Anda di halaman 1dari 7

TIPS POLA MAKAN

SELAMA RAMADHAN
WAKTU MAKAN SAAT
RAMADHAN
SAHUR
BUKA PUASA
SETELAH TARAWIH
TIPS POLA MAKAN SAAT
SAHUR
Sahur merupakan sunnah
Hindarin makan hanya double karbo (mie dengan nasi) -> cepat lapar dan lemas
Hindarin makanan asin yg berlebihan -> cepat membuat haus
Memilih karbohidrat kompleks (cth: ubi, jagung, singkong, oatmeal, roti gandum, nasi
merah)
Hindarin makanan bersantan -> membuat perut kembung/begah
Konsumsi protein (lauk pauk) yg cukup
Konsumsi sayur dan buah -> mencukupi asupan serat, menjaga stamina dan membuat
perut kenyang lebih lama
TIPS POLA MAKAN WAKTU
BERBUKA PUASA
Berbukalah dengan yg manis
(tidak berlebihan)
Pilih buah-buahan sebagai
asupan gula yg alami (sunnah
dengan kurma)
Hindarin makan dan minuman
manis yg berlebihan
Hindarin makanan berlemak
(cth: gorengan) yg berlebihan
MAKAN SETELAH TARAWIH /
MAKAN MALAM
Sesuai dengan isi piringku

Anda mungkin juga menyukai