Anda di halaman 1dari 20

TAMPILAN KONSEP

Tipe konsep
Konsep sebagai syarat tampilan seperti analogi dan kiasan

Inkrementalisme
konsep berkembang untuk tiap-tiap aspek bangunan Langkah terbaik untuk mendisain adalah mebuat konsep bagian per bagian, kemudian membangun secara keseluruhan.

TINGKATAN DARI PEMBUATAN KONSEP


Konsep adalah elemen yang paling nyata dan spesifik dalam hierarki program, menunjukkan arah dari desain dan harus terbuka untuk desain yang berbeda yang diperlukan.

Jenis-jenis Tujuan dari pembangunan konsep adalah untuk menginformasikan jenis yang lebih luas dari konsep alternatif yang berbeda. Setiap figur geometri berbeda.

Alternative Generation : Maximum Variety

Ekspresi Setelah konsep alternatif dipilih, desainer harus memilih ekspresi yang paling baik dari konsep tersebut.

Beberapa cara yang berbeda untuk menampilkan bentuk segitiga

DIAGRAM? Kriteria dari diagram yang baik adalah kesederhanaan, gambaran yang jelas, dan bantuan penjelasan
Kesederhanaan Diagram sederhana adalah ekspresi dari hubungan yang menggambarkan dengan jelas sebuah ide Diagram yang memiliki detail yang sedikit, garis yang kuat,kontras,panah yang menunjukkan arah

Efek Visual yang kuat (menarik) Gambar diagram dibuat dengan sedikit detail, kontras, garis yang kuat dan anak panah yang bisa menunjukkan arah bila diperlukan.
Bantuan Penjelasan Menggunakan beberapa kata yang dapat menjelaskan dengan jelas. Sebuah konsep membutuhkan kata-kata dan diaagram, setiap bagian tidak dapat berdiri sendiri(figur 5-27)

TEKNIK UNTUK MEMBUAT KONSEP YANG JELAS


Sebuah konsep menjawab pertanyaan, apa hubungan antara fungsi fisik dari tampilan keseluruhan? Konsep bisa dijadikan diagram sederhana. Sebuah sketsa bukan konsep diagram. Setiap konsep diagram harus menyatu dengan diagram sederhana. Diagram harus menjadi penyatu antara fungsi yang disususn oleh desainer. Harus ada konsep yang cukup untuk menutupi setiap aspek dari tampilan.

Anda mungkin juga menyukai