Anda di halaman 1dari 33

KAMI UNIT BINMAS POLSEK DENPASAR SELATAN

BERSAMA KALIAN
1
POLSEK DENSEL
Suatu kesatuan sistem yang terdiri atas lalu
lintas, angkutan jalan,jaringan lalu lintas dan
angkutan jalan,prasarana lalu lintas dan
angkutan jalan,
kendaraan,pengemudi,pengguna jalan, serta
pengelolanya. (Psl 1 UU No 22 / 2009 )

POLSEK DENSEL
Setiap orang yang mengemudikan kendaraan bermotor di
jalan wajib memiliki Surat Ijin Mengemudi sesuai dengan
jenis kendaraan Bermotor yang di kemudikan.

1. Usia 17 th ( SIM A, C, D )
2. Kartu Tanda Penduduk
3. Pengisian formulir permohonan
4. Surat keterangan dokter
5. Ujian teori
6. Ujian praktek

Ketentuan pidana pasal 281 UU No.22 /2009 : pidana 4 bln kurungan atau
denda max Rp.1.000.000,-
Pengemudi sepeda motor wajib
menyalakan lampu utama di siang hari

KETENTUAN PIDANA : psl 239 :2 kurungan 15 hari


denda max Rp.100.000,-
Setiap orang yang mengemudikan kendaraan bermotor dan
penumpang sepeda motor wajib mengenakan helm yang
memenuhi standart Nasional Indonesia

KETENTUAN PIDANA : psl 291 : 1 kurungan 1 bulan denda max


Rp.250.000,-
PASAL 106 : 4 UU NO 22 THN 2009
SETIAP ORG YANG MENGENDARAKAN KENDARAAN
MOTOR DI JALAN WAJIB MEMATUHI KETENTUAN:
-RAMBU PERINTAH
-MARKA JALAN ALAT PEMBERI ISYARAT LALU LINTAS
-GERAKAN LALU LINTAS
-BERHENTI DAN PARKIR
-PERINGATAN DGN BUNYI DAN LAMPU
-KECEPATAN MAX ATAU MIN
KETENTUAN PIDANA PSL 287 AYAT 1 :KURUNGAN 2 BLN,ATAU DENDA MAX Rp.500.000,-
SETIAP ORG YANG MENGEMUDIKAN KENDARAAN
BERMOTOR DI JALAN WAJIB MENGUTAMAKAN
KESELAMATAN PEJALAN KAKI DAN BERSEPEDA

KETENTUAN PIDANA PSL 284 : PIDANA KURUNGAN 2 BLN, ATAU DENDA MAX
Rp.500.000,-
INDONESIA (DENPASAR)

TOKYO JEPANG
- HENTIKAN KEND DI TEMPAT YG AMAN
- BERSIKAPLAH YANG SOPAN
- JGN BERUSAHA UTK LARI
- TANYAKAN APA PELANGGARANNYA
5 “S” TERTIB LALU LINTAS
 SIAP DIRI
 SIAP SURAT-SURAT
 SIAP KENDARAAN
 SIAP BERJALAN
 SELALU BERDOA
GERAKAN PENGATURAN LALU LINTAS

Berikut 12 Gerakan pengaturan lalu lintas :


Gerakan 1 : Menghentikan arus dari segala arah

Priiiiiiiiit!
(Satu tiupan peluit yang panjaaaaang....)
SEMUA ARAH BERHENTI!!!
GERAKAN PENGATURAN LALU LINTAS

Berikut 12 Gerakan pengaturan lalu lintas :


Gerakan 2 : Menghentikan arus dari arah depan petugas

Priiiiiiiiit!
(Satu tiupan peluit yang panjaaaaang....)
Rekan-rekan yang berada di depan petugas, harus berhenti.!!
GERAKAN PENGATURAN LALU LINTAS

Berikut 12 Gerakan pengaturan lalu lintas :


Gerakan 3 : Menghentikan arus dari arah belakang petugas

Priiiiiiiiit!
(Satu tiupan peluit yang panjaaaaang....)
Kalau rekan-rekan dari arah belakang petugas, lihat punggung petugas yang
merentangkan tangan kiri nya, segeralah berhenti.!!
GERAKAN PENGATURAN LALU LINTAS

Berikut 12 Gerakan pengaturan lalu lintas :


