Anda di halaman 1dari 52

1.

LETAK DAN LUAS


BENUA ASIA

Wawasan!
Kristofer Olimpic, Vasco da Gama
dan Marco Polo adalah tokoh
penjelajah yang disebut-sebut pernah
menjelajahi Benua Asia
DILIHAT SECARA
ASTRONOMISNYA :

Benua Asia terletak pada


26º BT – 170º BT dan
11º LS – 80º LU.
Batas Benua Asia ialah
Samudra Arktik di utara, Samudra Hindia
di selatan, Benua Eropa, Pegunungan Ural,
Laut Kaspia, Laut Hitam, Selat Bosporus,
Selat Dardanella, Laut Tengah, Terusan
Suez, dan Laut Merah di barat, serta dengan
Selat Bering dan Samudra Pasifik di timur.
LUAS BENUA ASIA

mencapai 44.000.000 km2 atau


seperempat luas wilayah daratan dunia
atau empat setengah kali luas Benua
Eropa.

Wilayahnya membentang dari Turki di


bagian barat sampai Rusia di bagian
timur.
Wilayahnya membentang dari Turki di
bagian barat sampai Rusia di bagian
timur.
Benua Asia juga meliputi Indonesia di
selatan sampai Rusia di utara mendekati
kutub utara.

Dibandingkan dengan negara lainnya di


Asia, maka Rusia adalah negara terluas
di Benua Asia.
Benua Asia terbagi menjadi beberapa
wilayah atau region yaitu :
1. Asia Barat atau Asia Barat Daya (Asia Timur
Tengah),
2. Asia Tengah,
3. Asia Timur,
4. Asia Selatan,
5. Asia Tenggara dan
6. Rusia
Masing-masing wilayah memiliki ciri
atau karakteristik yang
membedakannya dengan wilayah
lainnya.

Pembagian tersebut lebih didasari oleh


perbedaan budaya dibandingkan aspek
fisik wilayah.
Pembagian Benua Asia menjadi sejumlah
wilayah atau region dapat dilihat pada peta
bagan berikut ini.
Catatan penting tentang Benua Asia!

• Puncak tertinggi: Gunung Everest (8.848 m)


• Bagian terendah: Laut Mati (394 m di bawah
permukaan air laut.
• Sungai terpanjang: Sungai Yangtse (5.800
km).
• Danau Terbesar: Danau Aral (66.457 km2 ).
TUGAS KELOMPOK

BENUA NEGARA
ASIA TENGGARA Indonesia, Malaysia, ....

ASIA TIMUR

ASIA SELATAN

ASIA BARAT

ASIA TENGAH
4. Benua Afrika
Apa yang kalian ingat
tentang Benua Afrika?
Benua Afrika sering
disebut “Benua
Hitam” karena
mayoritas
penduduknya
mempunyai kulit
berwarna hitam.
Afrika terletak pada
170 BB–520 BT dan 350
LU–340 LS.
Letak Astronomis
Puncak tertinggi: Kilimanjaro (5.895m).
TANJANIA

nc ak
Pu

Jer
ap
ah
Bagian terendah: Danau Assal, Jibouti (158 m
di bawah permukaan laut).
Sungai terpanjang: Sungai Nil (6.650
km).
sungai besar
yang
mengalir ke
utara di
timur laut
Afrika.
Sungai ini
mengalir ke
Laut Medite
rania
.
Sungai Nil memiliki dua anak
sungai utama:
1. Sungai Nil Putih, yang bermula
di Jinja, Danau Victoria.
2. Nil Biru bermula di Danau Tana
di Ethiopia[12] dan mengalir ke
Sudan dari tenggara.
Danau Terbesar: Danau Victoria (68.870
km2 ).
Luas wilayah Afrika mencapai
30.290.000 km2

AFRIKA TEBAGI
MENJADI 5 BAGIAN:
1. AFRIKA UTARA
2. AFRIKA SELATAN
3. APRIKA TIMUR
4. AFRIKA BARAT
5. AFRIKA TENGAH
Perhatikanlah peta pembagian wilayah Benua
Afrika. Tulislah negara-negara di Benua Afrika
sesuai dengan regionnya masing-masing.

