Anda di halaman 1dari 21

ARDS

dr. Nur Afifah Thamrin


Residen Pembimbing : dr. Alfiah
ARDS

Acute respiratory distress syndrome (ARDS), gangguan


heterogen secara klinis dan biologis terkait dengan berbagai
proses penyakit yang menyebabkan cedera paru akut dengan
peningkatan tekanan ekstravaskular paru non hidrostatik,
penurunan komplians paru, dan hipoksemia berat

Acute Respiratory Distress Syndrome (ARDS); Lung protective strategies; Positive End Expiratory Pressure (PEEP); Recruitment maneuvers; Prone positioning; Extracorporeal membrane oxygenation (ECMO). [Am J Med Sci
2021;362(1):13–23.]
Definisi AECC

▪ Definisi ARDS menurut American European Consensus Conference


adalah:
1. Gagal napas dengan onset yang bersifat akut
2. Rasio PaO2/FIO2 ≤ 200 mmHg
3. Infiltrat bilateral pada foto toraks, tanpa adanya bukti edema paru
kardiogenik. 4. Pulmonary arterial wedge pressure (PAWP) ≤ 18
mmHg atau tidak ada tanda-tanda peningkatan tekanan pada
atrium kiri.

Acute Respiratory Distress Syndrome (ARDS); Lung protective strategies; Positive End Expiratory Pressure (PEEP); Recruitment maneuvers; Prone positioning; Extracorporeal membrane oxygenation (ECMO). [Am J Med Sci
2021;362(1):13–23.]
Arief Bakhtiar, Departemen Pulmonologi dan Ilmu Kedokteran Respirasi, Fakultas Kedokteran, Universitas Airlangga/RSUD Dr. Soetomo. Jl. Mayjen. Prof. Dr. Moestopo 6-8 Surabaya 60286. E-mail: ariefapecbakhtiar@gmail.com
Definisi Berlin

Acute Respiratory Distress Syndrome (ARDS); Lung protective strategies; Positive End Expiratory Pressure (PEEP); Recruitment maneuvers; Prone positioning; Extracorporeal membrane oxygenation (ECMO). [Am J Med Sci
2021;362(1):13–23.]
Definisi Kigali

▪ Definisi ARDS Kigali mempertahankan batas waktu 1 minggu dan


kriteria sumber edema yang sama dengan definisi Berlin. Persyaratan
PEEP minimal dihilangkan, sedangkan hipoksemia dievaluasi
menggunakan rasio saturasi oksigen perifer yang diukur dengan
pulse oximetry (SpO2 ) / fraksi oksigen inspirasi (FiO2 ) < 97%

Rakhmatullah, R. and Sudjud, R.W., 2019. Diagnosis dan Tatalaksana ARDS. Majalah Anestesia dan Critical Care, 37(2), pp.58-68.
Rakhmatullah, R. and Sudjud, R.W., 2019. Diagnosis dan Tatalaksana ARDS. Majalah Anestesia dan Critical Care, 37(2), pp.58-68.
Berdasarkan karakteristik gambaran histopatologinya,
ARDS dibagi menjadi 3 fase seperti tampak pada gambar 1
yaitu

1. Fase akut (hari 1-6) = tahap eksudatif


- Edema interstitial dan alveolar dengan akumulasi neutrofil, makrofag, dan sel darah merah
- Kerusakan endotel dan epitel alveolus
- Membran hialin yang menebal di alveoli
2. Fase sub-akut (hari 7-14) = tahap fibroproliferatif
- Sebagian edema sudah direabsorpsi
- Proliferasi sel alveolus tipe II sebagai usaha untuk memperbaiki kerusakan
- Infiltrasi fibroblast dengan deposisi kolagen
3. Fase kronis (setelah hari ke-14) = tahap resolusi
⁻ Sel mononuclear dan makrofag banyak ditemukan di alveoli
⁻ Fibrosis dapat terjadi pada fase ini
Acute Respiratory Distress Syndrome (ARDS); Lung protective strategies; Positive End Expiratory Pressure (PEEP); Recruitment maneuvers; Prone positioning; Extracorporeal membrane oxygenation (ECMO). [Am J Med Sci
2021;362(1):13–23.]
Arief Bakhtiar, Departemen Pulmonologi dan Ilmu Kedokteran Respirasi, Fakultas Kedokteran, Universitas Airlangga/RSUD Dr. Soetomo. Jl. Mayjen. Prof. Dr. Moestopo 6-8 Surabaya 60286. E-mail: ariefapecbakhtiar@gmail.com
Etiologi

