Anda di halaman 1dari 7

DOA DALAM UPACARA BENDERA : OM KSAMA SWAMAM JAGATNATHA, SARWA PAPA HITANGKARAH,

SARWA KARYA SIDHAM DEHI, PRANAMYA SURYESWARAM. OM HYANG WIDHI TUHAN YANG MAHA KUASA PADA HARI YANG BERBAHAGIA INI, BERANJAK DARI KEYAKINAN DAN RASA BHAKTI YANG TULUS, MARI KITA MENUNDUKKAN KEPALA SEJENAK, BERDOA SERTA MENGHATURKAN PANGAYUBAGIA KEHADAPAN HYANG WIDHI, KARENA BERKAT ANUGRAH HYANG WIDHI, KITA DAPAT MELAKSANAKAN UPACARA BENDERA, DENGAN SEGALA ANUGRAH HYANG WIDHI DAN KASIH SAYANG YANG KITA DAMBAKAN. OM HYANG WIDHI TUHAN YANG MAHA AGUNG KAMI YAKIN SEPENUHNYA BAHWA TIADA SESUATUPUN YANG DAPAT KAMI LAKSANAKAN TANPA BERKENAN HYANG WIDHI, OLEH KARENA ITU ANUGRAHILAH BIMBINGAN SERTA JALAN YANG TERANG KEPADA KAMI SEHINGGA MELALUI UPACARA BENDERA INI DAPAT MENINGKATKAN DAN MENGEMBANGKAN MUTU PENDIDIKAN YANG LEBIH BERKWALITAS, DALAM USAHA BERSAMA MENCIPTAKAN SUMBER DAYA MANUSIA YANG HANDAL, SEHINGGA TERBENTUK KADER-KADER PENERUS YANG CAKAP, CERDAS, BERBUDI PEKERTI LUHUR SERTA MEMILIKI RASA TANGGUNG JAWAB YANG TINGGI DALAM MELANJUTKAN PEMBANGUNAN YANG TELAH DITETAPKAN. OM HYANG WIDHI TUHAN YANG MAHA PENGAMPUN AMPUNILAH KESALAHAN DAN KELALAIAN KAMI, TUNTUNLAH KAMI KE JALAN YANG BAIK DAN BENAR, KUATKANLAH SEGALA PERSATUAN ANUGRAH DAN YANG KASATUAN KAMI, AKHIRNYA ATAS

DILIMPAHKAN, HANYALAH PUJA DAN PUJI SYUKUR YANG DAPAT KAMI PERSEMBAHKAN. OM SRIYAM BHAWANTU, SUKHAM BHAWANTU, PURNAM BHAWANTU OM SANTIH SANTIH SANTIH OM

oooooooooo00000000oooooooooo

UNDANG UNDANG DASAR NEGARA REPUBLIK INDONESIA TAHUN 1945

PEMBUKAAN
BAHWA SESUNGGUHNYA KEMERDEKAAN ITU IALAH HAK SEGALA BANGSA DAN OLEH SEBAB ITU, MAKA PENJAJAHAN DI ATAS DUNIA HARUS DIHAPUSKAN KARENA TIDAK SESUAI DENGAN PERIKEMANUSIAAN DAN PERIKEADILAN. DAN PERJUANGAN PERGERAKAN KEMERDEKAAN INDONESIA TELAH SAMPAILAH KEPADA SAAT YANG BERBAHAGIA DENGAN SELAMAT SENTOSA MENGANTARKAN RAKYAT INDONESIA KE DEPAN PINTU GERBANG KEMERDEKAAN NEGARA INDONESIA YANG MERDEKA, BERSATU, BERDAULAT, ADIL DAN MAKMUR. ATAS BERKAT RAHMAT ALLAH YANG MAHA KUASA DAN DENGAN DIDORONGKAN OLEH KEINGINAN LUHUR, SUPAYA BERKEHIDUPAN KEBANGSAAN YANG BEBAS, MAKA RAKYAT INDONESIA MENYATAKAN DENGAN INI KEMERDEKAANYA. KEMUDIAN PEMERINTAHAN UNTUK DARIPADA NEGARA ITU UNTUK YANG MEMBENTUK MELINDUNGI SUATU SEGENAP INDONESIA

BANGSA INDONESIA DAN SELURUH TUMPAH DARAH INDONESIA DAN MEMAJUKAN KESEHJATERAAN UMUM, MENCERDASKAN KEHIDUPAN, DAN IKUT MELAKSANAKAN KETERTIBAN DUNIA YANG BERDASARKAN KEMERDEKAAN, PERDAMAIAN ABADI DAN KEADILAN SOSIAL, MAKA DISUSUNLAH KEMERDEKAAN KEBANGSAAN INDONESIA ITU DALAM SUATU UNDANG-UNDANG DASAR NEGARA INDONESIA, YANG TERBENTUK DALAM SUATU SUSUNAN NEGARA REPUBLIK INDONESIA YANG BERKEDAULATAN RAKYAT DENGAN BERDASAR KEPADA : KETUHANAN YANG MAHA ESA, KEMANUSIAAN YANG ADIL DAN BERADAB, PERSATUAN INDONESIA DAN KERAKYATAN DALAM YANG DIPIMPIN OLEH HIKMAT SERTA KEBIJAKSANAAN INDONESIA PERMUSYAWARATAN/PERWAKILAN,

