Anda di halaman 1dari 2

Gastro Esophageal Reflux Disease (GERD)

KATA PENGANTAR
Penyakit refluks gastroesofageal (gastroesophageal reflux dieases (GERD) adalah suatu keadaan patologis sebagai akibat refluks kandungan lambung kedalam esofagus dengan berbagai gejala yang timbul akibat keterlibatan esophagus, faring, laring, dan saluran nafas. Telah diketahui bahwa refluks kandungan lambung ke esophagus dapat menimbulkan berbagai gejala di esophagus maupun eksta-esofagus yang dapat menyebabkan komplikasi yang berat seperti striktur, Barretts esophagus bahkan adenokarsinoma di kardia n esophagus. Banyak ahli yang menggunakan istilah sefagitis refluks, yang merupakan keadaan terbanyak dari penyakit refluks gastroesofageal. Dalam makalah ini, akan dibahas bagaimana etiologi, patofisiologi dan pathogenesis serta penatalaksanaan dan pencegahannya. Akhirnya penyusun mengucapkan terima kasih atas bantuan teman-teman kelompok PBL C2 dan dr. Eva sebagai pembimbing atas tersusunnya makalah ini.

Jakarta 02 Juni 2009

i | SISTEM DIGESTIVUS 2

Gastro Esophageal Reflux Disease (GERD)

DAFTAR ISI
Halaman KATA PENGANTAR DAFTAR ISI PENDAHULUAN ISI Anamnesis Pemeriksaan Working diagnosis Dd Etiologi Patofisiologi dan pathogenesis Penatalaksanaan Pencegahan Prognosis 2 3 6 7 12 14 15 21 21 22 23 i ii 1

PENUTUP DAFTAR PUSTAKA

ii | SISTEM DIGESTIVUS 2

Anda mungkin juga menyukai