Anda di halaman 1dari 2

PRESENTASI KASUS PPK BLOK GADAR 2012 A.

IDENTITAS Nama Pasien Umur Jenis kelamin Agama Pendidikan Pekerjaan Alamat

: An. C : 6 tahun :::::-

B. ANAMNESA Keluhan Utama : sesak nafas

Riwayat Penyakit Sekarang : sesak nafas sejak 2 hari yang lalu dirasakan semakin memberat dan tidak berkurang dengan istirahat, terdengar suara mengi, dan pasien lebih suka dalam posisi duduk sambil bertopang dagu. Saat ditanya pasien hanya menjawab dengan mengangguk dan menggeleng, terkadang hanya keluar kata iya atau tidak

Anamnesis sistem Sistem Saraf Pusat Sistem Kardiovaskuler Sistem Respirasi Sistem Pencernaan Sistem Urogenital Sistem Muskuloskeletal Sistem Integumentum

: demam (-), pusing (-), nyeri kepala(-) : nyeri dada (-), berdebar-debar (-) : sesak nafas (+), batuk ngikil (+) : nafsu makan dan minum berkurang, BAB dbn : BAK dbn : nyeri sendi (-) : gatal-gatal (-), keringat dingi(-)

Riwayat Penyakit dahulu : Asma (+) Batuk lama (-) Alergi (+) Riwayat Penyakit keluarga : Asma (-) Alergi (-) Kebiasaan, Sosial, Ekonomi, dan Lingkungan : makan 3 kali sehari, sering bermain diluar rumah, bermain bersama teman-temannya, suka minum dingin dan makan coklat, sanitasi dan ventilasi baik, air minum berasal dari air PAM.

PRESENTASI KASUS PPK BLOK GADAR 2012 C. PEMERIKSAAN FISIK KU Kesadaran Vital sign : sedang, lemah : baik GCS : E V M : Tekanan darah :mmHg Denyut Nadi : 120 x/menit Pernapasan : 44 x/menit Suhu : 37,7 0C

Pemeriksaan Kepala : - konjungtiva (tidak anemis) Pemeriksaan Leher : JVP (dbn) Pemeriksaan Thorax : -cor : dbn -pulmo : ekspirasi memanjang, mengi, hiperinflasi dada, pernafasan cepat Pemeriksaan Abdomen : Pemeriksaan Muskuloskletal : Status Lokalis (Jika Perlu) : Status Neurologis (Jika Perlu) :

D.

USULAN PEMERIKSAAN PENUNJANG DAN HARAPAN HASIL

E.

DIAGNOSA KERJA DAN DD

F.

PENATALAKSANAAN

G.

PEMBAHASAN

H.

SUMBER PUSTAKA

Anda mungkin juga menyukai