Anda di halaman 1dari 12

Perakitan Produk

Here is where our presentation begins


A. Pengertian dan Prinsip Perakitan Produk

Perakitan adalah suatu proses penyusunan dan penyatuan beberapa bagian komponen menjadi suatu alat atau mesin
yang mempunyai fungsi tertentu.
Pada prinsipnya perakitan dalam proses manufaktur terdiri dari pasangan semua bagian-bagian komponen menjadi
suatu produk, proses pengencangan, proses inspeksi dan pengujian fungsional, pembaerian nama atau label, pemisahan
hasil perakitan yang baik dan hasil perakitan yang buruk, serta pengepakan dan penyiapan untuk pemakaian akhir.
B. Metode Perakitan
Terdapat beberapa macam metode perakitan, yang dapat dikelompokan berdasarkan
proses penyambungan komponennya, dan sifat komponen yang dirakit.

1.Metode Perakitan ditinjau dari proses penyambungan komponen

A. Metode Cascade B. Metode Keseimbangan C. Metode Bongkar Pasang


Metode Caascade adalah metode Metode keseimbangan dalam (Knock Down)
perakitan antara komponen perakitan merupakan proses Metode bongkar pasang dilakukan
dengan langkah yang berurutan. penyambungan komponen- secara berurutan juga, tetapi dapat
komponen dengan menggunakan dibongkar pasang, seperti perakitan
spot welding (las titik). meja belajar.
2. Metode perakitan ditinjau dari sifat komponen yang dirakit

Berdasarkan sifat komponen yang dirakit, metode perakitan dapat dibedakan menajadi 3 (tiga)
macam,yaitu sebagai berikut.

A. Metode perakitan yang dapat B. Perakitan dengan pemilihan C. Perakitan secara individual
ditukar-tukar Metode perakitan dengan Proses pengerjaan tiap-tiap
Metode perakitan ini pemilihan juga menggunakan komponen tidak dapat dipisahkan
memungkinkan komponen- komponen-komponen yang dari pasangannya. Proses perakitan
komponen yang akan dirakit dapat dihasilkan dengan produksi harus dilakukan secara berurutan
ditukarkan satu sama massal. Hanya saja, setiap tergantung bagian yang
lain(interchangeable). komponen memiliki pengukuran sebelumnya.
tersendiri.
3. Metode Perakitan Ditinjau dari Proses yang Dipakai
untuk Menyelesaikan Perakitan
Proses yang digunakan untuk menyelesaikan perakitan komponen-komponen tersebut terdiri dari 3
(tiga) cara, yaitu sebagai berikut.

A. Pemasangan secara mekanikal B. Metode penggabungan C. Las perekat (adhesive bonding)


(mechanical fastening) (joining methods) Teknik ini menggunakan bahan
Pemasangan secara mekanikal memiliki Penggabungan merupakan metode perekat untuk menggabungkan
beberapa teknik antara lain threaded yang berhubungan dengan proses komponen. Bahan perekat dibagi ke
fasteners, mvets, crimping, press fits, dan las,brazing, dan penyolderan. Pada dalam dua kelompok, yaitu perekat
snap fits. Pads teknik threaded fasteners teknik ini, proses perakitan termoplastik dapat dengan mudah
perakitan komponen dilakukan dengan memanfaatkan besi cair untuk digunakan, tetapi tidak cocok untuk
menggunakan sekrup, mut haut, dan lain menggabungkan dua atau lebih pengaplikasian bersuhu tinggi,
lain sehingga tidak cocok dikerjakan secara komponen menjadi satu. sedangkan termosetting melibatkan
robotik atau otomatis Sedangkan pada bahan kimia dalam
teknik rivest dan crimping perakitan pengaplikasiannya
komponen dibentuk secara mekanikal.
C. Sistem Perakitan dan Keseimbangan Lintasan

