Anda di halaman 1dari 44

SELAMAT DATANG

DEWAN PENDIDIKAN
BANGKA TENGAH
Di SMPN 23 MALANG
JL. RAYA TLOGOWARU
KEC. KEDUNGKANDANG KOTA MALANG

MENGENAL LEBIH DEKAT SMPN 23 MALANG


STRATEGI

 Mengikuti lomba KIR secara kontinyu dan berkelanjutan


 Melaksanakan Jumat Bersih dan Lomba Kebersihan Antar Kelas
 Mengikuti lomba atau kompetisi akademik dan nonakademik tingkat
kabupaten, provinsi dan nasional
 Melaksanakan KBM yang produktif, inovatif, efektif dan menyenangkan
 Mengadakan sholat berjamaah,dzikir, baca qur,an dan perayaan Hari
Besar Islam di lingkungan sekolah
 Mengadakan kegiatan bakti sosial di lingkungan sekitar sekolah.
 Menyediakan sarana internet yang mudah diakses oleh seluruh warga
sekolah
 Memperingati Hari-hari Besar Nasional dengan berbagai kegiatan yang
dapat menumbuhkan jiwa nasionalisme
TATA TERTIB SISWA SMP NEGERI 23 MALANG
TAHUN PELAJARAN 2019 / 2020
I. HAL MASUK SEKOLAH

1. Bel masuk sekolah pukul 07.10 WIB, siswa datang ke sekolah minimal 10 menit sebelum bel masuk dibunyikan,gerbang ditutup
pukul 07.05 Wib.
2. Bel Pulang senin-kamis pukul 15.10 Wib,
3. Juma’at ekstra pramuka sampai pukul 16.30 Wib
4. Siswa yang datang terlambat
a. <10 menit:diperkenankan masuk ke dalam kelas telah melapor kepada GURU PIKET / KESISWAAN / BP dengan membawa
keterangan masuk dari guru piket.
b. >10 menit : Tidak diperbolehkan masuk selama 1 (satu) jam pelajaran dan diberikan sanksi tugas lain sesuai dengan mata
pelajaran yang bersangkutan.
5. Bagi siswa yang pulang sebelum jam pelajaran berakhir (misalnya sakit / keperluan orang tua) kepadanya diperbolehkan pulang
setelah mendapat ijin keterangan diperbolehkan pulang.
6. Siswa wajib mengikuti kegiatan ekstrakurikuler Pramuka.
7. Bagi siswa yang sudah merasakan sakit dari rumah sebaiknya tidak usah masuk sekolah.
8. Apabila siswa tidak masuk sekolah karena sakit, wajib memberikan surat keterangan yang sah dari Orang Tua/ Wali murid atau surat
keterangan Dokter dan ditujukan kepada wali kelas Izin karena sakit lebih dari 3 hari harus menyerahkan surat keterangan dari
Puskesmas/ Dokter.Apabila rumah jauh telepon terlebih dahulu dan setelah masuk membawa surat. Ijin( I dan S) dalam 1 semester
maksimal 10% dari hari efektif sekolah selama 1 semester, selebihnya dianggap ALPA.
II. KETENTUAN SERAGAM SEKOLAH

 Setiap siswa wajib memakai seragam sekolah lengkap dengan atributnya ( badge, lokasi sekolah, nama siswa,dasi,kaos kaki
beridentitas SMP N 23 Malang) sesuai dengan ketentuan.

Ketentuan pakaian seragam:

1. Seragam biru-putih untuk hari Senin s/d Selasa. Memakai dasi,topi biru smpn 23 Malang,(bagi yang berjilbab,jilbab Instan
warna putih).
2. Seragam batik untuk hari Rabu s/d Kamis. (Bagi yang berjilbab jilbab Instan warna Hitam )
3. Seragam Coklat / Pramuka untuk hari Jum’at , Memakai hasduk, topi Pramuka (bagi yang berjilbab,jilbab Instan warna coklat).
4. Kaos Kaki (Senin- Kamis Putih Smpn 23 Malang), (Jum’at - Hitam Smpn 23 Malang)
5. Pakaian olah raga dipakai pada saat senam, waktu Olah raga dan ekstrakurikuler.
6. Rambut untuk siswa putra dipotong rapi diatas kerah baju, bagi siswa putri rambut wajib diikat dengan pita merah putih.
7. Setiap siswa wajib memakai sepatu hitam polos, serta kaos kaki panjang 20 cm dari mata kaki, yang ada identitas sekolah.
8. Sabuk standart ada identitas sekolah dikenakan di pinggang bukan di pinggul
III. HAK SETIAP SISWA

1. Setiap siswa berhak mendapat perlakuan dan pelayanan yang sama


2. Setiap siswa berhak menggunakan fasilitas sekolah sesuai ketentuan yang berlaku.
3. Setiap siswa berhak mengikuti kegiatan ekstrakurikuler minimal 1 macam kegiatan.