Gerakan ke 4 : Menghentikan kendaraan dari arah depan & belakang petugas

Priiiiiiiiit!
(Satu tiupan peluit yang panjaaaaang....)
Arah depan dan belakang petugas diperintahkan untuk berhenti. Walau
rentangan tangan petugas tidak dapat menutupi lebar jalan, mohon jangan
mencuri-curi jalan.
GERAKAN PENGATURAN LALU LINTAS

Berikut 12 Gerakan pengaturan lalu lintas :


Gerakan ke 5: Menghentikan arah tertentu

Priiiiiiiiit!
(Satu tiupan peluit yang panjaaaaang....)
Gerakan ini bebas, tergantung petugas mengarahkan telapak tangannya ke
arah mana, apabila rekan-rekan berada dalam arus yang dapat melihat jelas
telapak tangan petugas, artinya BERHENTI.
GERAKAN PENGATURAN LALU LINTAS

Berikut 12 Gerakan pengaturan lalu lintas :


Gerakan ke 6: Menjalankan arus dari arah kanan petugas

Prit! Prit! ..... Prit! Prit! ..... Prit! Prit! ..... Prit! Prit!
(Dua kali tiupan peluit yang teratur..)
Yang melihat gerakan ini berada di sisi kanan petugas, MAJUUUUUUU
JALAAAAN...
GERAKAN PENGATURAN LALU LINTAS

Berikut 12 Gerakan pengaturan lalu lintas :


Gerakan ke 7: Menjalankan arus dari arah kiri petugas

Prit! Prit! ..... Prit! Prit! ..... Prit! Prit! ..... Prit! Prit!
(Dua kali tiupan peluit yang teratur..)
Dari sebelah kiri petugas, dipersilahkan JALAN...
GERAKAN PENGATURAN LALU LINTAS

Berikut 12 Gerakan pengaturan lalu lintas :


Gerakan ke 8 : Menjalan arus dari arah kanan dan kiri petugas bersamaan

Prit! Prit! ..... Prit! Prit! ..... Prit! Prit!


(Dua kali tiupan peluit yang teratur..)
Kanan dan kiri petugas, AYO JALAN...
GERAKAN PENGATURAN LALU LINTAS

Berikut 12 Gerakan pengaturan lalu lintas :


Gerakan ke 9 : Mempercepat kendaraan dari arah kiri petugas

Prit! Prit! Prit! .. Prit! Prit! Prit! ..


( tiga kali peluit pendek berulang kali )
Gerakan nomer 9 dan 10, sering dikeluarkan apabila ada kecelakaan, dan
pengendara malah asik menonton orang yang lagi kena musibah kecelakaan.
GERAKAN PENGATURAN LALU LINTAS

Berikut 12 Gerakan pengaturan lalu lintas :


Gerakan ke 10 : Mempercepat arus dari arah kanan petugasgas

Prit! Prit! Prit! .. Prit! Prit! Prit! .. Prit! Prit! Prit!


( tiga kali peluit pendek berulang kali )
Gerakan nomer 9 dan 10, sering dikeluarkan apabila ada kecelakaan, dan
pengendara malah asik menonton orang yang lagi kena musibah kecelakaan.
GERAKAN PENGATURAN LALU LINTAS

Berikut 12 Gerakan pengaturan lalu lintas :


Gerakan ke 11 : Memperlambat kendaraan dari arah depan petugas

Prit! Prit! Prit! .. Prit! Prit! Prit! .. Prit! Prit! Prit!


( tiga kali peluit pendek berulang kali )
Rekan-rekan yang melihat petugas melakukan gerakan ini dari depan,
mohon kurangi kecepatan...
GERAKAN PENGATURAN LALU LINTAS

Berikut 12 Gerakan pengaturan lalu lintas :


Gerakan ke 12 : Memperlambat kecepatan arus dari arah belakang petugas

Prit! Prit! Prit! .. Prit! Prit! Prit! .. Prit! Prit! Prit!


( tiga kali peluit pendek berulang kali )
Melihat gerakan ini dari belakang, petugas mengayunkan tangan kirinya, dari
90 derajat ke 45 derajat berulang-ulang.. Mohon kurangi kecepatan rekan2..
GERAKAN PENGATURAN LALU LINTAS

GERAKAN KHUSUS Pak Polantas yang paling baru...

(tangan petugas mengepal dan membuka berulang kali, tanpa tiupan peluit)
Gerakan ini mengingatkan bahwa mulai 2010, motor yang tidak menyalakan
lampu utama di siang hari akan kena denda sebesar Rp. 100.000,-
Hayooo... Pilih nyalain lampu atau ditilang?

Anda mungkin juga menyukai