1. Sistem Perakitan
Ada beberapa macam jenis perakitan yang sering digunakan di dunia industri, hal ini tergantung pada pekerjaan yang
akan dilakukan. Biasanya faktor bentuk dan jumlah produk yang akan dihasilkan sangat menentukan. Pada umumnya
ada dua macam jenis perakitan yaitu :

a. Perakitan Manual b. Perakitan otomatis


Perakitan yang sebagian besar proses Perakitan yang dikerjakan dengan sistem otomatis seperti otomasi,
dikerjakan secara konvensional elektronik, mekanik, gabungan mekanik dan elektronik (mekatronik), dan
atau menggunakan tenaga manusia dengan membutuhkan alat
peralatan yang sederhana tanpa alat-alat bantu bantu yang lebih khusus. Sedangkan untuk jenis perakitan dapat dibedakan
yang menurut jenis produk
spesifik atau khusus. yang akan dilakukan perakitan yaitu; Produk tunggal Jenis perakitan tunggal
yaitu perakitan
dengan produk hanya satu jenis saja

c. Produk seri
Jenis perakitan produk seri adalah bila perakitan
dilakukan dalam jumlah massal dalam bentuk dan ukuran yang sama. Contohnya proses
perakitan produk elektronik, perakitan mobil, perakitan motor dan lain-lain.
2. Terminology Keseimbangan Lintasan Istilah - istilah dalam keeimbangan lintasan

a. Elemen kerja : yaitu bagian dari keseluruhan pekerjaan dalam proses perakitan
b. Elemen kerja minimum : yaitu bagian terkecil dari suatu elemen kerja yang sudah tidak dapat terbagi lagi.
c. Total Waktu Pengerjaan : yaitu jumlah waktu yang dibutuhkan untuk mengerjakan semua
elemen sepanjang lintasan
d. Waktu proses stasiun kerja : yaitu jumlah waktu yang dibutuhkan untuk mengerjakan semua
elemen kerja yang berada distasiun kerja kerja tersebut
e. Waktu siklus: yaitu jarak waktu antar produk yang dapat dihasilkan pada lintasan
f. Diagram pendahuluan : yaitu suatu grafik yang mengambarkan urutan elemen kerja yang
diberi symbol node dengan tanda panah sebagai penghubung antar node yang menunjukkan
aliran tiap elemen.
Faktor-Faktor yang Paling Berpengaruh pada Proses
Perakitan

Setidaknya ada 9 (sembilan) faktor yang paling berpengaruh pada proses


perakitan produk. Faktor-faktor tersebut, yaitu sebagai berikut

1) Jenis bahan dari komponen yang akan dirakit


2) Kekuatan yang dibutuhkan
3) Pemilihan metode penyambungan
4) Pemilihan metode penguatan
5) Penggunaan alat bantu perakitan
6) Toleransi
7) Bentuk atau tampilan produk
8) Ergonomis
9) finishing
Prosedur Perakitan

1) Persiapan
Menyiapkan alat bantu yang akan digunakan.

2) Pelaksanaan
Melaksanakan pekerjaan dengan menentukan teknik untuk mengikat/menyambung antar komponen.

3) Penyelesaian
Perakitan diperiksa secara visual dan ukurannya disesuaikan dengan gambar dan spesifikasi.
Peta Proses Perakitan

Peta proses perakitan adalah suatu diagram yang


menggambarkan suatu urutan dari operasi, transportasi,
dan pemeriksaan, inspeksi hingga penyimpanan dari
suatu kegiatan kerja secara keseluruhan mulai dari
bahan baku, perakitan, dan menjadi barang jadi.
"Believe in yourself and all that you
are. Know that there is something
inside you that is greater than any
obstacle"

—Company’s quote
Thanks
Do you have any questions?

Reva
Vina
Anisa
Rica
CREDITS: This presentation template was created by Slidesgo, and
Oktavia
includes icons by Flaticon, and infographics & images by Freepik
Anzani
Dina

Anda mungkin juga menyukai