Anda di halaman 1dari 6

LAPORAN PRAKTIK KERJA INDUSTRI

PROSES PENGERJAAN FOTO STUDIO


(PASS FOTO)
M.Diaz
XII-MM
Pengantar
Pass foto merupakan foto kecil yang diambil dari kepala sampai dada dengan keadaan tubuh tegak,yang sering
diperlukan sebagai tanda pengenal atau informasi identitas seseorang.Pass Foto juga ada beberapa jenis,yaitu
untuk:

• Ijazah, Untuk ijazah ada beberapa macam ukuran dan warna sesuai tingkat pendidikan,misalnya ukuran foto
di tingkat SD,SMP,SMA,memakai ukuran 3 X 4 hitam putih,atau berwarna.Ukuran foto di tingkat
UNIVERSITAS memakai ukuran 3 x 4 atau juga 4 x 6.

• Visa, Untuk aturan pas foto visa,membutuhkan pass foto,dengan ukuran 4×6 sebanyak 2 lembar latar
belakang warna putih.Dan biasanya ketentuanya berbeda beda tergantung aturan negara yang akan di
tujui.

• Passport, passport juga memiliki kenteuan ukuran yang bebrbeda beda di setiap negara seperti 2 x 2,4 x
6,dll.Tergantung tujuan negara yang akan di tujui.
Persiapan sebelum pass
foto

• Mengecek Kamera seperti,cek baterai


kamera,memory card,dan lensa kamera.Dan
menyetting kamera seperti,ISO,SHUTTER
SPEED,AF.

• Mengecek lighting studio,mengatur kecerahannya.

• Menyiapkan background,sesuai yang konsumen


butuhkan.
Proses Pemotretan

● Fokuskan kamera terhadap objek yang akan di potret.Setelah fokus


terhadap objek,foto objek dengan benar.
Proses setelah pemotretan
● Memindahkan file dari kamera ke komputer menggunakan kabel USB.

● Pemilihan file foto yang akan di edit.

● Lanjut ke proses pengeditan.


Sekian,
Terima Kasih

Anda mungkin juga menyukai