Anda di halaman 1dari 2

Soal Pengelolaan informasi SOAL PILIHAN GANDA (10 SOAL) 1.

Digunakan untuk membuat naskah atau teks yang akan tercetak pada bagian atas sebelum naskah utama dan berlaku sama untuk halaman berikutnya disebut A. Footer D. Header B. Symbol E. Drop Cap C. Page Number 2. Bentuk variasi huruf yang diletakkan pada awal paragraph sehingga terlihat menarik disebut A. Header D. Text Box B. Word Art E. Drop Cap C. Quick Part 3. Bagian yang berada pada baris ke dua dan berisikan menu pulldown Open Office Writer disebut A. Baris Menu D. Status Bar B. Baris Judul E. Area Teks C. Ruler 4. Open Office yang digunakan untuk mengolah kata atau wordprocessor adalah A. OpenOffice.org Draw B. OpenOffice.org Writer C. OpenOffice.org Calc D. OpenOffice.org Word E. OpenOffice.org Base 5. Berikut ini, yang bukan termasuk software spreadsheet adalah . . . . A. Microsoft Excel D. Wordpad B. Spreadsheet E. Lotus C. Calc 6. Banyaknya data pada suatu range dapat dicari dengan menggunakan fungsi . . . . A. Max D. Count B. Min E. Average C. Round 7. Rumus pada program aplikasi Microsoft Excel diawali dengan tanda . A. @ C. # E. = B. & D. : 8. Fungsi statistic yang digunakan untuk mencari rata-rata adalah A. SUM D. MIN B. AVERAGE E. COUNT C. MAX 9. Fungsi yang digunakan untuk mengambil sebagian data teks dari sisi sebelah kiri sebanyak karakter yang diinginkan disebut fungsi A. MID D. RIGHT B. IF E. SUM C. LEFT 10. Tool yang berfungsi untuk mengatur tulisan di antara gabungan beberapa kolom disebut A. Margin B. Alignment C. Mailing D. Merge and Center

E. Page layou SOAL ESSAY (5 SOAL) 1. Jelaskan apa yang dimaksud dengan Hak Kekayaan Intelektual! 2. Sebutkan beberapa hal yang bisa diIakukan untuk menghindari efek negatif dari bekerja dengan komputer ! 3. Jelaskan apa yang dimaksud dengan .? A. Hardware B. Software C. Brainware 4. Bagaimana cara mengatur paragraph meliputi pengaturan perataan teks, penggunakan spasi, dan indentasi paragraph?

5. Berdasarkan table di atas, tentukan rumus pada cell ! A. G5 D. G12 B. G10 E. F5 C. G11

Anda mungkin juga menyukai