Benua Negara-Negara
5 negara
Afrika Utara
5 negara
Afrika Tengah
5 negara
Afrika Selatan
5 negara
Afrika Barat
5 negara
Afrika Timur
SELAMAT BERBAHAGIA HARI INI!
5. BENUA AUSTRALIA

Letak Astronomis :
terletak pada 113 BT
0

– 155 BT dan 10 LS
0 0

– 43 LS.
0
PENEMU BENUA AUSTRALIA
Benua Australia ditemukan tahun 1770 oleh
pelaut asal Inggris bernama James Cook
Itu artinya ada bagian Australia yang memiliki iklim
tropis, yaitu Australia bagian utara yang berdekatan
dengan Indonesia.
Sebagian wilayah lainnya beriklim subtropis dan sedang.
Batas-batas geografis wilayah Australia

a. Sebelah utara berbatasan dengan Laut Timor,


Laut Arafuru, dan Selat Torres.
b. Sebelah timur berbatasan dengan Samudra
Pasifik, Laut Tasman, dan Laut Coral.
Sebelah selatan berbatasan dengan Samudra
Hindia.
c. Sebelah barat berbatasan dengan Samudra
Hindia
Luas wilayah Benua Australia
adalah 8.945.000 km2 dengan lebar
sekitar 3.200 km dan panjang 3.700
km.
Mengapa sebagian besar (70 %) wilayah
Australia berupa gurun dan semi gurun?
Salah satu faktor penyebabnya adalah
karena letaknya berada pada zona
turunnya massa udara (zona subsidensi).
Zona tersebut berada sekitar 300 LU atau
300 LS. Jika udara yang naik akan
mengalami proses pembentukan awan,
maka udara yang turun justru
sebaliknya.
PETA BENUA AUSTRALIA
Australia terdiri atas delapan negara
bagian yaitu
1. Daerah Khusus Ibukota.
2. New South Wales,
3. Victoria,
4. Queensland,
5. Australia Selatan,
6. Australia Barat,
7. Tasmania,
8. Australia Utara,
PEMBAGIAN WILAYAH
AUSTRALIA
New South Wales
New South Wales merupakan
negara bagian paling tua dan
paling banyak penduduknya.
Negara bagian terluas adalah
Australia Barat. Victoria
merupakan negara bagian
terkecil dan terpadat kedua.
BENUA AUSTRALIA
Negara Bagian Nama-Nama Kota
Australia Utara, Darwin (Ibukota), Alice Springs, Katherine, dan Palmerston

Australia Selatan, Adelaide (Ibukota), Mount Gambier, Murray Bridge, Port Augusta, Port
Pirie, Port Lincoln, Victor Harbor, dan Whyalla

Australia Barat, Perth (Ibukota), Albany, Broome, Bunbury, Geraldton, Fremantle,


Kalgoorlie, Mandurah, dan Port Hedland

Victoria Melbourne (Ibukota), Benalla, Ballarat, Bendigo, Geelong, Latrobe City,


Mildura, Shepparton, Swan Hill, Wangaratta, Warrnambool, dan Wodonga

New South Wales Sydney (Ibukota), Albury, Armidale, Bathurst, Broken Hill, Cessnock, Coffs
Harbour, Dubbo, Gosford, Goulburn, Grafton, Griffith, Lake Macquarie,
Lismore, Maitland, Newcastle, Nowra, Orange, Port Macquarie,
Queanbeyan, Tamworth, Tweed Heads, Wagga Wagga, Wollongong, dan
Wyong

Queensland Brisbane (Ibukota), Bundaberg, Cairns, Charters Towers, Gladstone, Gold


Coast, Gympie, Hervey Bay, Ipswich, Logan City, Mackay, Maryborough,
Mount Isa, Nambour, Redcliffe, Rockhampton, Sunshine Coast {region},
Thuringowa, Toowoomba, dan Townsville

Tasmania Hobart (Ibukota), Burnie, Clarence, Devonport, Glenorchy, dan Launceston

D. K. Ibukota. Canberra (Ibukota Nasional)


Aktivitas Kelompok Perhatikanlah peta Benua Australia!
Australia terdiri atas beberapa negara bagian, tulislah
beberapa negara bagian tersebut dan kota-kota yang ada
pada negara bagian tersebut.