DENGAN MEWUJUDKAN SUATU KEADILAN SOSIAL BAGI SELURUH RAKYAT

- - - - - - - - - -00000- - - - - - - - - -

SUSUNAN ACARA DALAM RANGKA UPACARA BENDERA


1. PERSIAPAN BARISAN OLEH MASING-MASING PEMIMPIN BARISAN 2. PEMIMPIN UPACARA MEMASUKI TEMPAT UPACARA 3. PENGHORMATAN KEPADA PEMIMPIN UPACARA DIPIMPIN OLEH PEMIMPIN BARISAN PALING KANAN 4. LAPORAN MASING-MASING PEMIMPIN BARISAN 5. PEMBINA UPACARA MEMASUKI LAPANGAN UPACARA 6. PENGHORMATAN UMUM KEPADA PEMBINA UPACARA DIPIMPIN OLEH PEMIMPIN UPACARA 7. LAPORAN PEMIMPIN UPACARA KEPADA PEMBINA UPACARA, BAHWA UPACARA SIAP DIMULAI 8. PENGIBARAN BENDERA MERAH PUTIH DIIRINGI LAGU KEBANGSAAN INDONESIA RAYA 9. MENGHENINGKAN CIPTA DIPIMPIN OLEH PEMBINA UPACARA 10. PEMBACAAN TEKS PANCASILA DIIKUTI OLEH SELURUH PESERTA UPACARA 11. PEMBACAAN PEMBUKAAN UNDANG-UNDANG DASAR NEGARA REPUBLIK INDONESIA TAHUN 1945 12. AMANAT PEMBINA UPACARA, . . . .PESERTA UPACARA DAPAT DIISTIRAHATKAN 13. MENYANYIKAN SALAH SATU LAGU WAJIB NASIONAL 14. PEMBACAAN DOA 15. LAPORAN PEMIMPIN UPACARA, BAHWA UPACARA BENDERA TELAH SELESAI 16. PENGHORMATAN UMUM KEPADA PEMBINA UPACARA DIPIMPIN OLEH PEMIMPIN UPACARA 17. PEMBINA UPACARA MENINGGALKAN TEMPAT UPACARA 18. PENGHORMATAN KEPADA PEMIMPIN UPACARA DIPIMPIN OLEH PEMIMPIN BARISAN PALING KANAN 19. PEMIMPIN UPACARA DIPERKENANKAN MENINGGALKAN LAPANGAN UPACARA 20. UPACARA BENDERA SELESAI, PESERTA UPACARA DAPAT DIBUBARKAN

- - - - - - - - - -00000- - - - - - - - - -

PROKLAMASI

KAMI BANGSA INDONESIA DENGAN INI MENYATAKAN KEMERDEKAAN INDONESIA.

HAL-HAL YANG MENGENAI PEMINDAHAN KEKUASAAN DAN LAIN-LAIN DISELENGGARAKAN DENGAN CARA SEKSAMA DAN DALAM TEMPO YANG SESINGKAT-SINGKATNYA.

JAKARTA, 17 AGUSTUS 1945 ATAS NAMA BANGSA INDONESIA

SOEKARNO - HATTA

SUSUNAN ACARA DALAM RANGKA UPACARA BENDERA


1. PERSIAPAN BARISAN OLEH MASING-MASING PEMIMPIN BARISAN KEPADA PEMIMPIN UPACARA DIPIMPIN OLEH

2. PEMIMPIN UPACARA MEMASUKI TEMPAT UPACARA 3. PENGHORMATAN PEMIMPIN BARISAN PALING KANAN 4. LAPORAN MASING-MASING PEMIMPIN BARISAN 5. PEMBINA UPACARA MEMASUKI LAPANGAN UPACARA 6. PENGHORMATAN UMUM KEPADA PEMBINA UPACARA DIPIMPIN OLEH PEMIMPIN UPACARA 7. LAPORAN PEMIMPIN UPACARA KEPADA PEMBINA UPACARA, BAHWA UPACARA PERINGATAN HARI PROKLAMASI REPUBLIK INDONESIA 17 AGUSTUS 2011 SIAP DIMULAI 8. PENGIBARAN BENDERA MERAH PUTIH DIIRINGI LAGU KEBANGSAAN INDONESIA RAYA 9. MENGHENINGKAN CIPTA DIPIMPIN OLEH PEMBINA UPACARA 10. PEMBACAAN TEKS PROKLAMASI KEMERDEKAAN REPUBLIK INDONESIA 11. PEMBACAAN TEKS PANCASILA DIIKUTI OLEH SELURUH PESERTA UPACARA 12. PEMBACAAN PEMBUKAAN UNDANG-UNDANG DASAR NEGARA REPUBLIK INDONESIA TAHUN 1945 13. AMANAT PEMBINA UPACARA, . . . .PESERTA UPACARA DAPAT DIISTIRAHATKAN 14. MENYANYIKAN LAGU HARI MERDEKA 15. PEMBACAAN DOA 16. LAPORAN PEMIMPIN UPACARA, BAHWA UPACARA BENDERA TELAH SELESAI 17. PENGHORMATAN UMUM KEPADA PEMBINA UPACARA DIPIMPIN OLEH PEMIMPIN UPACARA 18. PEMBINA UPACARA MENINGGALKAN TEMPAT UPACARA 19. PENGHORMATAN KEPADA PEMIMPIN UPACARA DIPIMPIN OLEH PEMIMPIN BARISAN PALING KANAN 20. PEMIMPIN UPACARA DIPERKENANKAN MENINGGALKAN LAPANGAN UPACARA 21. UPACARA BENDERA SELESAI, PESERTA UPACARA DAPAT DIBUBARKAN