IV.KEWAJIBAN SISWA

1. Ikut bertanggung jawab atas kebersihan,Kerapian, ketertiban, kekeluargaan, keamanan, keindahan dan kerindangan sekolah.
2. Menjunjung dan menjaga nama baik sekolah, guru dan pelajar, baik di dalam maupun di luar sekolah.
3. Berlaku sopan santun kepada semua guru, Staff tata Usaha dan teman.
4. Membantu kelancaran proses belajar mengajar, baik di kelas maupun di luar kelas dan mengikuti semua kegiatan sekolah
5. Melengkapi diri terhadap semua keperluan sekolah.
6. Mentaati tata tertib sekolah serta kewajiban lain yang menjadi tanggung jawab siswa.
V. LAIN-LAIN

1. Memasuki pintu gerbang sekolah, pengendara sepeda harus turun dan sepeda ditempatkan pada tempatnya dalam keadaan terkunci.
2. Setelah memasuki halaman sekolah siswa wajib salim pada bapak/ ibu guru piket
3. Apabila terjadi pelanggaran tata tertib yang bersifat ringan di peringatkan 1 kali jika di ulangi maka orang tua dipanggil untuk
datang ke sekolah dan siswa dikenai sanksi
4. Hal-hal lain yang belum tercantum dalam peraturan tata tertib akan ditentukan kemudian.
DAFTAR NAMA PEMBINA, JADWAL DAN KUOTA KEGIATAN
EKSTRAKURIKULER SEMESTER GANJIL
TAHUN PELAJARAN 2019-2020
SMP NEGERI 23 MALANG
WAKTU : 90-120 Menit
Pelaksanaan Jmlh
No Jenis Ekstrakurikuler Pembina/Pelatih Tempat Minimal
Psrta
-
Koordinator Puji Astutik,S.Pd -
1.Subiyantoro,S.Pd (7,8,9) Jum’at Kelas 7 + 8 +
2.Selvi Putri Graviyanti (8) 14.30 s/d 9
3.Mardiyan (8) 16.00 Wib
Pramuka Lapangan
1 4.Slamet Abdul.F.,S.Pd (7) Minggu
upacara
5.Diah Puspita Sari, (7) Ganjil 7,9
6.Tahes Ike.N.,S.Pd (8) Genap 8

Selasa 25
Kamali, S.Pd Lapangan
2 Pencak Silat 15.10 s/d
upacara
16.45 Wib
1. Ust.Mujib Masjid Al- Selasa 20
3 Tartil
2. Ust.Maliki Maqfiroh
Lapangan Rabu 30
5 Bola Basket Slamet Abdul.F,S.Pd
Bola Basket
Lapangan Kamis 34
6 Bola Volly Dra.Juniarti
Bolla Volly
Lap.Tlogowar Rabu 35
7 Sepak Bola Nur Faqih,+ Sobirin
u
1. Ust.Ahmad Zudi Masjid Al- Kamis 30
8 Seni Hadrah Al-Banjari
2. Ust.Rofiq Maqfiroh
Rabu 30
9 Teater Naila Kelas 9.6
Rabu 10
11 Olympiade IPA Dewi Kelas 9.3
1. Natalina.S.W.,S.Kom Kamis 30
13 PMR Kelas 9.6
2. Ust.Lilla Rodiyah
Ruang Seni Rabu 30
15 Seni Tari Puji Astutik,S.Pd
Tari
1. Subiyantoro Lapangan Senin 40
16 Paskibra
2. Bang Cahyo Upacara
Pendidikan Lingkungan Ferry Ardianto,S.Pd Rabu 35
17 -
Hidup (PLH)
Ruang Kamis 30
18 Karawitan Cahyo Kartika
Karawitan
Budi Slamet.C,S.Pi.,M.Sc Selasa 30
19 KIR
Sarana dan Prasarana
EKSTRAKURIKULER
AKADEMIK NON
OLIMPIADE AKA DEMIK
OLAHRAGA :
SAINS :
K I R BASKE T, FUTSAL, VOLI,
(KARYA ILMIAH REMAJA) PENCAK SILAT

PASKIBRA
PRAMUKA
ANIMASI
KARAWITAN
TARTIL PMR
HADRAH TARI - TEATER
 P R E S T A S I JUARA 1 LOMBA KIR IYSIE MALAYSIA JULI 2019
 P R E S T A S I JUARA 1 LOMBA KIR IYIA BALI
 PRESTASI JUARA 1 LOMBA SENI DINAS PENDIDIKAN
 PRESTASI JUARA 1 LOMBA G S F
 PRESTASI LOMBA PRAMUKA
JUARA 1 LOMBA CERPEN KOTA MALANG 2019
 PRESTASI PEKAN CIPTA SENI
 KEGIATAN LUAR SEKOLAH
 KEGIATAN LUAR SEKOLAH
KEGIATAN PRAMUKA TAHUNAN
PERJUSA PERKEMAHAN JUMAT
SABTU
PONDOK RAMADHAN DAN
TARTIL QUR’AN
SIMULASI
AMAN
BENCANA
DARI
BPBD
KARNAVAL
BUDAYA
POSKO SATGAS ANTI NARKOBA
SMPN 23
DEKLARASI ANTI NARKOBA
KAN T I N S E HAT NAN AS R I
SAUNG SANGGAR BELAJAR DI OUTDOOR
KOLAM BUDIDAYA IKAN KONSUMSI
KEBUN ORGANIK SMPN 23
BUDIDAYA JAMUR KUPING
BUDIDAYA ANGGREK DAN AQUAPONIK
LASKAR LINGKUNGAN SMPN 23
EKSKUL KARAWITAN + TARI
POKJA MADING SISWA-I
BENGKEL SENI KREASI SISWA-I
BUDAYA MEMBACA PERPUSTAKAAN
SEKOLAH DAN PERPUSTAKAAN KELILING
BUDAYA SALAM, SAPA DAN SALIM
SHOLAT DHUHUR BERJAMAAH
MASJID SMPN 23 YANG AKAN RENOVASI
SENAM RUTIN JUMAT PAGI
KEGIATAN JUM’AT BERSIH
SESUDAH SENAM PAGI
TERIMA
KASIH

Anda mungkin juga menyukai