Anda di halaman 1dari 2

LO 3

Controlling / Pengawasan dan Pengendalian


Fungsi pengawasan dan pengendalian ini merupakan fungsi terakhir dari
proses manajemen, namun fungis ini memiliki kaitan yang erat dengan ketiga
fungsi yang lainnya, terutama fungsi perencanaan. Standar keberhasilan suatu
kegiatan perlu dituangkan dalam bentuk target taerget yang nantinya harus
dicapai. Apabila dalam pelaksanaanya terdapat kesenjangan atau penyimpangan
harus diatasi sedini mungkin, dan dilakukan pencegahan dan pengendalian oleh
pemimpin.
Ada beberapa penilaian keberhasilan program yang dijalankan dalam suatu
puskesmas. Seperti melihat pada tolak ukurnya, tujuan operasional, dan prosedur
kerjanya. enis pengawasan yang biasanya dilakukan dapat berupa pengawasan
structural atau fungsional. Fungsi pengawasan ini ada pada seseorang yang
menjabat sebagai pemimpin. !imana semakin tinggi tingkatan manajer maka akan
semakin luas pengawasannya. "eran pemimpin disini adalah melakukan
pengawasan terhadap seluruh kegiatan staf dibawah koordinasinya.
!alam melakukan pengawasan terdapat beberapa cara untuk mndapatkan
suatu data, antara lain #
a. "engamatan langsung # pada hal ini si pemimpin terjun langsung ke
lapangan untuk memantau dan mengawasi dari tugas tugas stafnya.
"engamatan dilakukan dengan membandingkan hasil pengamatan
dengan standar program yang telah dibuat. $ara ini merupakan cara
mendapatkan data dengan kualitas terbaik. %amun diperlukan moti&asi
tinggi dari pemerintah untuk mau terjun langsung ke lapangan.
b. Laporan lisan # laporan ini disampaikan oleh staf atau pengaduan
masyarakat. $ara ini terbatas hanya pada informasi tentang kemjuan
program ataukah oenyalahgunaan wewenang oleh staf. Sehingga
pemimpin harus memiliki kepekaan dalam menangkap informasi lisan
ini.
c. Laporan tertuis # laporan tertulis merupakan laporan yang dibuat oleh
staf tentang hasil kegiatannya. Laporan ini terbatas hanya dari hal ' hal
yang dianggap penting oleh staf. Sehingga kualitasnyapun tidak sebaik
dengan cara lainnya.
Sumber # (uninjaya, A.A. )de. *++,. (anajemen -esehatan. akarta # .)$.

Anda mungkin juga menyukai