Cedera Paru Langsung Cedera Paru Tidak Langsung

• Pneumonia • Sepsis
• Aspirasi • Syok hemorhagik
• Kontusio Paru • Pancreatitis
• Trauma Inhalasi • Luka bakar
• Near drowning • Drugs/toxins
• Transfusi darah

Acute Respiratory Distress Syndrome (ARDS); Lung protective strategies; Positive End Expiratory Pressure (PEEP); Recruitment maneuvers; Prone positioning; Extracorporeal membrane oxygenation (ECMO). [Am J Med Sci
2021;362(1):13–23.]
proliferasi mediator
inflamasi pada mikrosirkulasi
paru.
Neutrofil ini mengaktifkan
dan bermigrasi dalam jumlah
besar u.
melewati endotel pembuluh Sepsis
Pneumonia darah dan permukaan epitel Syok hemorhagik
Aspirasi alveolar, Pancreatitis
Kontusio Paru melepaskan protease, Luka bakar
Trauma Inhalasi sitokin, dan reactive oxygen Drugs/toxins
Near drowning species (ROS) Transfusi darah
Peningkatan permeabilitas
vaskuler
edema paru, pembentukan
membran hialin, dan
kehilangan surfaktan
menurunkan komplians paru
dan membuat pertukaran
gas sulit terjadi

ARDS
Patofisologi

Mengaktifkan makrofag Sitokin-sitokin tersebut


alveolusuntuk melepaskan pro- menstimulasi neutrofil untuk
inflamasisitokin menuju paru dan melepaskan
mediator-mediator radang

Alveoli dipenuhi darah,cairan


Kerusak alveolus dan epitel berprotein dan surfaktan tidak
kapiler dapat lagi menopang alveolus

gangguan pertukaran gas dan


penurunan komplians paru ciri
khas ARDS
Acute Respiratory Distress Syndrome (ARDS); Lung protective strategies; Positive End Expiratory Pressure (PEEP); Recruitment maneuvers; Prone positioning; Extracorporeal membrane oxygenation (ECMO). [Am J Med Sci
2021;362(1):13–23.]
Acute Respiratory Distress Syndrome (ARDS); Lung protective strategies; Positive End Expiratory Pressure (PEEP); Recruitment maneuvers; Prone positioning; Extracorporeal membrane oxygenation (ECMO). [Am J Med Sci
2021;362(1):13–23.]
Gambaran Klinis

▪ sesak napas akut


▪ takipnea, takikardi dan kebutuhan FIO2 yang semakin bertambah
untuk menjaga agar saturasi oksigen tetap normal
▪ hipotensi dan tanda-tanda vasokonstriksi perifer (akral dingin dan
sianosis perifer) dapat ditemukan.
▪ Suhu pasien dapat febris maupun hipotermia.

Acute Respiratory Distress Syndrome (ARDS); Lung protective strategies; Positive End Expiratory Pressure (PEEP); Recruitment maneuvers; Prone positioning; Extracorporeal membrane oxygenation (ECMO). [Am J Med Sci
2021;362(1):13–23.]
Diagnosis

ANAMNESIS

PEMERIKSAAN
fISIS

PENUNJANG

Acute Respiratory Distress Syndrome (ARDS); Lung protective strategies; Positive End Expiratory Pressure (PEEP); Recruitment maneuvers; Prone positioning; Extracorporeal membrane oxygenation (ECMO). [Am J Med Sci
2021;362(1):13–23.]
FOTO THORAKS

