUHAN menyinari dengan wajah-Nya dan memberi kasih karunia,
TUHAN menghadapkan wajah-Nya dan memberi damai sejahtera."

Dalam nama Tuhan Yesus Kristus,


Anak Allah yang Mahatinggi, kami berdoa, Amin
Doa penutup dan Doa berkat.
Oleh Bp.Pdp Sonny Lumaksono

Anda mungkin juga menyukai