Anda di halaman 1dari 14

PERANGKAT AJAR

SINKRONUS BAGIAN 2
PEMBUKAAN
Selamat datang!
Berikut adalah tujuan kita dari sesi ini:

TUJUAN
Di akhir sesi ini, peserta mampu:
• merefleksikan pembelajaran saat menyusun Modul Ajar
• mengetahui contoh dari Modul Ajar yang memiliki
komponen lengkap dan sesuai dengan prinsip
• membuat poster pendampingan dalam mendampingi
guru menyusun ATP dan MA
AGENDA
ELABORASI MATERI
• Pembahasan tugas Penyusunan
Modul Ajar
• Contoh Modul Ajar

KONEKSI ANTAR MATERI


• Pembuatan poster pendampingan
penyusunan ATP & MA
• Menghargai sesama peserta dan fasilitator
• Satu berbicara, semua mendengarkan
KESEPAKATAN
• Tepat waktu
BERSAMA
• Berpartisipasi aktif
• Fokus pada sesi belajar
ELABORASI
PEMAHAMAN
• Apa hal baik yang sudah Anda lakukan dalam
menyusun Modul Ajar?
• Apa tantangan dalam membuat Modul Ajar?
• Apa pembelajaran yang didapatkan saat
membuat Modul Ajar tersebut?
• Apa tips dalam membuat Modul Ajar?
• Apa yang bisa Bapak/Ibu lakukan agar bisa lebih
memahami penyusunan Modul Ajar?
• Apa yang bisa Bapak/Ibu bantu agar guru-guru
di sekolah Anda saat menyusun Modul Ajar?
Apa yang masih ingin Anda tanyakan
tentang penyusunan Modul Ajar?
CARA MENGAKSES BUKU TEKS PENDIDIKAN
Pemerintah dalam hal ini Pusat Kurikulum dan
Perbukuan sesuai tugas dan fungsinya
menyediakan kemudahan bagi masyarakat
utuk dapat mengakses dan mengunduh https://buku.kemdikbud.go.id/
secara gratis buku-buku teks pelajaran melalui
link, di samping:
CARA MENGAKSES BUKU TEKS PENDIDIKAN

Hal yang perlu diperhatikan!


Satuan dan/atau program pendidikan anak usia
dini, pendidikan dasar, dan pendidikan menengah
dapat menggunakan:
a. buku teks pendamping;
b. buku nonteks yang telah disahkan oleh
Pemerintah Pusat; dan/ atau
c. buku umum
KONEKSI ANTAR
MATERI
DISKUSI KELOMPOK

• CGP AKAN MASUK KE KELOMPOK YANG BERISI 4-5 ANGGOTA


KELOMPOK
• DURASI DISKUSI DAN PEMBUATAN POSTER: 20 MENIT
• POSTER DAPAT DIBUAT DENGAN APLIKASI APAPUN
MARI BERDISKUSI
SAMPAI JUMPA DI
SESI SELANJUTNYA!

Anda mungkin juga menyukai