No. Nama Negara Bagian Nama-Nama Kota


Setelah mempelajari materi di atas,
or tt Siapakan presiden Australia?
on
M Sco
ris
SELAMAT BERBAHAGIA HARI INI!
BENUA ANTARTIKA
Benua Antartika
merupakan benua
yang tidak dihuni
manusia, tempat
paling dingin di
Bumi dan hampir
seluruh
wilayahnya
tertutup salju.
Benua ini terletak
di Kutub Selatan
Bumi
a. Letak dan Luas Wilayah

Letak Benua Antartika : 66,50 LS–


900 LS
Luas Benua Antartika : 15.540.000
km/segi
Benua Antartika dibatasi oleh
Samudra Atlantik, Samudra
Hindia dan Samudra Pasifik.
b. Kondisi Iklim
Iklim didaerah ini adalah iklim kutub.
Suhu daratan Antartika lebih dingin
dari Kutub Utara.
Hal ini terjadi karena sebagian besar
Benua Antartika terdiri dari gunung-
gunung tinggi.
Suhu di Benua Antartika terendah
mencapai -890 C dan suhu rata-ratanya
sekitar -370 C.
c. Bentang Alam
Antartika merupakan tempat yang paling dingin
dan paling tandus di permukaan bumi. Hampir
seluruh daerah Antartika tertutup es dengan
ketebalan mecampai 3 km bahkan lebih.
Di benua ini juga terdapat pegunungan raksasa,
yaitu Pegunungan Transantartika yang memanjang
hampir 5.000km.
Pegunungan ini membagi Benua Antartika
menjadi dua wilayah utama yaitu Antartika Timur
(Antartika besar) dan Antartika barat (Antartika
Kecil).
Pegunungan Transantartika
Antartika barat merupakan
bagian dari deretan Pegunungan
Andes di Amerika Selatan. Lebih
dari 99% wilayah Antartika
tertutup es yang mengandung
sekitar 70% dari air tawar di
dunia.
Es yang tebal menutupi daerah-daerah
tinggi dari Antartika dengan
ketinggian sekitar 2.300 m. Titik
tertinggi adalah Vinson Massif (4.897
m) dan titik terendah adalah Palung
Bently Subglacial (2.538 m di bawah
permukaan laut) yang terletak di
Antartika barat. Palung ini tertutup
oleh lapisan es dengan ketebalan lebih
dari 3.000 m.
Vinson Massif
Lembaran lapisan es di atas
perairan mendukung sekitar 10%
dari total luas Benua Antartika.
Ross Ice Shelf (Selat Es Ross) dan
Ronne Ice Shelf (Selat Es ROnne)
merupakan dua lapisan es
perairan yang paling luas.
Tidak semua wilayah Antartika
tertutup es, di antaranya : sebagian
besar lahan di Semenanjung Antartika,
Wilkes Land, Southern Victoria Land,
banyak tempat di Pulau Ross dan
puncak serta lembah Pegunungan
Transantartika dan Pegunungan
Ellsworth yang beruap kenampakan
batuan.
Ross Ice Shelf
d. Flora dan Fauna

Flora yang
ada di Benua
Antartika
hanya berupa
lumut
didaerah
pesisir.
Fauna yang
hidup
diwilayah
ini antara
lain, Anjing
Laut,
Pinguin dan
Albratas.
SELAMAT BERBAHAGIA HARI INI!

Anda mungkin juga menyukai