▪ opasifikasi bilateral,
konsolidasi yang bisa
simetris maupun asimetris
disertai dengan air
bronchogram (Gambar 3).
Diagnosis banding meliputi
pneumonia terutama akibat
aspirasi, perdarahan alveolar
difus dan edema paru karena
penyebab lainnya

Acute Respiratory Distress Syndrome (ARDS); Lung protective strategies; Positive End Expiratory Pressure (PEEP); Recruitment maneuvers; Prone positioning; Extracorporeal membrane oxygenation (ECMO). [Am J Med Sci
2021;362(1):13–23.]
Ventilasi Farmakologi
mekanik
( Lung
Protective
Ventilation)

Non
farmakologi

Tatalaksana

Acute Respiratory Distress Syndrome (ARDS); Lung protective strategies; Positive End Expiratory Pressure (PEEP); Recruitment maneuvers; Prone positioning; Extracorporeal membrane oxygenation (ECMO). [Am J Med Sci
2021;362(1):13–23.]
Farmakologi Non farmakologi

• Penghambat Neuromuskular • Pronone Potition


(NMB) • ECMO
• Kortikosteroid sistemik

Acute Respiratory Distress Syndrome (ARDS); Lung protective strategies; Positive End Expiratory Pressure (PEEP); Recruitment maneuvers; Prone positioning; Extracorporeal membrane oxygenation (ECMO). [Am J Med Sci
2021;362(1):13–23.]
Pharmacological Agent Outcome Guidelines

Cisatracurium Mortality benefit Weak recommendation P/F <150

Methylprednisolone Mortality benefit Conditional recommendation P/F


< 14 day

Inhaled Nitric oxide No benefit None

Inhaled Prostacyclin No benefit None

Aspirin No benefit No benefit None

Intravenous salbutamol Harm None

Statin Harm None

Surfactant No benefit None

Acute Respiratory Distress Syndrome (ARDS); Lung protective strategies; Positive End Expiratory Pressure (PEEP); Recruitment maneuvers; Prone positioning; Extracorporeal membrane oxygenation (ECMO). [Am J Med Sci
2021;362(1):13–23.]
Acute Respiratory Distress Syndrome (ARDS); Lung protective strategies; Positive End Expiratory Pressure (PEEP); Recruitment maneuvers; Prone positioning; Extracorporeal membrane oxygenation (ECMO). [Am J Med Sci
2021;362(1):13–23.]
Extracorporeal Membrane Oxygenation (ECMO) adalah suatu sistem prolonged
cardiopulmonary bypass yang banyak berhasil mengobati bayi baru lahir yang
mengalami gagal nafas akibat aspirasi mekonium, hernia diafragma dan infeksi virus
yang berat. Penggunaan EMCO untuk ARDS hasilnya masih kontroversial.

Acute Respiratory Distress Syndrome (ARDS); Lung protective strategies; Positive End Expiratory Pressure (PEEP); Recruitment maneuvers; Prone positioning; Extracorporeal membrane oxygenation (ECMO). [Am J Med Sci
2021;362(1):13–23.]
Prognosis

▪ Pembagian subgroup ARDS berdasarkan kriteria Berlin menjadi


prediktor prognosis. ARDS ringan, sedang, dan berat berkaitan
dengan meningkatnya angka mortalitas masing-masing 27%, 32%,
and 45% dan meningkatnya durasi penggunaan ventilasi mekani

Acute Respiratory Distress Syndrome (ARDS); Lung protective strategies; Positive End Expiratory Pressure (PEEP); Recruitment maneuvers; Prone positioning; Extracorporeal membrane oxygenation (ECMO). [Am J Med Sci
2021;362(1):13–23.] Arief Bakhtiar, Departemen Pulmonologi dan Ilmu Kedokteran Respirasi, Fakultas Kedokteran, Universitas Airlangga/RSUD Dr. Soetomo. Jl. Mayjen. Prof. Dr. Moestopo 6-8 Surabaya 60286. E-mail:
Terima kasih

Anda mungkin juga menyukai