- - - - - - - - - -00000- - - - - - - - - -

UPACARA PERINGATAN HARI GURU DAN PGRI TAHUN 2011, DIMULAI


1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. 8. 9. 10. 11. 12. 13. PERSIAPAN BARISAN OLEH MASING-MASING PEMIMPIN BARISAN PEMIMPIN UPACARA MEMASUKI TEMPAT UPACARA PENGHORMATAN KEPADA PEMIMPIN UPACARA DIPIMPIN OLEH PEMIMPIN BARISAN PALING KANAN LAPORAN MASING-MASING PEMIMPIN BARISAN PEMBINA UPACARA MEMASUKI LAPANGAN UPACARA PENGHORMATAN UMUM KEPADA PEMBINA UPACARA DIPIMPIN OLEH PEMIMPIN UPACARA LAPORAN PEMIMPIN UPACARA KEPADA PEMBINA UPACARA, BAHWA UPACARA SIAP DIMULAI PENGIBARAN BENDERA MERAH PUTIH DIIRINGI LAGU KEBANGSAAN INDONESIA RAYA MENGHENINGKAN CIPTA DIPIMPIN OLEH PEMBINA UPACARA PEMBACAAN TEKS PANCASILA DIIKUTI OLEH SELURUH PESERTA UPACARA PEMBACAAN PEMBUKAAN UNDANG-UNDANG DASAR NEGARA REPUBLIK INDONESIA TAHUN 1945 AMANAT PEMBINA UPACARA, . . . .PESERTA UPACARA DAPAT DIISTIRAHATKAN MENYANYIKAN LAGU : 14. 15. 16. 17. 18. 19. 20. HYMNE GURU PAHLAWAN PEMBANGUN INSAN CENDEKIA TERIMA KASIH GURU SYUKUR

PEMBACAAN DOA LAPORAN PEMIMPIN UPACARA, BAHWA UPACARA BENDERA TELAH SELESAI PENGHORMATAN UMUM KEPADA PEMBINA UPACARA DIPIMPIN OLEH PEMIMPIN UPACARA PEMBINA UPACARA MENINGGALKAN TEMPAT UPACARA PENGHORMATAN KEPADA PEMIMPIN UPACARA DIPIMPIN OLEH PEMIMPIN BARISAN PALING KANAN PEMIMPIN UPACARA DIPERKENANKAN MENINGGALKAN LAPANGAN UPACARA UPACARA DIBUBARKAN BENDERA SELESAI, PESERTA UPACARA DAPAT

- - - - - - - - - -00000- - - - - - - - - -

COKLAT BENDERA Biar saja ku tak sehebat matahari Tapi slalu ku coba tuk menghangatkanmu Biar saja ku tak setegar batu karang Tapi slalu ku coba tuk melindungimu Biar saja ku tak seharum bunga mawar Tapi slalu ku coba tuk mengharumkanmu Biar saja ku tak seelok langit sore Tapi slalu ku coba tuk mengindahkanmu Kupertahankan kau demi kehormatan bangsa Kupertahankan kau demi tumpah darah Semua pahlawan-pahlawanku Merah putih teruslah kau berkibar Di ujung tiang tertinggi di Indonesiaku ini Merah putih teruslah kau berkibar Di ujung tiang tertinggi di Indonesiaku ini Merah putih teruslah kau berkibar Ku kan selalu menjagamu

COKLAT BENDERA Biar saja ku tak sehebat matahari Tapi slalu ku coba tuk menghangatkanmu Biar saja ku tak setegar batu karang Tapi slalu ku coba tuk melindungimu Biar saja ku tak seharum bunga mawar Tapi slalu ku coba tuk mengharumkanmu Biar saja ku tak seelok langit sore Tapi slalu ku coba tuk mengindahkanmu Kupertahankan kau demi kehormatan bangsa Kupertahankan kau demi tumpah darah Semua pahlawan-pahlawanku Merah putih teruslah kau berkibar Di ujung tiang tertinggi di Indonesiaku ini Merah putih teruslah kau berkibar Di ujung tiang tertinggi di Indonesiaku ini Merah putih teruslah kau berkibar Ku kan selalu menjagamu

Anda mungkin juga menyukai