Anda di halaman 1dari 10

SKRIPSI

APA ITU SKRIPSI?


Menurut Kamus Besar Bahasa
Indonesia, skripsi adalah karya
ilmiah yang wajib ditulis oleh
mahasiswa semester 7 atau 8
sebagai bagian dari persyaratan
akhir pendidikan akademisnya.
Dengan kata lain, skripsi merupakan
syarat kelulusan untuk mahasiswa
jenjang S1.
SEJARAH SKRIPSI.

Sejarah skripsi dimulai pada abad ke-19 di Eropa, khususnya di


negara-negara yang mengadopsi sistem pendidikan tinggi
berbasis universitas. Istilah "skripsi" berasal dari bahasa Latin
"scriptum" yang berarti "tulisan" atau "dokumen".
JENIS-JENIS SKRIPSI
- Skripsi Berdasarkan Hasil Kajian Pustaka

- Skripsi Berdasarkan Hasil Pengembangan

- Skripsi Berdasarkan Hasil Penelitian lapangan

- Skripsi Berdasarkan Metode Penelitian


JENIS JENIS PENELITIAN SKRIPSI.
Jenis Penelitian Skripsi yang umum digunakan di Perguruan Tinggi
Indonesia
1. Kuantitatif
Penelitian ini bertujuan untuk mengumpulkan data empiris yang dapat diukur
secara numerik.

2. Kualitatif
Pendekatan ini berfokus pada pemahaman mendalam tentang perspektif,
pandangan, dan pengalaman subjek penelitian, serta konteks sosial yang
melingkupinya.
JENIS JENIS PENELITIAN SKRIPSI.
Jenis-jenis Penelitian Skripsi lainnya.
1. Eksperimen

2. Deskriptif

3. Campuran
SYARAT-SYARAT SKRIPSI

1. AKADEMIS PENGAMBILAN SKRIPSI

2. ADMINISTRASI PENGAMBILAN SKRIPSI

3. PROSEDUR PENYUSUNAN SKRIPSI

4. PENGAJUAN SIDANG
SISTEMATIKA SKRIPSI

APA ITU SISTEMATIKA PENULISAN SKRIPSI?


SISTEMATIKA SKRIPSI.
-Kerangka Sistematika Skripsi:
1.BAB 1 Pendahuluan
2. Bab 2 Kajian Pustaka
3. Bab 3 Metode Penelitian
4. Bab 4 Hasil Penelitian dan Pembahasan
5. Bab 5 Kesimpulan dan rekomendasi
DISKUSI DAN TANYA JAWAB

TERIMA KASIH, SUKSES DAN SEHAT SELALU UNTUK KITA SEMUA.

Anda mungkin juga menyukai