Anda di halaman 1dari 2

B. Mitigasi Bencana dan Adaptasi Terhadap Perubahan Iklim, Termasuk Pelayanan Publik?

Mitigasi merupakan usaha serangkaian upaya untuk mengurangi risiko bencana, baik melalui pembangunan fisik maupun penyadaran dan peningkatan kemampuan menghadapi ancaman bencana(PP No 21 Tahun 2008, ab ! "etentuan #mum, Pasal 1 angka $%& anyak cara untuk melakukan mitigasi& 'alam kasus perubahan iklim& Mitigasi yang perlu dilakukan adalah dengan proses pengurangan gas emisi rumah kaca, yang menuntut negara ma(u untuk mengurangi gas emisi mereka& Perubahan iklim sendiri merupakan akar dari banyak bencana lainnya, seperti naiknya tinggi permukaan laut dan kekeringan yang melanda di berbagai daerah& mitigasi harus dilakukan untuk mengurangi kerugian yang akan dialami dari segi materi, infrastruktur, bahkan korban (i)a& Namun, apakah mitigasi termasuk kedalam pelayanan publik* Pelayanan publik merupakan bentuk ke)a(iban pemerintah terhadap masyarakatnya& Pelayanan publik yang diberikan pemerintah beserta lembaga+lembaga yang diutusnya diberikan dalam berbagai bidang& 'iantaranya adalah pada penyediaan layanan administratif seperti pencatatan data diri dan penyediaan kebutuhan berupa barang seperti penyediaan listrik dan bahan bakar minyak melalui P,N dan Pertamina& -elain itu, terdapat (enis pelayanan public yang memberikan pelayanan berupa pertahanan dan keamanan yang dilaksanakan oleh P.,/! dan TN!& Menurut saya, dari sifatnya yang memberikan rasa aman melalui preparasi terhadap bencana yang dimaksudkan untuk mengurangi dampak bencana alam, mitigasi bencana termasuk ke dalam pelayanan public& -elain itu, mitigasi (uga bukanlah sebuah kegiatan atau (enis layanan yang diperoleh tanpa harus bersaing dengan orang lain dan mitigasi yang dilakukan tidak mengurangi kesempatan orang lain untuk

melakukan mitigasi membuat mitigasi dapat disebut ke dalam kategori layanan public Mengurangi dampak bencana alam dapat dilakukan oleh siapa sa(a, namun untuk melakukannya dalam skala yang besar, dibutuhkan lembaga sebagai perantaranya& Mitigasi di !ndonesia diadakan oleh banyak lembaga& Pemerintah sendiri memiliki badan yang bergerak dalam bidang penanggulangan bencana, yaitu adan Nasional Penanggulangan encana, Pusat 0olkanologi dan Mitigasi encana 1eologi, dan erberapa badan lain& -elain itu, berberapa organisasi s)asta dan organisasi amal (uga mengadakan mitigasi sebagai bentuk pelayanan kepada masyarakat& erdasarkan pengertian pelayanan publik, pelayanan public dapat diselenggarakan oleh pemerintah dan s)asta, sehingga secara kelembagaan, mitigasi dapat dianggap sebagai pelayanan public& erdasarkan 2 sudut pandang di atas, yaitu sudut pandang (enis layanan serta kelembagaan, saya berpendapat bah)a mitigasi termasuk ke dalam pelayanan public&

-umber2 http233)))&bmkg&go&id3bmkg4pusat3,ain4,ain3,ink4Terkait&bmkg http233p0mbg&bgl&esdm&go&id3 http233)))&bnpb&go&id3

Anda mungkin juga menyukai