Anda di halaman 1dari 15

THE BLESSINGS OF

SABBATH
KELUARAN 34:10 - 27
GOD’S BLESSINGS PROMISES

• Melakukan perbuatan yang Ajaib di tengah bangsa-bangsa.


(Perbuatan yang dahsyat akan Tuhan perlihatkan).

• Menghalau musuh-musuh kita (Memberikan keamanan).


THINGS TO DO

• Jangan mengadakan perjanjian dengan penduduk setempat,

• Rubuhkan setiap mezbah mereka, remukkan tugu-tugu berhala

• Jangan sujud menyembah allah mereka.


MENYEMBAH BERHALA JANGAN, SEBALIKNYA
• Rayakan Hari Raya Roti Tak Beragi (ay 18)
• Persembahkan segala yang sulung sebagai milik Tuhan (ay 19)

• Enam hari lamanya kita bekerja, hari ke tujuh – SABAT (ay 21)
• Rayakan Hari raya ke 50 (Pentakosta) dan Pondok Daun (ay 22).
(Tiga kali setahun orang Israel – laki-laki harus menghadap Tuhan).
1. TAHUN SABAT
= TAHUN ISTIRAHAT

• Imamat 25:3 Enam tahun lamanya engkau harus menaburi ladangmu, dan enam
tahun lamanya engkau harus merantingi kebun anggurmu dan mengumpulkan
hasil tanah x itu, 25:4 tetapi pada tahun yang ketujuh haruslah ada bagi tanah itu
suatu sabat, masa perhentian y penuh, suatu sabat bagi TUHAN. Ladangmu
janganlah kautaburi dan kebun anggurmu z janganlah kaurantingi. 25:5 Dan apa
yang tumbuh sendiri a dari penuaianmu itu, janganlah kautuai dan buah anggur b
dari pokok anggurmu yang tidak dirantingi, c janganlah kaupetik. Tahun itu
harus menjadi tahun perhentian penuh bagi tanah itu.
SABAT ITU ARTINYA:
• PERCAYA KEPADA PEMELIHARAAN TUHAN
• BERSANDAR PENUH KEPADA NYA
• TAAT
• BANYAK MENGUCAP SYUKUR, MEMUJI & MENYEMBAH TUHAN
• MEMIKIRKAN PERKARA-PERKARA YANG ADA DI ATAS
2. TAHUN SABAT = TAHUN PENGHAPUSAN
HUTANG

Ulangan 15:1 "Pada akhir tujuh tahun engkau harus mengadakan penghapusan
hutang. v 15:2 Inilah cara penghapusan itu: setiap orang yang berpiutang harus
menghapuskan apa yang dipinjamkannya kepada sesamanya; janganlah ia
menagih dari sesamanya atau saudaranya, karena telah dimaklumkan
penghapusan hutang demi TUHAN. 15:3 Dari seorang asing w boleh kautagih,
tetapi piutangmu kepada saudaramu haruslah kauhapuskan. 15:4 Maka tidak
akan ada orang miskin di antaramu, sebab sungguh TUHAN akan memberkati x
engkau di negeri yang diberikan TUHAN, Allahmu, kepadamu untuk menjadi
milik pusaka,
SADARKAH SAUDARA
KALAU SAUDARA /
KITA SEMUA ADALAH
ORANG YANG
BERHUTANG KEPADA
TUHAN?
IT IS PAID – LUNASSSSS..
Berfirmanlah TUHAN kepada
Musa: "Katakanlah kepada orang
Israel, demikian: Akan tetapi
hari-hari Sabat-Ku e harus kamu
pelihara, sebab itulah peringatan f
antara Aku dan kamu, turun-
temurun, g sehingga kamu
mengetahui, bahwa Akulah
TUHAN, yang menguduskan h
kamu. – Keluaran 31:12-13
SHEMITTAH = TO RELEASE
DI MASA-MASA PANDEMI INI ADA BANYAK
“KEMATIAN-KEMATIAN” YANG TERJADI
KESIMPULAN
• SEMUA NYA BERCERITA TENTANG KISAH PENEBUSAN TUHAN /KASIH TUHAN /
PENGAMPUNAN TUHAN.

• BAHWA TUHAN LAH YANG MENEBUS KITA.

• HUTANG-MU SUDAH LUNAS DIBAYAR!


RESPON / TINDAKAN KITA APA?

1. PERCAYA PENUH, BERSANDAR HANYA KEPADA NYA

2. HIDUP DALAM PERTOBATAN, PENGAMPUNAN, PENYALIBAN DIRI

3. MELEKAT /INTIM DENGAN NYA (MEMIKIRKAN PERKARA-PERKARA YANG


DI ATAS)

4. MENTAATI PERINTAH-PERINTAH NYA


HASILNYA /JANJI TUHAN

" 34:10 Firman-Nya: "Sungguh, Aku mengadakan suatu perjanjian. l Di depan seluruh
bangsamu ini akan Kulakukan perbuatan-perbuatan m yang ajaib, seperti yang belum
pernah dijadikan di seluruh bumi n di antara segala bangsa; seluruh bangsa, yang di
tengah-tengahnya engkau diam, akan melihat perbuatan TUHAN, sebab apa yang akan
Kulakukan dengan engkau, sungguh-sungguh dahsyat.
34:23 Tiga kali n setahun segala orangmu yang laki-laki harus menghadap ke hadirat
Tuhanmu TUHAN, Allah Israel, 34:24 sebab Aku akan menghalau bangsa-bangsa o dari
depanmu dan meluaskan daerahmu; p dan tiada seorangpun yang akan mengingini
negerimu, apabila engkau pergi untuk menghadap ke hadirat TUHAN, Allahmu, tiga kali
setahun.
GOD BLESS YOU

Anda mungkin juga menyukai